Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR OBSERVASI

MANAJEMEN SEKOLAH

Nama Mahasiswa : Shinta Whentina Simbolon

NIM :

Prodi/ Bidang Studi : PPG Prajabatan/Pendidikan Matematika

Sekolah PPL : UPT SMP Negeri 18 Medan

Interpretasi Hasil
Tanggal Sasaran Observasi*) Hasil Observasi
Observasi

Kebutuhan siswa Berdasarkan hasil


Jumat, 22 Manajemen Kesiswaan
dalam pembelajaran observasi mengenai
Desember
 Apa saja kebutuhan siswa baik intrakurikuler manajemen kesiswaan,
2023
yang menjadi prioritas dan ekstrakurikuler sekolah UPT SMP N 18
sekolah? menjadi prioritas yang Medan sangat
sama oleh sekolah. mendukung kebutuhan
 Apa yang sudah Salah satu kebutuhan peserta didik, terlihat dari
diupayakan satuan siswa tersebut adalah ketersediaan fasilitas
pendidikan untuk Alat-alat olahraga, sarana dan prasarana
memenuhi kebutuhan media pembelajaran, yang memadai di sekolah
tersebut? dan lapangan tersebut.
 Bagaimana kebutuhan olahraga, sarana dan
siswa ini tercermin dalam prasarana pendukung
analisis karakteristik bagi kegiatan
satuan pendidikan? ekstrakurikuler hal
pemenuhan kebutuhan
 Bagaimana kebutuhan ini sebagian
peserta didik ini tercermin difasilitasi oleh dana
dalam tujuan satuan BOS. Kebutuhan
pendidikan? siswa ini sejalan
dengan visi dan misi
sekolah yaitu
memiliki ilmu
pengetahuan,
menguasai IPTEK,
dan memiliki karakter
Pancasila.
Sekolah UPT SMP N Perencanaan,
Jumat, 22 Manajemen Kurikulum
18 Medan mengelola Pelaksanaan dan
Desember
 Bagaimana satuan pembelajaran sesuai monitoring kurikulum di
2023
pendidikan mengelola analisis kebutuhan sekolah ini, dilakukan
pembelajarannya? satuan pendidikan. sebaik dan seadil
Perencanaan dan mungkin walaupun
 Bagaimana proses desain kurikulum di terdapat beberapa
perencanaan dan desain susun berdasarkan kendala. Kendala yang
kurikulum? kebutuhan siswa, dihadapi biasanya adalah
 Seberapa jauh/rutin fasilitas, dan perbedaan pendapat
sekolah melakukan lingkungan belajar antara sesama guru.
monitoring terhadap siswa. Pengawasan Namun, hal ini dapat
pelaksanaan kurikulum? keterlaksanaan teratasi dengan baik
kurikulum dilakukan karena pada dasarnya
secara berkala. semua guru memiliki
 Seberapa jauh
Sekolah juga satu prinsip yang sama
penggunaan data dalam
mendukung guru yaitu memfasilitasi
proses refleksi
dalam peserta didik sebaik
kurikulum?
mengembangkan diri mungkin sesuai dengan
melalui pelatihan kebutuhan peserta didik.
yang dapat Semua kebijakan untuk
menunjang kegitatan mengembangkan dan
pembelajaran di mempertahankan
sekolah. Proses kualitas pendidikan
refleksi kurikulum , disekolah, terlihat sangat
menggunakan data di perhatikan dengan
yang didapatkan di baik disekolah ini.
lapangan, juga
diupayakan
semaksimal mungkin.
Sekolah UPT SMP N Sekolah UPT SMP N 18
Manajemen Sumberdaya
Jumat, 22 18 Medan memiliki Medan ini merupakan
Manusia
Desember guru sebanyak 57 salah satu sekolah yang
2023  Bagaimana proses orang dan proses menerapkan
penerimaan guru dalam penerimaannya implementasi kurikulum
satuan pendidikan? melalui jalur merdeka, dalam kegiatan
pemerintah yaitu pelaksanaannya semua
 Apakah ada kegiatan
PPPK. Kegiatan komponen sekolah sudah
khusus untuk
pengembangan untuk berusaha sebaik mungkin
membekali guru yang
meningkatkan untuk mengimbangi
baru mengajar?
profesionalitasan guru keterlaksanaan
 Apakah ada kegiatan sudah difasilitasi oleh kurikulum merdeka ini.
khusus untuk sekolah seperti Beberapa kebijakan
pengembangan keikutsertaan dalam dibuat untuk
profesional guru? MGMP per mata mengimbangi kebutuhan
pelajaran, pelatihan guru dalam memperoleh
Implementasi semua informasi dan
Kurikulum Merdeka pelatihan mengenai
dan kegiatan internal kurikulum merdeka.
seperti pembekalan
fasilitator Projek
Penguatan Profil
Pelajar Pancasila (P5)
oleh masing-masing
Koordinator P5.
Penyediaan sarana Sekolah UPT SMP N 18
Manajemen Sarana &
Jumat, 22 dan prasarana Medan ini memiliki
Prasarana
Desember direncanakan fasilitas yang cukup
2023  Apa saja data yang berdasarkan lengkap. Fasilitas ini juga
digunakan untuk kebutuhan siswa, terlihat sering sekali
perencanaan sarana guru, dan semua dimanfaatkan untuk
prasarana? komponen di sekolah. menunjang proses
Penggunaan sarana pembelajaran. Semua
 Apakah
dan prasarana sudah fasilitas yang ada di
penggunaan sarana
efektif untuk sekolah merupakan
dan prasarana
mendukung proses tanggung jawab dari
