Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN HASIL ORIENTASI PPL I DAN OBSERVASI

MANAJEMEN SEKOLAH

Nama Mahasiswa : Roslitha Uli Banjarnahor

NIM : 2311311419

Prodi/BidangStudi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Sekolah PPL : SD Negeri 060912

Tangg Sasaran Interpretasi Hasil


Hasil Orientasi/Observasi
al Observasi*) Observasi
24-25 Orientasi PPL 1 Informasi yang diperoleh dari mengikut Dari informasi
Janu iorientasi di kampus yang disampaikan oleh yang diperoleh
2024 pengelola PPG adalah: dari kegiatan
 Saat melaksanakan PPL utamakan orientasi tersebut
kolaborasi dengan teman-teman PPL beberapapoin
yang lain, Karena kegiatan PPL yang menjadi
dilaksanakan bukan untuk kompetitif catatan penting
 Sebagai calon guru wajib memiliki 4 bagisayaadalah:
kompetensi guru yaitu pedagogik, 1. selama
kepribadian, professional dan social. kegiatan orientasi
 Dalam perancangan perangkat berlangsung
pembelajaran, mahasiswa harus mahasiswa di
mengembangkan kompetensi siswa berikan informasi
yaitu kognitif, psikomotorikdanafektif. terkait prosedur
 Mahasiswaperlumenerapkanteknologid pelaksanaan PPL,
alampembelajaran. kegiatan selama
PPL dari orientasi

Selanjutnya, hasil orientasi dari kepala sampai tahap

sekolah diperoleh beberapa informasi: simulasi,

1. SD N 060912 Medan berdiri pentingnya

2. Saat ini terdapat 18 Rombel menjaga nama


3. Terdapat 2 kurikulum yaitu kurikulm baik kampus
13 dikelas 2,3,5, dan 6 sedangkan selama PPL serta
kurikulum merdeka dikelas 1 dan 4 di berikannya
informasi kepada
guru pamong .
2. Setelah
kegiatan
orientasi selesai,
kami diantar oleh
dosen
pembimbing
lapangan (DPL)
ke SD N 060912
Medan. Kami
diperkenalkan
kepada kepala
sekolah beserta
guru pamong
kemudian
diberikan
informasi seputar
sekolah seperti
jumlah siswa,
jumlah kelas,
berbagai macam
kegiatan
ekstarakulikeluer
, kurikulum yang
digunakan oleh
sekolah berbagai
macam kegiatan
disekolah serta
kegiatan-
kegiatan yang
akan kamu
lakukan selama
observasi.

