Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN HASIL ORIENTASI PPL I DAN OBSERVASI

MANAJEMEN SEKOLAH

Nama Mahasiswa : Nur Indah Dwi Putri

NIM :

Prodi/Bidang Studi : Guru Kelas Sekolah Dasar

Sekolah PPL : SDN 4 Palu

Sasaran
Tanggal Hasil Orientasi/Observasi Interpretasi Hasil Observasi
Observasi*)
29/01/2024 Orientasi PPL 1 Informasi yang diperoleh dari Dari informasi yang diperoleh dari
mengikuti orientasi di kampus kegiatan orientasi tersebut
yang disampaikan oleh beberapa poin yang menjadi
pengelola PPG adalah: catatan penting bagi saya adalah:
1. Orientasi PPG Prajabataan 1. Kegiatan yang harus dilakukan
Gelombang 1 tahun 2024 oleh mahasiswa selama PPL 1
dilaksanakan secara daring yaitu mahasiswa melaksanakan
via zoom meeting Bersama orientasi dimana akan
dengan GP serta DPL pada diperkenalkan dengan
hari Rabu (24/01/2024). lingkungan sekolah, informasi
Koordinator PPG UNTAD,
akademik dan non-akademik
Prof. Dr. Ijirana, M.Si.
serta mendapatkan informasi
menjelaskan bahwa UNTAD
mendapatkan alokasi penting terkait peraturan dan
mahasiswa sebanyak 163 prosedur di sekolah. Kemudian,
orang yang terdiri atas melaksanakan observasi. Selama
enam bidang studi, yaitu masa observasi ini, mahasiswa
Bahasa Indonesia, Guru akan mengamati dan
Kelas Sekolah Dasar (GKSD), memperhatikan menejemen
Matematika, Pendidikan sekolah, karakteristik peserta
Jasmani, Olahraga dan didik, perangkat pembelajaran,
Kesehatan (PJOK), Bimbinga pelaksanaan pembelajaran, dan
Konseling (BK), serta lingkungan belajar di sekolah.
Pendidikan Pancasila dan mahasiswa di minta untuk
kewarganegaraan (PPKN).
membantu guru mengajar di
2. Orientasi PPL membahas
kelas dan mendapatkan
arahan terkait mekanisme
PPL 1 PPG Prajabatan dan pengalaman baru. Kemudian
kegiatan apa saja yang akan mahasiswa di minta untuk
dilakukan selama mengajar mandiri namun masih
pelaksanaan PPL 1 PPG di dampingi oleh guru pamong.
Prajabatan. Dan terakhir mahasiswa akan
3. Selama PPL 1 PPG melakukan diskusi grup atau
Prajabatan mahasiswa refleksi individu terkait
diharapkan dapat memiliki pengalaman dan pembelajaran
pengalaman nyata yang didapatkan selama PPL 1.
dan kontekstual dalam Tujuan dari diskusi ini adalah
menerapkan seperangkat
untuk memahami dan
pengetahuan, sikap, dan
merenungkan proses
keterampilan yang
pembelajaran yang telah dilalui.
dapat menunjang
tercapainya penguasaan 2. Orientasi di SDN 4 Palu:
kompetensi pedagogik, a. SDN 4 Palu merupakan salah
kompetensi satu sekolah dasar yang ada
kepribadian, kompetensi di Palu, tepatnya berlokasi di
sosial, dan kompetensi Jalan Lombok No. 7B,
penguasaan materi Siranindi, Palu Barat, Sulawesi
bidang studi secara utuh. Tengah.
Selanjutnya, hasil orientasi dari b. SDN 4 Palu memiliki jumlah
kepala sekolah diperoleh guru dan staff sebanyak 11
beberapa informasi: orang.
1. Orientasi di sekolah c. SDN 4 Palu saat ini memiliki
dilaksanakan pada hari Senin 172 siswa yang terdiri dari 86
(29/01/2024). Kami siswa perempuan dan 86
Mahasiswa PPL PPG siswa laki-laki.
Prajabatan didampingi oleh d. SDN 4 Palu mempunyai 6
Pak Dr. Nasrullah, S.Pd., rombongan belajar (rombel).
M.Pd. selaku DPL kemdudian e. SDN 4 Palu memiliki tata
diterima di SDN 4 Palu oleh kelola yang terorganisir
Ibu Hj. Nurhayati, Spd.SD. dengan baik. Hal ini
selaku kepala sekolah, juga menunjukkan adanya
didampingi oleh guru pengaturan yang jelas dalam
pamong yakni Ibu Nunung pembagian tugas dan
Fitriasih, S.Pd. Kemudian tanggung jawab di antara staf
kami diajak berkeliling oleh dan guru.
Ibu Guru Pamong, melihat f. Selain belajar secara formal,
lingkungan dan kondisi sekolah juga menyediakan
sekolah. Kamipun diberikan ekstrakulikuler pramuka guna
informasi tambahan mengasah minat dan bakat
mengenai manajemen siswa.
sekolah, tata tertib sekolah, g. Visi dan Misi SDN 4 Palu,
kultur sekolah, serta berbagai yakni:
informasi akademik dan non Visi
akademik lainnya yang Sumber daya manusia yang
diterapkan di SDN 4 Palu. berkualitas, berkarakterm
dilandasi imtaq dan peduli
lingkungan
Misi
1. Meningkatkan keimanan
dan ketaqwaan, disiplin,
mandiri, serta berbudi
luhur.
2. Meningkatkan
profesionalisme tenaga
pendidik dan
kependidikan dan segala
aktivitas.
3. Mewujudkan proses
pembelajaran melalui
pendekatan PAIKEM.
4. Melengkapi sarana-
prasarana sesuai standar
nasional.
5. Memupuk dan
mengembangkan budaya
daerah melalui kegiatan
pengembangan diri.
6. Menjalin kerjasama yang
harmonis antar warga
sekolah (stakeholder)
dan masyarakat.
7. Mewujudkan suasana
lingkungan yang bersih
dan kondusif.

