Anda di halaman 1dari 6

PENANDAAN TEMA IKLIM PADA RKAKL 2024

PMK 62 Tahun 2023 tentang Perencanaan Anggaran, Pelaksanaan Aggaran,


Serta Akuntansi dan Pelaporan Keuangan;
Penandaan anggaran (budget tagging) merupakan kewajiban bagi K/L dalam melakukan penandaan
(tagging) guna pengelompokan RO pada anggaran sesuai dengan kategori yang telah ditentukan.
Penandaan tematik APBN pada satu RO dapat memiliki lebih dari 1 (satu) tema.

Tematik APBN terdiri atas 8 tema, antara lain :

04. Mitigasi perubahan iklim (04)


Anggaran Mitigasi Perubahan Iklim adalah anggaran pemerintah untuk mendanai serangkaian kegiatan
yang dilakukan dalam upaya menurunkan tingkat emisi gas rumah kaca sebagai bentuk upaya
penanggulangan dampak perubahan iklim. K/L melakukan identifikasi pada level Keluaran ( output)
Kegiatan dengan cara menilai apakah Keluaran (output) Kegiatan tersebut mempunyai kontribusi, baik
langsung maupun tidak, pada salah satu aspek perubahan iklim meliputi:
(a) Penurunan emisi GRK;
(b) Penyerapan karbon; dan/ atau
(c) Pencegahan penurunan cadangan karbon

2
07. Adaptasi Perubahan Iklim (API) (07)

Anggaran adaptasi perubahan iklim adalah anggaran pemerintah untuk mendanai upaya meningkatkan kemampuan
menyesuaikan diri terhadap perubahan iklim, termasuk keragaman iklim dan kejadian ekstrim sehingga potensi
kerusakan akibat perubahan iklim berkurang, peluang yang ditimbulkan oleh perubahan iklim dapat dimanfaatkan,
dan konsekuensi yang timbul akibat perubahan iklim dapat diatasi. Komponen kegiatan adaptasi perubahan iklim
meliputi 6 (enam) kategori, yaitu:
(a) Kebijakan adaptasi perubahan iklim, yaitu penerbitan aturan, pedoman, dan kebijakan adaptasi perubahan iklim dan
risiko;
(b) Kajian ilmiah, merupakan fondasi dasar dalam menetapkan prioritas kegiatan adaptasi perubahan iklim, meliputi
kajian data iklim, kajian kerentanan, risiko, dan dampak perubahan iklim;
(c) Perencanaan adaptasi perubahan iklim, disusun berdasarkan hasil kajian ilmiah yang diadopsi dalam perencanaan
pembangunan;
(d) Implementasi kegiatan, meliputi upaya mencegah dampak, menurunkan kerentanan dan risiko perubahan iklim
menuju pembangunan yang berdaya tahan terhadap perubahan iklim;
(e) Monitoring dan evaluasi; dan
(f) Peningkatan kapasitas kelembagaan dan sumber daya manus1a.

3
Pembagian Kewenangan
▪ Abid PMK (DJA) dan Bappenas
▪ Substansi update referensi
▪ TM dan approval di Krisna

▪ DSP / TIP:
▪ Menyediakan Modul Sinkronisasi
▪ Sinkronisasi Referensi

4
Data Flow Revisi Informasi Kinerja

Mitra
Rocan KL Mitra Abid
Bappenas
SLDK
Approval Mitra DJA&Bappenas Data Pagu

DIPA

RO
Data Pagu tema 004 & 007
Nomenklatur RO Kdtema
contoh …. 004, 007 Data Pagu

Data Renja
Rocan KL
Mitra
Bappenas
Mitra Abid
BKF
Modul Sinkronisasi

5
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai