Anda di halaman 1dari 34

P3TIK – UNIV.

SULTAN AGENG TIRTAYASA

PERAN K3 (KESEHATAN & KESELAMATAN KERJA)


DALAM MENDUKUNG KINERJA PERUSAHAAN
dan
MOTIVASI – MENGGAPAI CITA2X/MIMPI

Ir. Tri Djoko Lelono, M.Sc


Januari 2024
1
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN KERJA
Target (Kinerja) perusahaan

1. Laba/Profit (sesuai RKAP atau Rencana


Kerja Anggaran Perusahaan).
2. Pertumbuhan/Growth (sesuai Rencana
Kerja Jangka Panjang Perusahaan
(RJPP).
Kinerja perusahaan

Profit/Laba (Keuntungan) Perusahaan:


Penjualan (Rp) – Pengeluaran (Rp)
❖ Penjualan (Rp):
Ton Produksi/Hari x Σ Hari Produksi x Harga
Jual/Ton
❖ Pengeluaran (Rp):
• Biaya Bahan Baku (USD/Rp)
• Biaya Consumable Material (Rp)
• Biaya Spare Part (USD)
• Biaya Listrik, Air (Rp)
• Biaya Overhead (Rp)
• Biaya Investasi Peralatan (USD)
• Biaya Perawatan Mesin (USD/Rp)
• Remunerasi Karyawan (Gaji, Kesehatan,
Kesejahteraan, dll)
LATAR BELAKANG:
1. Planned Working Time : Waktu operasi pabrik yang direncanakan
terkait Produktifitas Pabrik untuk mencapai target penjualan sesuai
RKAP (Rencana Kerja Anggaran Perusahaan) Tahunan.
2. Produktifitas Karyawan: Jumlah Tonase Produksi/jumlah karyawan.

CALENDER TIME
PLANNED WORKING TIME PLANNED STOP TIME

Idle Time Planned


Repair
Failure
Annual Shut Roll Inspec
Net Working Time Ready Waiting
Time
Down down Change tion
for for Repair Repair Time Time
Process Process

Repair Time
5
Kinerja perusahaan

❖ Net Working Time (waktu kerja bersih),


dapat berkurang dari target akibat adanya
accident (kecelakaan kerja)
1. Pabrik harus melakukan unplanned shutdown
(pabrik stop operasi yang tidak direncanakan),
berapa lama waktu untuk repair/penggantian?
2. Pabrik tidak boleh beroperasi, berapa lama
investigasi yang dilakukan oleh pihak
berwenang (karena ada accident)?
3. Produktifitas Karyawan turun:
1. Dirawat di RS (akibat accident).
2. Fatality/kematian (kehilangan karyawan).
3. Cacat tubuh (tidak bisa bekerja normal)
Kinerja perusahaan

❖ Faktor2x Penyebab Kecelakaan Kerja di pabrik:

1. Pengetahuan karyawan kurang tentang potensi


bahaya di pabrik tempat kerja (tanki bertekanan,
mesin berputar, potensi gas beracun/flammable
bocor, ketinggian, tenggelam dll), tidak focus saat
training.
2. Kondisi mesin produksi & peralatan pabrik yang
tidak aman (mesin sudah tua, desain peralatan
kurang aman).
3. Kondisi APD (Alat Pelindung Diri) karyawan yang
tidak standard.
4. Perilaku karyawan yang tidak aman saat bekerja
5. Kurangnya penegakan disiplin/pengawasan
peraturan Perusahaan terkait K3/Safety.
How to be great

MOTIVASI
MENGGAPAI CITA 2X/ IMPIAN
Kinerja perusahaan

No success without teamwork

No teamwork without Trust

No trust without Integrity


CITA2X / IMPIAN

KELUARGA BAHAGIA
CITA2X / IMPIAN
ISTRI IDAMAN
CITA2X / IMPIAN

KENDARAAN IDAMAN
CITA2X / IMPIAN

RUMAH IDAMAN
CITA2X / IMPIAN

BEASISWA S2/S3 KE LUAR NEGERI


CITA2X / IMPIAN

TRAVELING
CITA2X / IMPIAN

HAJI/ UMROH
How to be great
talent management
How to be great
• HIDUP ADALAH PILIHAN

KITA HARUS MEMILIH UNTUK KEHIDUPAN KITA


ATAU
KITA MENYERAHKAN PADA TUHAN UNTUK MEMILIH
KEHIDUPAN KITA

INGAT :
TUHAN MAHA ADIL
(ADIL TIDAK HARUS SAMA)
How to be great

• MANFAAT VISI:
➢ MENENTUKAN PRIORITAS
➢ MEMBERI ARAH (FOKUS)
➢ MEMBANGKITKAN SEMANGAT

• KOMITMENT:
➢SUATU KEPUTUSAN UNTUK MENCAPAI VISI
(DENGAN PENGORBANAN)
• MOTIVASI :
➢DORONGAN UNTUK MENCAPAI VISI
How to be great

• KESUKSESAN:
1. IQ (10%) + MOTIVASI (90%)
2. POTENSI DIRI (30%) + LINGKUNGAN
(70%)
❖TIDAK ADA ORANG BODOH…..YANG ADA HANYA ORANG
MALAS (TIDAK PUNYA MOTIVASI DIRI)

