Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN HASIL ORIENTASI PPL I DAN OBSERVASI

MANAJEMEN SEKOLAH

Nama Mahasiswa : Ningga Yudha Prajna


NIM : 233113917802
Prodi/Bidang Studi : PGSD
Sekolah PPL : SDN Bandungrejosari 2 Malang

Tanggal Sasaran Orientasi Hasil Orientasi Interpretasi Hasil Observasi


Senin, 29 Orientasi PPL 1 Informasi yang diperoleh dari Dari informasi yang diperoleh
Januari 2024 mengikuti orientasi di kampus dari kegiatan orientasi tersebut
yang disampaikan oleh pengelola beberapa poin yang menjadi
PPG adalah: catatan penting bagi saya
1. Pembekalan terkait mekanisme adalah:
PPL I dan pembagian tugas 1. Terkait kehadiran PPL tidak
kerja DPL, GP dan Kepala hanya saat mengajar saja,
Sekolah. karena jadwal perkuliahan
2. Jadwal pelaksanaan PPL I dan dan PPL dilaksanakan secara
paparan kegiatan yang akan bergantian diharapkan
dilakukan mahasiswa saat di mahasiswa PPL
sekolah. melaksanakan sesuai jadwal.
Selanjutnya, hasil orientasi dari 2. Pemahaman terkait setiap
kepala sekolah dan guru pamong beban kerja yang diberikan
diperoleh beberapa informasi: oleh DPL, GP dan kepala
- Peraturan yang berlaku di sekolah.
SDN Bandungrejosari 2
Malang. Dari hasil orientasi dari kepala
- Pengenalan mahasiswa kepada sekolah dan guru pamong kami
guru pamong yang ditugaskan telah memahami setiap aturan
oleh sekolah. sekolah yang ada dan
Kegiatan mandiri yang telah pembagian tugas setiap
kami lakukan saat hari orientasi: mahasiswa, seperti:
- Mengenal seluruh warga - Pembagian jadwal piket
sekolah, seperti guru, setiap hari, menentukan
karyawan, penjaga kantin dan pakaian yang disepakati oleh
warga sekitar. kelompok.
- Mengenali seluruh bagian-
bagian yang ada di sekolah,
seperti kantor kepala sekolah,
ruang guru, kantin, mushola,
toilet, dan setiap ruangan kelas
Jumat, 02 Manajemen Hasil wawancara dengan Bu Berdasarkan hasil observasi
Februari Kesiswaan Zenitha selaku bagian kesiswaan mengenai manajemen
2024 ● Apa saja kebutuhan diperoleh informasi bahwa kesiswaan dapat disimpulkan
siswa yang menjadi kebutuhan siswa dalam bahwa sekolah sangat
prioritas sekolah? pembelajaran baik intrakulikuler mendukung kebutuhan siswa,
● Apa yang sudah dan ekstrakulikuler menjadi hal ini terlihat dari kesediaan
diupayakan satuan prioritas sekolah. Sekolah telah fasilitas yang memadai untuk
pendidikan untuk mengupayakan semaksimal kegiatan ekstrakurikuler.
memenuhi mungkin untuk memenuhi Sekolah juga sudah mengupaya
kebutuhan tersebut? kebutuhan siswa baik dari dengan semaksimal mungkin
● Bagaimana intrakurikuler maupun cara untuk mengembangkan
kebutuhan siswa ini ekstrakurikuler. Upaya yang potensi peserta didiknya. Dan
tercermin dalam dilakukan sekolah adalah dengan hasilnya juga terlihat dari
analisis karakteristik menyediakan prasarana beberapa prestasi yang
satuan pendidikan? pendukung bagi kegiatan diperoleh siswa dalam bidang
● Bagaimana ekstrakurikuler yakni dengan non akademik seperti lomba
kebutuhan peserta mendatangkan pelatih dari luar adzan dan pencak silat.
didik ini tercermin sekolah untuk membimbing anak-
dalam analisis anak. Hal tersebut dilakukan
karakteristik satuan supaya anak-anak dapat
pendidikan? mengembangkan potensinya
dengan orang yang ahli
dibidangnya. Dalam segi
intrakurikuler (guru), semua guru
di sekolah ini sudah mengajar
sesuai dengan bidangnya (linier),
tidak ada guru yang mengajar di
luar bidangnya. Kebutuhan siswa
tersebut sudah sejalan dengan visi
