Anda di halaman 1dari 7

Lampiran 1.

LK-1 : Format Laporan Hasil Orientasi PPL 1 dan Observasi Manajemen


Sekolah

LAPORAN HASIL ORIENTASI PPL 1 DAN OBSERVASI


MANAJEMEN SEKOLAH

Nama Mahasiswa : Anisah Nur Hanifah


NIM :-
Prodi / Bidang Studi : PGSD / PPG Prajabatan Gel 1 Th 2024
Sekolah PPL : SDN 05 Metro Utara
Sasaran Interpretasi Hasil
Tanggal Hasil Orientasi/Observasi
Observasi Observasi
Orientasi PPL 1 Infomasi yang diperoleh dari Kegiatan orientasi sangat
19-20 pelaksanaan pelaksanaan orientasi berpengaruh berpengaruh
Februari orientasi di kampus yang disampaikan penting penting dalam
2024 oleh pengelola PPG adalah : kegiatan PPL 1 ini karena
• Saat melaksanakan PPL dengan adanya kegiatan
utamakan kolaborasi dengan orientasi ini kami peserta PPL
teman-teman PPL yang lain, 1 mendapat arahan dari pihak
kaena kegiatan PPL kampus yang diwakilkan oleh
dilaksanakan bukan untuk dosen pembimbing lapangan
kompetitif. sertadari pihak sekolah yaitu
• Sebagai calon guru wajib kepala sekolah dan guru
memiliki memiliki 4 pamong.
kompetensi kompetensi guru
yaitu Pedagogik, Kepribadian,
Profesional, dan Sosial
• Dalam perancangan perangkat
pembelajaran, pembelajaran,
mahasiswa mahasiswa harus
mengembangkan kompetensi
siswa yaitu kognitif,
psikomotoik, dan afektif.
• Mahasiswa menerapkan
teknologi dalam pembelajaran
Selanjutnya, hasil orientasi dari kepala
sekolah diperoleh beberapa informasi
bahwa :
 SDN 05 Metro Utara bediri
pada tahun 1975, dan telah
meluluskan meluluskan 48
angkatan.
 Saat ini terdapat 7 rombel
 Akreditasi sekolah A
19-20 Menejemen 1. Tugas waka kesiswaan yakni Berdasarkan hasil observasi
Februari Kesiswaan mengurus siswa. Utamanya manajemen kesiswaan di
2024 kesiswaan melaksanakan semua SDN 05 Metro Utara,
kegiatan kesiswaan. Banjarmasin, secara
Mempersiapkan upacara, keseluruhan sudah baik,
mengawasi kegiatan ekstra banyak kegiatan dan
kulikuler, mengetahui semua pembiasaan yang bisa
keadaan siswa dan semua kegiatan membentuk membentuk
yang ada di sekolah harus karakter karakter peserta
dikoordinasikan terlebih dahulu peserta didik menjadi
kepada waka kesiswaan baru ke menjadi lebih baik, hanya
yang lain dan terakhir terakhir ke saja fasilitas fasilitas sarana
kepala sekolah. dan prasarana yang masih
2. Kegiatan setiap jumat yaitu perlu di tambah untuk
melakukan kegiatan senam dan mendukung semua kegiatan
bersih-bersih sekolah dan hari siswa agar dapat berjalan
sabtu ekstrakulikuler dengan baik.
(Pramuka,Tilawah, Futsal, Pakcak
Silat)
3. Peran waka kesiswaan dalam
membentuk karakter peserta didik
yaitu dengan mengadakan
program-program program-
program seperti seperti kegiatan
pembiasaan Solat Dhuha dan
tadarus Al-Quran bersama
bersama untuk membentuk
membentuk karakter religius
peserta didik, juga ada
pembentukan pembentukan
karakter karakter melalui
kegiatan-kegiatan ekstrakurikuler
seperti PMR, Pramuka, kegiatan
seni, upacara bendera, dan
kegiatan olahraga.
19-20 Manajemen 1. Perencanaan kurikulim disekolah Menurut saya manajemen
Februari Kurikulum dilakukan pertama-tama dengan kurikulumsudah sesuai,
2024 melihat aturan dasar dari karena
pemendikbud, pemendikbud, pelaksanaanmonitoring
kemudian kemudian di kaji apa dilakukan sesuai aturanyang
saja yang terdapat dalam struktur sudah ditetapkan oleh sekolah
kurikulum tersebut setelah itu
akan dilakukan rapat dengan
kepala sekolah dan guru,
kemudian akan melibatkan siswa
dan orang tua siswa. Saat ini SDN
05 Metro Utaramenggunakan
Kurikulum Merdeka untuk kelas 1
dan 4 menggunakan kurikulum
Merdeka, sedangkan kelas 2,3,5,6
menggunakan kurikulum 13
(K13)
2. Dalam penyusunan kurikulum
yang terlibat adalah Guru, kepala
sekolah, siswa dan orang tua/wali.
3. kurikulum disesuaikan dengan
kebutuhan siswa di sekolah ini,
mengingat sekolah ini adalah
sekolah inklusi, dengan
menggunakan Guru pendamping,
pendamping, dimana guru
pendamping pendamping akan
melakukan melakukan identifikasi
terhadap calon peserta peserta
didik kemudian kemudian akan
dilakukan asesmen agar
pembeljaran pembeljaran yang
diberikan diberikan dapat sesuai
dengan kebutuhan tiap siswa.
4. Penilaian untuk mengukur
pencapaian pencapaian
kurikulum, kurikulum, Diukur
dengan menggunakan KKM atau
Kriteria Ketuntasan Minimal ada
3 aspek yang di amati yaitu
kemampuan siswa yang dapat
dilihat dengan asesmen atau nilai
rapor sebelumnya, selanjutnya
daya dukung dan yang terakhir
sarana prasarana. Nanti dari 3 hal
tersebut akan di buat alat ukurnya
baik berupa kualitatif maupun
kuantitatif. Akan dilakukan
pengukuran ketercapaian
kurikulum 2 kali yaitu setiap
tengah smester dan akhir smester.