29/01/2024 Manajemen Hasil wawancara dengan 1. Berdasarkan hasil observasi


Kesiswaan Kepala Sekolah diperoleh manajemen kesiswaan di
informasi: sekolah didapatkan bahwa SDN
1. Apa saja kebijakan dan 4 Palu mengutaman penerapan
program kegiatan profil pelajar pancasila untuk
manajemen kesiswaan yang mendukung pembelajaran yang
telah dirancang? optimal.
Jawab:Pelaksanaan 2. SDN 4 Palu mengusahakan
manajemen kesiswaan di sarana-prasarana yang memadai
sekolah sepenuhnya untuk memaksimalkan proses
menjadi tanggung jawab pembelajaran.
dari kepala sekolah SDN 4 3. Manejemen kesiswaan di
Palu dan apabila beliau sekolah sudah tergolong
sedang berhalangan beliau terstruktur dan diatur dengan
akan digantikan oleh salah baik. Terbukti dengan adanya
satu guru yang telah rapat evaluasi yang dilaksanakan
diberikan amanat dengan rutin tiap bulan maupun
sebelumnya. Adapun tiap tahun.
kegiatan kesiswaan yang 4. Walaupun ada beberapa faktor
terdapat di SDN 4 Palu, penghambat dari pelaksanaan
yaitu; kegiatan harian program yang yang telah
meliputi apel pagi, do’a dirancang, tidak menyurutkan
bersama, ibadah menurut pihak sekolah untuk terus
agama masing-masing rutin berupaya untuk meningkatkan
baik siswa, guru dan staf, sarana dan prasarana yang ada
melaksanakan upacara di SD 4 Palu.
bendera, bimbingan
ekstrakulikuler pramuka
dan juga Penerimaan
Peserta Didik Baru (PPDB)
2. Bagaimana dengan
pelaksanaan kebijakan dan
program yang telah
dirancang tersebut?
Jawab: SDN 4 Palu, sudah
melaksanakan banyak hal
dalam membantu
kebutuhan siswa ataupun
memenejemen siswa,
contohnya pada beberapa
kegiatan harian serta
menerapkan profil pelajar
Pancasila.
3. Bagaimana tentang evaluasi
pelaksanaan kegiatan?
Jawab:Evaluasi kegiatan
rutin dilaksanakan tiap
bulan melalui rapat
evaluasi, kecuali PPDP yakni
setahun sekali dan
penerimaan lapor yang
dilaksankan per semester.
4. Apakah ada faktor
pendukung maupun faktor
penghambat pelaksaan
kebijakan dan program
yang telah dirancang?
Jawab: Faktor pendukung
dalam pendanaan ada
bantuan dari dana BOS.
Adapun factor penghambat
yaitu
5. Apa saja kebutuhan siswa
yang menjadi prioritas
sekolah?
Jawab: Kebutuhan siswa
yang menjadi prioritas
utama yakni sarana-
prasarana yang memadai
untuk medukung proses
pembelajaran.