dan misi sekolah yakni
mengembangkan bakat dan minat
peserta didik melalui kegiatan
sekolah.
Rabu, 31 Manajemen Hasil wawancara dengan Bu Dhia Berdasarkan hasil observasi
Januari 2024 Kurikulum selaku guru pamong sekaligus mengenai manajemen
● Bagaimana satuan bagian kurikulum diperoleh kurikulum dapat disimpulkan
pendidikan informasi bahwa satuan bahwa untuk sekolah
mengelola pendidikan mengelola kegiatan menggunakan kurikulum 13
pembelajaran? pembelajaran sekolah dan kurikulum merdeka
● Bagaimana proses menggunakan Kurikulum kegiatan pembelajaran
perencanaan dan Merdeka untuk kelas 1,2,4,5 disesuaikan dengan
desain kurikulum? sedangkan Kurikulum 2013 untuk pengalaman serta kegiatan
● Seberapa jauh/rutin kelas 3 dan kelas 6, dari masing- dilakukan untuk
sekolah masing kurikulum tersebut mengembangkan potensi
melaksanakan disesuaikan dengan kebutuhan peserta didiknya. Hasilnya juga
monitoring terhadap dan karakteristik anak. terlihat dari dilaksanakannya
pelaksanaan Pembuatan jadwal pelajaran gelar karya dilaksanakan 1
kurikulum? dilakukan bersama- sama agar tahun sekali saat meeting class.
● Seberapa jauh jumlah CP terpenuhi.
penggunaan data Implementasi kegiatan P5 telah
dalam proses refleksi berjalan sesuai dengan baik,
kurikulum? selaku koordinator kegiatan Bu
Ira dan pemilihan tema setiap
fase disamakan, namun tetap
dibedakan kegiatan setiap
fasenya. Pelaksanaan kegiatan P5
dilaksanakan setiap hari Jumat
setelah kegiatan senam pagi
langsung 4 JP, pagi dengan
kegiatan pengolahan limbah
organik di lingkungan sekitar
seperti membuat daun-daun
kering untuk dijadikan kerajinan
topi atau berkaitan dengan
pengolahan sampah. Untuk gelar
karya dilaksanakan 1 tahun sekali
saat meeting class. Nilai dari P5
include di pembelajaran, refleksi
dilakukan untuk menggali sarana
dari peserta didik.
Apabila ada guru yang melamar
di sekolah, guru tersebut harus
melamar terlebih dahulu di dinas
pendidikan, karena hal tersebut
sudah menjadi sebuah peraturan,
dan apabila guru tersebut sudah
diterima di sekolah sudah
langsung mendapat kelas serta
siap bekerja tidak harus diminta
untuk melaksanakan micro
teaching. Untuk administrasi
sistem kurikulum dilaksanakan 1
semester atau 1 kali supervisi di
awal semester, yang bertanggung
jawab di bagian pengarsipan Bu
Nike dan Bu Nisa.
Rabu, 31 Manajemen Sumber Berdasarkan hasil wawancara Berdasarkan hasil observasi
Januari 2024 Daya Manusia diperoleh informasi bahwa proses tentang manajemen Sumber
● Bagaimana proses penerimaan guru dalam satuan Daya Manusia (SDM) dapat
penerimaan guru pendidikan di SDN disimpulkan bahwa guru dan
dalam satuan Bandungrejosari 2 berdasarkan tenaga kependidikan berasal
pendidikan? ketetapan dari Dinas Pendidikan dari penempatan dan hasil
● Apa saja latar dimana guru baru merupakan rekrutmen dari Dinas
belakang pendidikan guru yang ditempatkan oleh Pendidikan. Selain itu latar
guru dan tenaga Dinas Pendidikan. belakang pendidik dan tenaga
kependidikan? Latar belakang pendidikan guru kependidikan sudah mumpuni
● Apakah ada kegiatan dan tenaga pendidik di sekolah dan berkualitas sebagai seorang
khusus untuk tersebut yaitu SMK, S1 dan S2 guru dan kepala sekolah.
pengembangkan yang linier dalam bidang linieritas guru dalam bidang
profesional guru? pendidikan. Pegawai yang pendidikan juga menunjang
memiliki latar belakang performa guru dalam mendidik
pendidikan SMK yaitu hanya siswa di satuan pendidikan
