Anda di halaman 1dari 1

Teman-teman mahasiswa, pada materi sesi 4 telah dibahas tentang media baru (New Media)

yang mampu menghubungkan berbagai bentuk media baik yang sifatnya asynchrounus maupun
synchronous. Pada diskusi 4 ini coba ceriterakan pengalaman Anda berkomunikasi dengan
menggunakan media baru, apa kelebihan yang Anda rasakan dengan memanfaatkan media baru
tersebut? dan adakah kendala yang Anda alami dengan menggunakan media baru tersebut?.
kemukakan pengalaman Anda dan silahkan berdiskusi

Jawab:
Dunia pendidikan terbiasa melakukan metode pebelajaran Tatap Muka Langsung (direct
communication). Namun pada saat masa pandemi Covid-19, kita dipaksa untuk beralih menggunakan
metode pembelajaran Syncronous dan Asyncronous Learning (ASL). Asyncronous dan Syncronous
Learning adalah metode pembelajaran jarak jauh dimana konten pembelajaran disediakan secara online.
Menurut saya, media ini sangat fleksibel bagi mahasiswa yang juga pekerja seperti saya untuk dapat
mengerjakan tugas tanpa mengganggu jam kerja, namun kekurangan menggunakan media belajar ini
adalah kendala pada terganggunya sinyal saat waktu tertentu, kurang dipahaminya suatu materi karena
bahan ajar hanya tersedia secara online yang mana kita harus memahami bahan ajar tersebut secara
otodidak, terjadinya crash saat web terlalu banyak pengguna.

Anda mungkin juga menyukai