Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 PURWODADI
Jl. Bhayangkara No. 7 Purwodadi, Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan
NPSN: 20314498 e-mail: sdn01pwd@gmail.com

UJIAN PRAKTIK
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : PJOK


Bentuk Soal : PRAKTIK
Hari, tanggal : Selasa, 7 Mei 2024
Waktu : 07.30 – 10.00
Petunjuk Umum
1. Guru menyiapkan tempat yang dibutuhkan serta peralatannya.
2. Siswa berpakaian olahraga.
3. Guru melakukan presensi dan memeriksa kondisi dan kesehatan siswa
4. Siswa melakukan pemanasan
5. Pelaksanaan Ujian Praktik
6.
Tugas
Laksanakan tugas di bawah ini!
A. Permainan
Siswa diinstruksikan melakukan:
1. Servis atas/bawah
2. Pasing atas/bawah
B. Senam Lantai
Anak diminta melakukan:
1. Roll depan
2. Lompat harimau
3. Meroda
4. Sikap lilin
C. Atletik
Anak diminta melakukan:
1. Lari 80 m
2. Lompat Jauh
PENENTUAN NILAI AKHIR PRAKTIK
NP1 + NP2 + NP3 X 100 = Nilai Akhir Praktik (NAP) : 3
Rekapitulasi Nilai Akhir Praktik

Permainan Senam Atletik


Nomor Nilai
No Lantai
Ujian Akhir
NP1 NP2 NP3
1.
2.
3.
4.
5.
dst
Keterangan :
NP1 : Nilai praktik permainan
NP2 : Nilai praktik Senam lantai
NP3 : Nilai praktik Atletik
1. PERMAINAN

Skor
Aspek yang dinilai Nilai
Min-Maks
- Servis atas/bawah 70-100
- Pasing atas/bawah 70-100 Skor X 100 = N
2

2. SENAM LANTAI

Skor
Aspek yang dinilai Nilai
Min-Maks
Roll depan dan belakang 70-100
Lompat harimau 70-100 Skor X 100 = N
4
Meroda 70-100
Sikap lilin 70-100
3. ATLETIK

Skor
Aspek yang dinilai Nilai
Min-Maks
1. 2. Lari 80 m 70-100
3. Lompat Jauh 70-100 Skor X 100 = N
2

Mengetahui
Kepala SD Negeri 1 Purwodadi Guru PJOK

Sumarsih, S.Pd Nadia Imaniar JK, S.Pd


NIP. 19710621 199903 2 003 NIP. 19940728 202421 2 034

Anda mungkin juga menyukai