penjaga sekolah sebanyak 2 tersebut. Pada kegiatan
orang. Guru memiliki latar pengembangan profesional
belakang pendidikan S1 dan guru dan meningkatkan
sebagian sudah menempuh kemampuan yang dimiliki
pendidikan S2 sedangkan untuk guru, guru mengikuti pelatihan
kepala sekolah memiliki latar secara mandiri baik dari
belakang pendidikan S2. platform merdeka mengajar
Sebagian besar pendidik dan atau PPM dan pelatihan
tenaga pendidik berasal dari langsung dari dinas
pegawai negeri sipil (PNS) dan pendidikan. Selain itu guru
PPPK. melakukan pelatihan PMM
Pada kegiatan mengembangkan secara rutin bersama-sama di
kemampuan guru untuk hari jumat sehingga hasil yang
meningkatkan SDM dilakukan didapatkan dari pengembangan
secara individu dan kelompok. diri tersebut guru memiliki
pengembangan diri secara kompetensi yang baik.
individu dilakukan dengan
mandiri melalui workshop,
pelatihan dari dinas pendidikan,
maupun PMM. Kegiatan
pelatihan mandiri berasal dari
kesadaran individu untuk mau
berkembang atau efek sosial
maupun pelatihan dari dinas
pendidikan dengan mendapat
undangan langsung nama- nama
guru yang dapat mengikuti
pelatihan. Untuk pelatihan
mandiri sendiri dapat dilakukan
lebih banyak 3 kali pelatihan.
Adapun target dalam 1 semester
32 sampai 48 atau 1 poin
sebanyak 4 kali pelatihan,
maksimal 4 kali sama dengan 20
pelatihan, dan pelatihan minimal
5 kegiatan. Terkait PPM
pelatihan mandiri yang diadakan
oleh kemdikbud, guru
mempunyai komunitas belajar
atau secara berkelompok yang
dilaksanakan setiap hari Jumat
sepulang anak- anak sekolah dan
menjadi pengembangan diri rutin
pada satuan pendidikan tersebut.
Jumat, 02 Manajemen Sarana Hasil wawancara dengan Pak Berdasarkan hasil observasi
Februari dan Prasarana Lutfi selaku bagian sarpras telah dan wawancara terkait
2024 ● Apa saja data yang diperoleh informasi bahwasanya: manajemen sarana dan
digunakan untuk ● Adapun data yang dapat prasarana sekolah dapat
perencanaan sarana digunakan untuk perencanaan disimpulkan bahwa
dan prasarana? sarana dan prasarana sekolah ketersediaan sarana dan
● Apakah penggunaan adalah data dari analisis prasarana di sekolah SDN
sarana dan prasarana kebutuhan dan skala prioritas Bandungrejosari 2 dapat
sudah efektif untuk sekolah. Kebutuhan sekolah dikatakan sudah memadai,
mendukung proses yang bersifat mendesak dan akan tetapi belum bisa
pembelajaran? lebih penting akan dikatakan sesuai dengan
● Apakah ada sarana diprioritaskan untuk standar kelengkapan sarana dan
dan prasarana di didapatkan terlebih dahulu prasarana sekolah. Hal ini
sekitar sekolah yang daripada kebutuhan lain yang dikarenakan masih terdapat
dapat dimanfaatkan sifatnya tidak terlalu beberapa ruang seperti
untuk mendukung mendesak bagi sekolah. perpustakaan, ruang tata usaha,
pembelajaran? Sekolah melakukan ruang laboratorium komputer,
penganggaran sarana dan dan ruang UKS yang masih
prasarana yang dibutuhkan belum terdapat di sekolah
sekolah setiap 5 tahun sekali. karena beberapa masih
Kecuali yang bersifat awet dialihfungsikan untuk
seperti misalnya matras keperluan lain sebab adanya
olahraga yang tidak harus pembangunan. Sehingga terkait
setiap 5 tahun sekali ganti, hal ini setiap ruang masih
akan tetapi menyesuaikan belum tertata kembali karena
kondisi matras masih layak proses pembangunan yang
pakai atau tidak. Setelah data masih belum selesai. Adapun
anggaran yang sudah terkait sarana dan prasarana
dipersiapkan dilanjutkan penunjang kegiatan