…….. Manajemen
Kurikulum
…….. Manajemen
Sumber Daya
Manusia
…….. Manajemen
Sarana dan
Prasarana
…….. Manajemen
Anggaran
…….. Manajemen Hasil wawancara dengan kepala 1. Sistem informasi di SD Negeri 4
Sistem Informasi sekolah diperoleh informasi: Palu sudah menggunakan
1. Bagaimana sistem informasi jaringan internet yang sangat
di sekolah? baik. Penggunaan internet di
Jawab: saat ini sekolah sudah sekolah difungsikan untuk
menggunakan jaringan memberikan informasi kepada
internet khusus di dalam pihak-pihak terkait untuk
sekolah. Dengan penggunaan memudahkan komunikasi antara
pihak sekolah dengan pihak
wifi dan media sosial yang
terkait.
dimiliki oleh sekolah, maka
2. Penggunaan teknologi sudah
memudahkan untuk menjadi cara tercepat dalam
melakukan komunikasi sistem informasi yang digunakan
dengan pihak-pihak terkait. oleh SD Negeri 4 Palu.
Saat ini, untuk 3. Orang tua murid bisa mengakses
menginformasikan mengenai informasi tentang sekolah
suatu kegiatan yang ada di melalui media sosial atau
sekolah, kami menggunakan mendapatkan informasi langsung
broadcast melalui whatsapp, dari para guru kelas.
juga menggunakan saluran 4. SD Negeri 4 Palu biasanya
telepon secara langsung. menjalin kerja sama yang baik
Sekolah pun saat ini sudah dengan dua sekolah lainnya yang
memiliki website, namun berada dalam lingkungan yang
belum maksimal sama untuk melaksanakan
penggunaannya. sebuah kegiatan. Hal ini
2. Bagaimana keterbukaan dimaksudkan untuk
mempermudah pelaksanaan
informasi di sekolah terkait
kegiatan, meringankan beban
publikasi?
anggaran, dan meningkatkan
Jawab: Sekolah kami saat ini hubungan baik antar sekolah.
sudah sangat terbuka
mengenai informasi apa saja
yang ada di dalam sekolah.
Jika terdapat kegiatan publik
yang harus disebarluaskan ke
pihak orang tua, maka pihak
sekolah biasanya membuat
semacam pamflet digital yang
akan dikirimkan ke para
orang tua murid. Bisa
dikatakan bahwa saat ini
sekolah sudah menggunakan
teknologi terbaru untuk
menjalankan sistem
informasinya.
3. Adakah kerja sama dengan
pihak luar dengan sekolah?
Apa contoh bentuknya?
Jawab: Ada. Kami biasanya
menjalin kerja sama dengan
sekolah lain, seperti SD
Negeri 20 dan SDN Inpres 2
Kamonji. Contohnya biasanya
ketika sekolah akan
mengadakan suatu kegiatan
besar, maka kami
berkoordinasi dengan
sekolah-sekolah tersebut
untuk sama-sama membuat
kegiatannya. Biasanya, kami
dengan sekolah-sekolah
tersebut membuat proposal
yang sama agar anggaran
yang dikeluarkan bisa lebih
ringan.
4. Apa dampak positif dengan
kerja sama tersebut?
Jawab: Dampak positifnya
adalah sekolah kami dan dua
sekolah lainnya dapat
menjalankan kerja sama
dengan baik. Dengan adanya
kerja sama yang terjalin baik
tersebut, pekerjaan menjadi
lebih mudah, masukan
anggaran menjadi lebih
ringan, dan kegiatan yang
dilakukan pun menjadi lebih
meriah jika dibandingkan
hanya satu sekolah saja yang
mengadakan.
…….. Manajemen 1. Apa saja yang dimiliki satuan SD Negeri 4 Palu memiliki struktur
Ketatalaksanaan pendidikan untuk membantu organisasi sekolah yang biasanya
sistem administrasi? juga disebut sebagai komite sekolah
Jawab: Sekolah kami memiliki yang menjalankan sistem
yang namanya komite administrasi sekolah. Selama ini
sekolah. Komite sekolah ini komite sekolah sudah melaksanakan
berfungsi sebagai pelaksana tugasnya dengan baik, melibatkan
dalam sistem administrasi para guru dan orang tua untuk
sekolah agar semuanya bisa meningkatkan fasilitas sekolah,
berjalan dengan baik. Kami serta melaksanakan tugas
juga memiliki struktur administrasi sesuai dengan
organisasi sekolah yang pembagian tugasnya masing-
beranggotakan para guru masing.
maupun tenaga kependidikan
di sekolah kami untuk
menjalankan segala kegiatan
yang dilakukan dalam lingkup
sekolah.
2. Bagaimana implementasi
satuan pendidikan untuk
membantu sistem
pendidikan?
Jawab: Komite sekolah yang
menjadi bagian dari struktur
organisasi sekolah biasanya
berkoordinasi dengan para
orang tua. Komite sekolah
menjalankan kegiatannya
sebaik mungkin, bahkan bisa
sampai berhasil membangun
perpustakaan sekolah dan
kami pun saat ini sudah
berencana untuk memberi
paving block di area depan
sekolah untuk lebih
menunjang aktivitas anak
didik kami ke depannya.
Kesimpulan:
……………………………………………………………………………………………………………………
……..……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
Menyetujui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong
Tanggal ……………………………… …………………………

Tanda Tangan dan Nama Lengkap


__________________________ ________________________
Nama: Nama:
*) Di tiap sasaran observasi (bidang-bidang manajemen di sekolah tersebut) digali informasi
tentang kebijakan dan program kegiatan yang dirancang, pelaksanaan kebijakan dan
program, dan evaluasi pelaksanaan kegiatan dan tindak lanjut. Dikaji juga faktor lingkungan
yang mendukung dan menghambat pelaksanaan kebijakan atau program.

Anda mungkin juga menyukai