19-20 Manajemen Proses penerimaan guru di SDN 05 Pengelolaan SDM SDN 05


Februari Sumber Daya Metro Utara ditentukan oleh dinas Metro Utara sudah teratur
2024 Manusia kota Semarang. Jika adakekurangan dari mulai pengrekrutan yang
guru dengan pengajuan kedinas atau dilakukan dengan pelaporan
bisa mencari guru yang sudah dari kepala sekolah ke dinas
terdaftar di dapodik. Kegiatan untuk sesuai dengan kebutuhan
membekali guru baru dalam mengajar sekolah, lalu pengembangan
yaitu dari dinas.Pengembangan yang dilakukan dilakukan
professional guru yaitu dengan untuk meningkatkan kinerja
mengikuti KKG, diklat,workshop dan SDM. SDN 05 Metro Utara
seminar juga memiliki guru guru
penggerak yaitu 2 guru
penggerak penggerak. Dan
evaluasi evaluasi yang juga
sudah dilakukan dilakukan
oleh sekolah setiap tahunnya.
19-20 Manajemen Ruang lingkup wakil kepala sekolah Berdasarkan observasi sarana
Februari Sarana dan saranaprasarana atau tugasnya yaitu dan prasaran di SDN 05
2024 Prasarana menyediakandan pengadaan semua Metro Utara sudah baik. Dan
sarana yangdibutuhkan oleh semua untuk kedepannya bisa
warga sekolah baikpelayanan kepada berkembang berkembang
peserta didik, gurumaupun lagi untuk kelengkapan
karyawan. sarana dan prasarana.
Program kerja dari sarana dan
prasarana SDN 05 Metro Utara untuk
tahun inidifokuskan pada perbaikan
pengadaaninfrastruktur meliputi
perbaikan ruang guru,ruang
wakasek, ruang kepala
sekolah,perpustakaan, kantin dan
masjid. Selainin frastruktur program
kerja prasarana adalah pemasangan
proyektor, pengadaan buku
pelajaransiswa dan guru,
pengadaan bangku dankursi siswa
dan guru, penyediaan air
siapminum, pembelian alat-alat
penunjangpembelajaran seperti
spidol, tinta printer,dll. Serta
program kerja insidental
yangsewaktu-waktu dibutuhkan
ketika adaperbaikan atau pun
pengadaan.
19-20 Manajemen 1. Sumber dana sekolah Berdasarkan hasil observasi
Februari Anggaran • Sumber dana berasal dari BOS- Anggaran di SDN 05 Metro
2024 P Utara, secara keseluruhan
• Dikelola setiap awal semester sudah baik, pengalokasian
atau 6 bulan sekali pengalokasian dana cukup
• Bukti berupa rekening sekolah sesuai dengan kenyataan.
dan di transfer melalui E-Budget. Pelaporan baik dan evaluasi
Sebesar Rp. 400.000,-/ Anak selalu di lakukan

2. Perencanaan
• Keuangan sekolah dialokasikan
pada keperluan sekolah seperti
buku-buku perpustakaan,
perpustakaan, perbaikan
perbaikan bangunan bangunan
yang rusak, penerimaan peserta
didik penerimaan peserta didik
baru dll yang berkaitan dengan
Sekolah.
• Perencanaan keuangan
dilakukan setahun sekali pada
akhir tahun menjelang tahun
ajaran baru.
• Tujuan penyusunan anggaran di
identifikasi dalam bentuk
fisiknya.
• Skala prioritas terletak pada
kebutuhan siswa yakni buku, dan
kegiatan ekstrakurikuler. •
Sekolah menginventarisir segala
keperluan.
• Yang terlibat dalam
perencanaan perencanaan
keuangan keuangan adalah kepala
sekolah, komite, bendahara
bendahara sekolah/BOSP,
sekolah/BOSP, tim manajemen
Keuangan dan guru.
• Bentuk hasil perencanaan
keuangan pada RKAS
(Rancangan Keuangan Anggaran
Sekolah).
• Sekolah menentukan program
kerja. Dan RAPBS dibahas
bersama Kepala Sekolah,
bendahara, komite dan guru.