dengan penyusunan rincian pembelajaran seperti misalnya
anggaran dana yang wifi, ketersediaannya belum
dibutuhkan. terjangkau di penjuru sekolah.
● Hingga sejauh ini, menurut Karena untuk saat ini hanya 2
keterangan dari Pak Lutfi router wifi yang dihidupkan,
terkait penggunaan sarana dan dan 3 lainnya masih dihentikan
prasarana sekolah sudah dapat sementara akibat masih
dikatakan lumayan efektif berlangsungnya kegiatan
untuk mendukung proses pembangunan.
pembelajaran. Hal ini
dibuktikan dengan tersedianya
sarana dan prasarana yang
memadai dan adanya
pembangunan sekolah yang
hingga saat ini sedang
berlangsung dan terus
mengalami peningkatan.
● Sarana dan prasarana di
sekitar sekolah SDN 2
Bandungrejosari 2 yang dapat
dimanfaatkan untuk
mendukung pembelajaran
diantaranya adalah tersedia
gedung sekolah dengan
jumlah kelas 12 yaitu kelas 2
rombel 1-6. Tersedia ruang
guru yang terpisah dengan
ruang kepala sekolah.
Tersedia ruang tamu dan
ruang kepala sekolah yang
memadai. Tersedia mushola,
ruang lab komputer, ruang tata
usaha, ruang UKS dan ruang
ekstrakurikuler yang masih
dalam proses pembangunan.
Sehingga untuk sementara
ruangan tersebut masih
digunakan secara bersama.
Seperti ruangan perpus yang
beberapa bukunya masih
diletakkan di setiap runag
kelas karena masih adanya
kegiatan pembangunan
perpustakaan. Tersedia kamar
mandi siswa yang
kebersihannya terjaga.
Tersedia kantin dan ruang
parkir guru. Tersedia sound,
wifi dengan jumlah router 5
titik, dan cctv yang berjumlah
18 titik untuk menunjang
keberlangsungan dan
kenyamanan pembelajaran.
Kamis, 01 Manajemen ● Berdasarkan hasil wawancara ● Dana BOSNAS yang
Februari Anggaran dengan Ibu Rosa di SDN diterima sekolah berasal dari
2024 ● Anggaran dana Bandungrejosari 2, anggaran pemerintah pusat. sedangkan,
sekolah berasal dari dana sekolah berasal dari dana dana BOSDA yang diterima
mana saja? BOSNAS dan dana BOSDA. berasal dari pemerintah kota
● Apakah satuan ● Iya, di SDN Bandungrejosari Malang.
pendidikan memiliki 2, memiliki sistem dalam ● Dalam manajemen anggaran
sistem dalam merencanakan, melaksanakan, SDN Bandungrejosari 2,
merencanakan, dan memonitor anggaran dan memiliki sistem dalam
melaksanakan, dan pengeluarannya. merencanakan,
memonitor anggara ● Pengelolaan dana BOS dibagi melaksanakan, dan
dan penggunaannya? menjadi: memonitoring. hal ini
● Bagaimana 1. Dana BOSNAS dilakukan dengan membuat
pengelolaan dana dialokasikan untuk RKAS (rencana kegiatan dan
BOS di sekolah? memenuhi operasional anggaran sekolah) yang
● Adakah pemberian sekolah seperti kebutuhan bersumber dari dana BOS.
beasiswa untuk RKAS (buku paket siswa, ● Dana BOSDA di monitor
siswa? apa saja? ATK, alat kebersihan, langsung oleh dinas
diambil dari mana? obat- obatan dan fasilitas pendidikan pemerintah kota
● Apakah sekolah sekolah) Malang, sedangkan dana
masih menarik dana 2. Dana BOSDA BOSNAS di rencanakan , di
untuk siswa? dialokasikan untuk rancang, dan di monitor
bagaimana membiayai guru honorer. langsung melalui aplikasi
pengumpulannya? pengelolaan dana BOS ARKAS oleh pemerintah
dibentuk tim pengelolaan, pusat. untuk pengelolaan
tim pengadaan, dan tim dana BOS di sekolah
penerimaan. dibentuk tim pengelola dana
● Sekolah tidak memberikan bos dan dibentuk tim
beasiswa kepada siswa. pengadaan. kepala sekolah
● Sekolah tidak menarik dana sebagai penanggung jawab,
dari siswa melainkan sekolah dengan bendahara BOSNAS
memfasilitasi siswa dengan Ibu Wasri, pembantu