❖PIKIRAN BAWAH SADAR KITA 30.000 X LEBIH KUAT DARI


PIKIRAN SADAR MENJADI KEKUATAN UNTUK
MEWUJUDKAN IMPIAN CITA-CITA
“THE DREAMS COME TRUE”
How to be great

MAHATMA GANDI:
➢ YOUR BELIEFS BECOME
YOUR THOUGHTS
➢YOUR THOUGHTS BECOME
YOUR WORDS
➢YOUR WORDS BECOME
YOUR ACTIONS
➢YOUR ACTIONS BECOME
YOUR HABITS
➢YOUR HABITS BECOME
YOUR VALUES
➢YOUR VALUES BECOME
YOUR DESTINY “
How to be great

• CHARLES JONES – PRESIDEN LIFE


MANAGEMENT SERVICES, INC :

HARI INI ANDA ADALAH ORANG YANG SAMA DENGAN ANDA DI


LIMA TAHUN MENDATANG, KECUALI DUA HAL:

ORANG – ORANG DI SEKELILING ANDA


DAN
BUKU – BUKU YANG ANDA BACA
How to be great

KITA TERLAHIR SEBAGAI CHAMPION


(YANG TERCEPAT & TERKUAT)
KITA SATU-SATUNYA DARI 200-400
JUTA SPERMA PEMENANG LOMBA
YANG MENCAPAI SEL TELUR
(SPERMA MENEMPUH PERJALANAN
BERBAHAYA SELAMA 5 MENIT,
SENANTIASA MENGHINDAR DARI
CAMPURAN ASAM PEKAT PEMBUNUH DI
DALAM ORGAN REPRODUKSI IBU KITA)
How to be great

• KEMAMPUAN OTAK MANUSIA


• 1 DETIK BISA MENGINGAT 10 INFORMASI BARU
➢ RICHARD LEVITON (SEORANG
PENELITI OTAK): RATA-RATA
MANUSIA BARU MENGGUNAKAN 4 %
DARI KEMAMPUAN OTAK
• MENGGUNAKAN 8% DARI KEMAMPUAN
OTAK:
➢ BISA MENJADI PROFESSOR DI 8
CABANG ILMU BERBEDA &
MENGUASAI 18 BAHASA ASING
How to be great
How to be great

BARRIER/EVENT, BUKAN PENGHALANG


UNTUK MENCAPAI CITA2X/TUJUAN/MISI
• SAYA TIDAK MUNGKIN MAPAN (EKONOMI)
• SAYA DITAKDIRKAN MISKIN
• KESIALAN SELALU MENIMPA SAYA

HATI2X: ALAM AKAN MERESPONSE/


MENJAWAB KEYAKINAN KITA (BAIK
KEYAKINAN POSITIF MAUPUN KEYAKINAN
NEGATIVE)

SETIAP KESULITAN ITU, PASTI ADA JALAN


How to be great

EVENT + RESPONSE = OUTCOME

CONTOH:
1. -2 (EVENT) + -2 (RESPONSE) = -4
2. -2 (EVENT) + 5 (RESPONSE) = +3
3. +3 (EVENT) + 5 (RESPONSE) = +8
How to be great

T
AC

SEMPURNA

B E LI

E
IV
EV E

CE
RE

• CIRCLE OF SUCCESS (SEMPURNA)


1. BELIEVE : KEYAKINAN/ IMAN
2. ACT : TINDAKAN/AMAL SHOLEH
3. RECEIVE : HASIL/ PAHALA (URUSAN ALLAH)
How to be great

• WHEEL OF LIFE
FIS
SIAL IK
AN
N I

FI

NT
L

ELE
TUA

KTU
SPIRI

AL
ETI

I
OS
KA

M
E
ST
E

ETI A L
KA SO SI
How to be great
• MANAJEMEN INSAN SEMPURNA (THE REAL SECRET
TO BALANCE YOUR LIFE)
FIS
SIAL IK
AN
N I
FI

NT
L

ELE
TUA

KTU
ACT
SPIRI

AL
SEMPURNA
B EL

IV E
ETI

IE

V
CE
E
RE

I
OS
KA

M
E
ST
E

ETI A L
KA SO S I
How to be great

• KEBERHASILAN/KESUKSESAN HARUS DIPERJUANGKAN (BUKAN


INSTANT)

• DIBELAKANG ORANG2X SUKSES, ADA ORANG2X HEBAT (ORANG


TUA, GURU DLL)
• GURU/DOSEN BUKAN ORANG HEBAT TAPI ORANG JADI HEBAT
KARENA GURU/DOSEN
How to be great

WHAT AM I SUPPOSED TO DO NOW?


1.BELIEVE : YAKIN MIMPI2X AKAN TERCAPAI
2.ACTION/ UPAYA : BELAJAR / BEKERJA KERAS
3.RECEIVE : HASIL
(DIKONDISIKAN DG AMAL BAIK, DOA &
BERBAGI/SADAQOH)

• JAGA KESEHATAN
➢ JANGAN SAKIT SAAT UAS / SIDANG TA / TEST
RECRUIT KARYWN
➢ BANYAK CALON KARYAWAN GAGAL
KARENA KOLESTEROL, ASAM URAT, GULA
DARAH TINGGI, GANGGUAN PENDENGARAN.
How to be great
How to be great

SELAMAT BERJUANG
& BERDO’A

UNTUK MENGGAPAI
CITA2X/MIMPI

Anda mungkin juga menyukai