Anda di halaman 1dari 7

Homework –

Analysis With Excel

By Adilah Rummanah M Gani


Soal 1
Sebuah Marketplace X multinasional telah melakukan
campaign promo melalui iklan. Mereka ingin melihat
perbandingan efektivitas iklan tersebut dalam menjangkau
account customer dan bagaimana engagement-nya di beberapa
negara. Buatlah sebuah visualisasi data yang tepat untuk
menampilkan informasi dari data yang ada! Insights apa saja
yang dapat disampaikan dari visualisasi data yang dibuat? Coba
uraikan key takeaway apa saja yang ada?
B RAZIL 12% 68%
Perbandingan Efektivitas Iklan dalam Menjangkau
Customer dan Engagementnya di Berbagai Negara U N ITED
S TATES 6% 67%

Insights and Key Takeaway G R EAT


10% 61%
B R ITAIN

Tingkat Engagement Tinggi di Germany:


Germany memiliki tingkat engagement (13%) yang paling tinggi di
G ERMANY 13% 60%
antara semua negara. Ini menunjukkan bahwa meskipun jangkauan
mungkin tidak sebesar negara lain, audiens di Germany lebih C H INA 6% 52%
responsif terhadap iklan, dan mungkin strategi pemasaran yang
digunakan lebih efektif. % Reached % Engaged
Tingkat Engagement Rendah di United States:
Meskipun United States memiliki tingkat jangkauan yang tinggi Kesimpulan
(67%), tingkat engagement yang lebih rendah (6%) mungkin
menunjukkan bahwa meskipun banyak orang melihat iklan, tidak Diperlukannya pendekatan pemasaran yang lebih terfokus dan
banyak yang terlibat aktif dan tidak sepenuhnya menarik perhatian disesuaikan dengan karakteristik konsumen lokal di berbagai
atau relevan bagi audiensnya. Ini bisa menjadi area yang perlu negara. Karena memahami preferensi dan perilaku konsumen
dipertimbangkan untuk ditingkatkan. lokal dapat membantu meningkatkan efektivitas kampanye iklan.
Kinerja Baik di Great Britain dan Brazil: Meskipun mencapai akun pelanggan mungkin berhasil,
Great Britain dan Brazil menunjukkan kinerja yang baik dengan perbedaan dalam tingkat engagement menekankan pentingnya
tingkat jangkauan (reach) dan tingkat engagement yang seimbang. pemahaman mendalam terhadap preferensi dan perilaku
Ini bisa menunjukkan bahwa strategi iklan di kedua negara ini efektif konsumen setempat untuk memaksimalkan dampak kampanye
dalam menjangkau target audiens dan membuat mereka terlibat. iklan global.
Soal 2
Sebuah company X ingin mengevaluasi brand-nya terhadap kompetitor

dengan menggunakan market research melalui beberapa atribut


penilaian.

Siapa yang unggul dan area/atribut mana kira-kira yang dapat di-improve

oleh company X. Buatlah sebuah visualisasi data yang tepat untuk

menampilkan informasi dari data yang ada! Insights apa saja yang dapat

disampaikan dari visualisasi data yang dibuat? Coba uraikan key takeaway

apa saja yang ada?