anggaran yang telah pelaporan Ibu Rosa. selain
direncanakan pada dana BOS. itu, dibentuk juga tim
penerimaan seperti
penerimaan barang datang
yang telah dianggarkan.
● Beasiswa yang didapatkan
siswa berasal dari
pemerintah langsung,
sehingga sekolah tidak
memberikan beasiswa bagi
peserta didik.
● Sekolah memfasilitasi siswa
dengan tidak menarik biaya
pendidikan, untuk kegiatan
lainnya seperti pengadaan
LKS sekolah membentuk tim
paguyuban berisi wali murid
untuk merealisasikan
pengadaan tersebut.
Jumat, 02 Manajemen Sistem ● Nilai, KKM, absensi peserta Berdasarkan hasil wawancara
Februari Informasi didik, buku pedoman guru dan dengan Bu Anisa, bahwa SDN
2024 ● Apa saja buku teks pembelajaran Bandungrejosari 2 memiliki
informasi/data yang ● Pembelajaran berbasis data data-data yang sangat
dikumpulkan dalam melibatkan pengumpulan, mendukung proses
mendukung proses analisis, dan pemanfaatan data pembelajaran, seperti nilai,
pembelajaran? untuk meningkatkan proses KKM, buku pedoman guru dan
● Bagaimana informasi pembelajaran buku teks pembelajaran.
dikelola sehingga ● Guru-guru SDN Sedangkan untuk dapodik
pembelajaran bisa Bandungrejosari 2 mengakses semuanya bisa diakses dari
dilakukan berbasis dan mengisi data dapodik sekolah sesuai anjuran yang
data? yang sudah sesuai dengan ditetapkan dari pusat.
● Sejauh mana guru ketentuan pusat.
bisa mengakses dan
menggunakan data
tersebut untuk
mendukung proses
pembelajaran?
Jumat, 02 Manajemen Hasil wawancara dengan Bu Berdasarkan hasil observasi
Februari Ketatalaksanaan Anisa selaku penanggung jawab dan wawancara terkait
2024 ● Apa saja yang bagian administrasi sekolah, manajemen ketatalaksanaan
dimiliki satuan pengelolaan administrasi sekolah dapat disimpulkan
pendidikan untuk berpusat pada bagian tata usaha. bahwa pengelolaan sistem
membantu sistem Tata usaha bertanggung jawab administrasi di sekolah SDN
administrasi? atas surat keluar masuk dan Bandungrejosari 2 dapat
beberapa kelengkapan dikatakan sudah baik dan
administrasi yang diperlukan teratur yang dibuktikan dengan
dalam proses keterlaksanaan adanya file box, excel dalam
kegiatan sekolah, meliputi mengelola administrasi,
bagian kesiswaan, kependidikan, sehingga kebutuhan-kebutuhan
sarana prasarana. Dalam sekolah baik kebutuhan
mengelola administrasi sekolah internal maupun eksternal
juga disediakan file box, excel dapat terkelola dengan baik
sehingga dalam menghimpun
data siswa, guru, tenaga
kependidikan dapat dilaksanakan
dengan mudah. Pengelolaan tata
usaha di SDN Bandungrejosari 2
juga sudah tertata dengan baik
dan lengkap.
Kesimpulan :
SD Negeri Bandungrejosari 2 Malang merupakan salah satu sekolah yang telah menerapkan Kurikulum
Merdeka untuk kelas 1,2,4,5 dan merupakan sekolah Adiwiyata yang terletak di Kota Malang. Sekolah
ini telah menerapkan kegiatan P5 (Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) bagi jenjang kelas yang
telah mengimplementasikan kurikulum merdeka. Kegiatan P5 dilakukan setiap hari Jumat 4JP
danmenghasilkan suatu produk yang akan dipamerkan saat gelar karya. Bidang Kesiswaan
mengembangkan potensi peserta didik dengan mendatangkan pelatih ekstrakurikul, agar peserta didik
dapat belajar langsung dari ahlinya.

Menyetujui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong


Tanggal

Tanda Tangan dan


Nama Lengkap
Dr. Tomi Listiawan, S.Si.,M.Pd Dhia Suprianti, M.Pd
NIP.198504222022031001 NIP.198502082009032003

Anda mungkin juga menyukai