25 ManajemenKesis Hasil wawancara dengan Waka Kesiswaan di Dari hasil


Januar waan peroleh informasi: wawancara yang
i 2024 diperoleh
1. Kegiatan Utama Kesiswaan itu mengenai
melaksanakan kegiatan mempersiapkan manajemen
upacara, mengawasi kegiatan kesiswaan dari
ekstrakurikuler, mengetahui semua keadaan kegiatan
siswa dan seluruh kegiatan yang ada di orientasi ini
sekolah serta harus di informasikan kepada adalah :
waka apa-apa saja kegiatan yang telah 1. Kegiatan
dilakukan disekolah. utama
2. Kegiatan setiap harinya dilakukan untuk kesiswaan ini
membentuk potensi-potensi dari dalam
kemampuan yang dipunya oleh siswa yaitu mempersiapka
seperti bidang ekstrakurikuler yang di ikuti n upacara yang
siswa maka siswa tersebut dapat mengikuti akan dilakukan
lomba, waktu ekstrakurikuler yang telah setiap hari
disesuaikan. senin sudah
3. Tata tertib dilaksanakan satuan tugas terlaksana
Pelaksanaan Pembina Kesiswaan (STPPK). dengan baik.
4. Pada hari Kamis melakukan baca 5 semua kegiatan
pancasila untuk menanamkan profil yang dilakukan
pancasila. disekolah
5. Pada hari Jumat melakukan ibadah untuk sudah
mengamalkan sila 1 dari pancasila dan diinformasikan
guna meningkatkan iman keagamaan dan telah
peserta didik dalam kepercayaannya disetujui oleh
masing-masing. waka.
6. Guru BK melakukan Konseling dan 2. Untuk kegiatan
Pembinaan setiap harinya
juga sudah
terlaksanakan
dengan baik
seperti
kegiatan
ekstrakurikuler
yang di ikuti
siswa.
3. Tata tertib
telah
dilaksanakan
oleh satuan
tugas
Pelaksanaan
Pembina
Kesiswaan
(STPPK).
Hanya saja ada
kendala di
kegiatan kamis
dan jumat
dikarenakan
keadaan waktu
ataupun cuaca
yang tidak
mendukung.
Sehingga
kegiatan pada
hari itu tidak 100
% terlaksanakan.
25 Manajemen 1. Jumlah Rombel ada 18. Dari hasil
Januar Kurikulum 2. Kelas 1 dan 4 menggunakan kurikulum 13 wawancara yang
i 2024 dankelas 2,3,5,6 menggunakan kurikulum diperoleh
merdeka. mengenai
3. Dalam penyusunan kurikulum yang terlibat manajemen
adalah guru, kepala sekolah, siswa dan kurikulum dari
orang tua/wali. kegiatan
4. Penilaian untuk mengukur pencapaian orientasi ini
kurikulum, diukur dengan menggunakan adalah :
KKM sertaada 3 aspek yang diamati yaitu 1. Penerapan
kemampuan siswa yang dapat dilihat kurikulum
dengan assessment atau nilai rapor merdeka
sebelumnya. terdapat pada
5. Keunggulan sekolah dengan kurikulum kelas 2,3,5,6.
untuk K13 memiliki keleluasaan untuk Sedangkan
menentukan proyek dan mencapai potensi kelas 1 dan 4
anak menggunaka
6. Bahan ajar yang n kurikulum
digunakansebagaipenunjangdanpendukung K13.
pembelajaranyaitubukuteks. 2. Untuk
penyusunan
kurikulum
sudah
tercapai
sehingga
pembelajaran
berjalan
dengan
lancar.
3. Penilaian
untuk
mengukur
pencapaian
kurikulum
telah
tercapai,
diukur
dengan
menggunaka
n KKM serta
ada 3 aspek
yang diamati
yaitu
kemampuan
siswa yang
dapat dilihat
dengan
assessment
ataunilairapo
rsebelumnya.
25 Manajemen Dari hasil wawancara terkait SDM SDN Dari hasil
Januar Sumber Daya 060912 Medan adalah: wawancara yang
i 2024 Manusia menjadi poin
Perekrutan dilakukan oleh dinas pendidikan
penting adalah:
menyesuaikan kebutuhan sekolah. Guru yang
sudah ASN 20 orang, yang PPPK berjumlah 11
orang, PNS berjumlah 9 orang, dan 5 guru
Guru selalu
yang masih upahan kota. Dilakukan KKG
diberikan
setiap bulan di sekolah lain bersama dengan
pendidikan
guru satu kecamatan pada setiap guru SDN
melalui Diklat,
060912 Medan. Mengirimkan guru baru pada
pelatihan,
acara diklat pendidikan. Setiap bulan kepala
seminar-seminar
sekolah mengadakan kegiatan diskusi setiap
guna membentuk
bulannya untuk evaluasi atau keluhan para
guru profesional.
guru. Melakukan kegiatan rutin untuk
Selain itu proses
meningkatkan kualitas guru profesional.
penerimaan
pendidik harus
melalui jalur
yang benar yaitu
melalui dinas
pendidikan.