sudah efektif untuk
pembelajaran seluruh warga sekolah,
mendukung proses
diantaranya namun seperti sekolah
pembelajaran?
tersedianya proyektor pada umumnya ada
 Apakah ada sarana untuk MGMP, beberapa oknum yang
dan prasarana di Laboratorium kurang memperhatikan
sekitar sekolah (Komputer, IPA), penggunaan fasilitas
Perpustakaan, UKS, sekolah ini. Sebagai
yang dapat
tempat ibadah, ruang solusi dibuatlah beberapa
dimanfaatkan untuk
literasi, lapangan kebijakan dengan
mendukung
olahraga serta sarana harapan agar fasilitas
pembelajaran?
pendukung lainnya. sekolah tetap terawat
Beberapa fasilitas dengan baik.
seperti Laboratorium,
ruang literasi,
Perpustakaan sering
digunakan dalam
meningkatkan
pembelajaran.
Sistem manajemen Anggaran merupakan hal
Jumat, 22 Manajemen Anggaran
anggaran di sekolah sensitif yang wajib
Desember
 Apakah satuan pendidikan sudah dibentuk untuk dikelola dengan jujur
2023
memiliki sistem dalam merencanakan, sehingga tidak ada pihak
merencanakan, melaksanakan melaksanakan, dan yang merasa dirugikan.
dan memonitor anggaran dan memonitor anggaran Sekolah ini sudah
penggunaannya? yang ada. Dalam berupaya sebaik mungkin
penyusunan Rencana dalam mengelola
Anggaran Pendapatan anggaran tercermin dari
dan Belanja Sekolah keikutsertaan orang tua
(RAPBS) semua untuk memonitoring
pihak terlibat, dalam penggunaan anggaran
memberikan sekolah.
pendapatnya,
sehingga besarnya
pengeluaran sekolah
sesuai dengan sumber
dana sekolah.
Pembahasan/monitori
ng pelaksanaan
sumber dana sekolah
juga dilaksanakan
melalui musyawarah
Komite dimana dalam
kepengurusan
Komite, ada
keterlibatan orang tua
siswa dan juga guru di
sekolah tersebut.
Informasi dan data Salah satu fasilitas yang
Jumat, 22 Manajemen Sistem Informasi
yang dikumpulkan dapat mempermudah
Desember
 Apa saja informasi/data yang memuat beberapa proses pembelajaran
2023
dikumpulkan dalam biodata siswa untuk adalah pengelolaan
mendukung proses memudahkan guru sistem informasi.
pembelajaran? dalam mengelola hasil Apalagi pada saat
evaluasi akhir setiap keadaan pandemi,
 Bagaimana informasi dikelola
semester. Pengelolaan penggunaan sistem
sehingga pembelajaran bisa
sistem informasi juga informasi ini sangat
dilakukan berbasis data?
dilakukan secara diperlukan karena
 Sejauh mana guru bisa digital melalui pembelajaran dilakukan
mengakses dan menggunakan website dan e- secara daring (online).
data tersebut untuk learning. E-learning Ketersediaan sistem
mendukunng proses memuat referensi informasi yang baik
pembelajaran? belajar, database membantu sekolah ini
siswa dan pengelolaan dalam pelaksanaan
tugas secara online, proses pembelajaran dan
sehingga interaksi kebutuhan sekolah
antara siswa dan guru lainnya.
dapat dilaksanakan
jika memerlukan
pembelajaran berbasis
data.
Sistem pengelolaan Sekolah UPT SMP N 18
Jumat, 22 Manajemen Ketatalaksanaan
administrasi terpusat Medan ini sudah
Desember
 Apa saja yang dimiliki satuan pada bagian Tata menerapkan pengelolaan
2023
pendidikan untuk membantu Usaha, bertanggung sistem informasi yang
sistem administrasi? jawab terhadap surat cukup teratur sehingga
keluar dan masuk dan kebutuhan sekolah, dan
beberapa kelengkapan manajemen
administrasi yang ketatalaksanaan secara
diperlukan dalam internal maupun
proses keterlaksanaan eksternal terkelola
kegiatan sekolah. dengan baik pula.
Dalam mengelola
administrasi sekolah
juga disediakan
website yang memuat
beberapa infomasi
terbaru. Informasi
secara digital ini
selalu diupayakan
untuk membantu
keterlaksanaan
kegiatan sekolah salah
satunya adalah
gerbang informasi
untuk Penerimaan
Peserta Didik Baru
(PPDB).
Kesimpulan:

Setelah melakukan wawancara dan pengamatan dengan berbagai pihak yang ada di UPT SMP
Negeri 18 Medan mengenai Manajemen Sekolah, saya semakin memahami bahwa kebijakan
yang dibuat, memang berdasarkan kebutuhan sekolah itu sendiri. Kebijakan yang digunakan
dalam manajemen sekolah telah terbentuk dan berkembang seiring berjalannya waktu. Pihak
sekolah telah melakukan berbagai upaya demi menjaga kualitas, kuantitas dan mutu
pembelajaran, dengan memperhatikan fasilitas, anggaran, kegiatan-kegiatan pendukung, dan
mendorong seluruh warga sekolah terlibat aktif, untuk mencapai tujuan bersama.
Dosen Pembimbing
Menyetujui Guru Pamong Catatan
Lapangan

Tanggal : …………………… ……………………

Tanda tangan
& Nama
Terang
Nama: Nama:

Anda mungkin juga menyukai