3. Pengelolaan Realisasi Dana


(Penerimaan dan Pengeluaran)
• Tidak ada usaha hanya
berbentuk berbentuk RAPBS dan
Workshop Pengembangan
Keuangan dan di katannya sudah
sesuai dengan RAPBS.
• Dilakukan melalui langkah
berikut berikut Proposal
Proposal - Kegiatan Kegiatan -
Pembukuan dan Bukti transfer ke
rekening BOSP.
• Pengeluaran/Pengalokasian
dana dengan langkah sebagai
berikut: berikut: Absen, foto-foto
foto-foto kegiatan, SK dan
kwitansi). Serta di sesuaikan
dengan Juknis yang ada.
• Tidak ada sumber pendanaan
lain. Hanya dari BOS-P.
• Tidak ada usaha karena BOS
yang diterima sudah cukup.
• Tidak ada usaha lain yang di
lakukan karena Dana BOS yang
diterima cukup dan sesuai
RAPBS.
• Pemanfaatan dana dibicarakan
dengan komite dalam rapat
RKAS.
• Iya, Pihak sekolah membentuk
penanggungjawaban
penanggungjawaban berupa
Laporan setiap kegiatan
penggunaan penggunaan dana,
seperti seperti ANBK, Asesmen
Nasional dan Honor
Proktor/teknis dengan langkah
(Pengumpulan Absen kegiatan,
Foto kegiatan, dan teknis
lainnya).

4. Pengawasan dan Evaluasi


• Yang terlibat dalam
pengawasan pengawasan adalah
Badan Pengawasan Keuangan
dan Pembangunan (BPKP),
Badan Pemeriksa Keuangan
(BPK), Inspektorat Jenderal
Kemendikbud, dan Dinas
Pendidikan Provinsi Kalimantan
Selatan.
• Pengawasan dilaksanakan setiap
bulan.
5. Pertanggung Jawaban (Pelaporan
Dana BOS)
• Pertanggungjawaban dilaporkan
kepada dinas pendidikan
pendidikan Provinsi Provinsi
Kalimantan Selatan dan komite.
• Laporan pertanggungjawaban
disampaikan setia triwulan,
semester dan tahunan, berupa SPJ
dengan bukti pendukung/
lampiran, aplikasi keuangan BOS
yaitu Aplikasi LPJ BOS atau biasa
dikatakan E-BOS oleh pihak
sekolah.

19-20 Manajemen Informasi atau data yang Manajemen sistem informasi


Feb Sistem dikumpulkan dalam mendukung di SDN 05 Metro Utara
2024 Informasi proses pembelajaran SDN 05 sudah menggunakan media
Metro Utara melalui media sosial. sosial yang sudah bisa
SDN 05 Metro Utara diakses oleh siapapun.
memberikan informasi melalu
media sosial. Guru bisa
mengakses dan menggunakan
data tersebut untuk mendukung
proses pembelajaran.
19-20 Manajemen Yang dimiliki SDN 05 Metro SDN 05 Metro Utara sudah
Feb Ketatalaksanaan Utara untuk membantu sistem memiliki ketatalaksana
2024 administrasi yaitu instrument supervisi sekolah.
supervise.

Kesimpulan:
Dengan kegiatan wawancara dan pengamatan ini saya bisa mengetahui manajemen sekolah
sehingga nanti dalam pengabdian di sekolah bisa mengimplementasikan hal tersebut.

Menyetujui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong


Tanggal 21 Februari 2024 23 Februari 2024 22 Februari 2024

Tanda Tangan dan Nama Lengkap


Drs. Rapani, M.Pd. Desta Lesmana, S.Pd
NIP 196007061984031004 NIP 198812082020121002

*) Di tiap sasaran observasi (bidang-bidang manajemen di sekolah tersebut) digali informasi


tentang kebijakan dan program kegiatan yang dirancang, pelaksanaan kebijakan dan
program, dan evaluasi pelaksanaan kegiatan dan tindak lanjut. Dikaji juga faktor lingkungan
yang mendukung dan menghambat pelaksanaan kebijakan atau program.

Anda mungkin juga menyukai