100%

90%
Perbandingan Evaluasi Brand Company X dan 80%

Company lain berdasarkan atribut penilaian : 70%

60%

50%
Insights
40%

30%
Konsistensi Pencapaian Target:
20%
Perusahaan telah berhasil menjaga konsistensi dalam mencapai atau
10%
melebihi target yang ditetapkan pada setiap atribut (66%). Ini
0%
mencerminkan disiplin dan kinerja yang stabil meskipun pada atribut ATTRIBUTE 1 ATTRIBUTE 2 ATTRIBUTE 3 ATTRIBUTE 4 ATTRIBUTE 5
5 masih belum mencapai target, tetapi hal ini masih melebihi dari COMPETITOR2 OUR COMPANY Target
pencapaian kompetitor lain.
Keunggulan Competitor pada Atribut 1 dibanding Company X :
Analisis lebih mendalam menunjukkan bahwa keunggulan yang Key Takeaway :
diperoleh oleh Kompetitor pada Atribut 1 (89%) memerlukan
perhatian khusus. Kemungkinan strategi atau praktek tertentu yang Analisis keseluruhan menunjukkan adanya gap kompetitif pada
diadopsi oleh Kompetitor dapat diidentifikasi untuk dipelajari atau beberapa atribut, khususnya Atribut 1 dan 5. Dengan
diintegrasikan dalam strategi perusahaan. menentukan penyebab gap ini dan mengembangkan strategi
Tantangan Ketidakcapaian Target pada Atribut 5: untuk menguranginya, dapat membantu meningkatkan daya
Meskipun perusahaan mampu mencapai atau melebihi target pada saing perusahaan. Selain itu diperlukan untuk juga pemahaman
atribut lain, ketidakcapaian pada Atribut 5 (50%) menjadi sorotan. lebih lanjut terhadap dinamika pasar atau perubahan dalam
Analisis mendalam terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi preferensi konsumen.
ketidakcapaian ini dapat membantu dalam merancang langkah-
langkah perbaikan atau penyesuaian strategi agar mencapai target
pada atribut tersebut
Soal 3
Terdapat data mini solar panel - wholesale, buatlah

sebuah summary dari data tersebut menggunakan

pivot data. Jika diperlukan discovery data tersebut

menjadi charts atau tabel. Apa key takeaway dari

summary data tersebut? Berikan insight dan

interpretasi penjelasan!
Berikut ini adalah hasil summary data Unit Penjualan Mini Solar Kuartal Ke-3 Tahun 2020 :
Sum of Units Average of Units Top 3 Customer by Repeat Order:
Sales Region Total Sum of Units Total Average of Units
Jul Aug Sep Jul Aug Sep
Atlantic US 14.66% 10.03% 5.41% 2675 2441.667 1316.666667 30.10% 2197.5 Customer Count of Transactions
Central US 0.98% 18.49% 8.90% 716 4500 1625 28.38% 2589.5 AAJA 2
Europe 4.11% 2.69% 9.31% 1500 982.5 1700 16.12% 1470.625 BJAC 2
Pacific US 12.94% 3.01% 9.45% 2361.5 1100 2300 25.40% 2060.666667
MAPO 2
Grand Total 32.69% 34.23% 33.08% 2169.27 2499 1725 100.00% 2085.771429

Units Sold of Region Sales Monthly Average Of Units Sold Analisa Kepuasan Pelanggan
Pacific US 2499
Dengan pivot tabel, bisa ditemukan
26% Atlantic data yang menunjukan Top 3 customer
2169.27
US
1725 yang melakukan lebih dari 1 transaksi.
30%
Dalam hal ini, bisa di analisis Kepuasan
Pelanggan karena jumlah transaksi
Europe dapat memberikan pandangan awal
16% tentang kepuasan pelanggan.
Central
US Selain itu, perusahaan dapat melihat
28% Jul Aug Sep peluang untuk menerapkan strategi
cross-selling atau up-selling. Misalnya,
Eropa Memiliki Penjualan Terendah Tren Kinerja Bulanan : Agustus Penjualan
menawarkan produk atau layanan
Pentingnya Fokus pada Pasar Eropa: Meskipun Eropa Tertinggi tambahan yang relevan dengan
memiliki kontribusi penjualan sebesar 16.12%, Rata-rata unit penjualan tertinggi terjadi pada
pembelian sebelumnya.
mungkin ada peluang untuk meningkatkan eksposur bulan Agustus (2499), menunjukkan bahwa bulan
dan keterlibatan di pasar ini melalui strategi tersebut mungkin memiliki faktor-faktor tertentu
pemasaran yang lebih disesuaikan. yang mendukung kinerja penjualan yang baik.

Anda mungkin juga menyukai