25 Manajemen Hasil wawancara dengan guru pamong sarana prasarana


Januar Sarana dan diperoleh informasi: yang sudah ada
i 2024 Prasarana pada sekolah
1. Sarana dan prasarana yang ada disekolah
SDN 060912
dianggarkan dengan dana BOS, bagian sarana
Medan sudah
prasarana yang dipegang oleh guru
cukup baik dalam
2. Sarana prasarana yang dimiliki sekolah menunjang
SDN 060912 Medan yakni perpustakaan, kegiatan
lapangan, UKS, speaker, laptop, in-focus, pembelajaran
printer, cctv dan WiFi dan non

3. Sarana prasarana yang digunakan pada pembelajaran


pembelajaran, guru melakukan kegiatan sehingga kondisi
pembelajaran dalam kelas menggunakan seperti ini akan
proyektor jika dibutuhkan, laptop dan speaker membuat siswa
aktif digunakan dalam pembelajaran sudah belajar lebih

berjalan secara efektif akan tetapi ada efektif dan

beberapa sarana dan prasarana yang belum efisien.


digunakan secara maksimal seperti proyektor
dan laptop.

25 Manajemen Hasil wawancara dari guru pamong di peroleh SDN 060912


Januar Anggaran informasi: Medan Denai
i 2024 dalam
- SDN 060912 Medan Denai memiliki sumber
merencanakan,
pendapatan dari BOS, waktu penyusunan
melaksanakan,
anggaran diantara pemegang BOS di pegang
dan monitoring
oleh 2 guru dimana pada saat perencanaan
harus dilakukan secara balance dalam kegiatan sekolah,
penganggaran. menggunakan
dari anggaran
- ⁠pencairan dana BOS terlaksana pada 3 bulan
dana BOS dan
sekali
DIK
- ⁠penganggaran dana BOS tidak boleh ada
kesanaan dalam pengeluaran.

25 ManajemenSiste Observasi dilakukan pendataan tiap kelas Berdasarkan


Januar mInformasi terkait apa yang dibutuhkan dalam menunjang Hasil observasi
i 2024 pembelajaran, sehingga data-data dan di SDN 060912
informasi tersebut di kumpulkan dan Medan Denai
memaksimalkan apa yang masih kurang terkait
sehingga dapat mendukung proses manajemen
pembelajaran, sistem informasi
bahwa
Memuat beberapa biodata siswa untuk
manajemen
memudahkan guru dalam mengelola hasil
sistem informasi
evaluasi akhir setiap semester.
sudah sangat baik
dimana dimana
pendidik
memantau dan
memperhatikan
alat penunjang
pembelajaran
dan kepada siswa
kepada siswa
yang memiliki
potensi untuk
dapat di
kembangkan
lagi.
25 Manajemen Untuk membentuk sistem administrasi sekolah berdasarkan hasil
Januar Ketatalaksanaan memiliki database atau koleksi data yang observasi SDN
i 2024 sistematis dan disimpan secara elektronik 060912 Medan
yang meliputi dapodik, SIMPKB, EMIS, terkait
raport mutu yang memuat data guru dan siswa, manajemen
serta SKP yang digunakan untuk menilai ketatalaksanaan
kinerja pegawai yang dilakukan di awal tahun. sudah terlihat
baik, dari
penyimpanan
data base sekolah
yang tersimpan
secara elektronik.
Dan penilaian
kinerja pegawai
yang
dilakukan setiap
tahunnya

Kesimpulan :

Secara Umum, SD N 060912 Medan telah mencapai sejumlah prestasi dalam berbagai aspek
manajemen sekolah. Melalui wawancara dengan kepala sekolah dan guru pamong dapat
diambil kesimpulan bahwasanya manajemen sekolah sangat penting karena untuk
mengoptimalkan penggunaan sumberdaya, memudahkan proses pembelajaran serta untuk
mendukung berbagai kegiatan unggulan disekolah perlu perencanaan yang baikdan terstruktur
agar proses pendidikan dapat berjalan optimal dan efektif mencapai tujuan yang telah
ditetapkan
Menyetujui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong

Tanggal 23 April 2024 23 April 2024

Tanda Tangan dan


Nama Lengkap

Dr. Zulkifli Amin, M.Si Dermawan Nasution, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai