Anda di halaman 1dari 3

KISI – KISI SOAL

Sumatif 14

Kelas/ Semester : I/ II
Mata Pelajaran : Seni Rupa

MATER CAPAIAN TUJUAN BENTUK NO


INDIKATOR SOAL
I PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN SOAL SOAL
Tekstur  Mengalami 1. Peserta didik dapat Disajikan pernyataan, peserta didik mampu Pilihan 1
dan Pola Peserta didik mampu mengenal dan dapat menentukan pengertian dari tekstur dengan Ganda
memahami unsur rupa di menggunakan tepat.
lingkungan sekitarnya dan kosakata: Tekstur, Disajikan pernyataan, peserta didik mampu Pilihan 2
menyimpulkan hasil Kasar, Halus, menentukan pengertian dari pola dengan Ganda
pemahaman atas dua unsur Bergerigi, Berbulu, tepat.
rupa. Licin. Disajikan pernyataan, peserta didik mampu Pilihan 3
 Menciptakan 2. Peserta didik dapat menentukan contoh benda yang memiliki Ganda
Peserta didik mampu mampu mengenali dan tekstur halus dengan tepat.
membuat karya seni rupa menggunakan tekstur Disajikan gambar, peserta didik mampu Pilihan 4
menggunakan hasil yang didapat dari menentukan tekstur sesuai gambar dengan Ganda
pengamatannya terhadap lingkungan sekitar ke tepat.
lingkungan sekitar, dalam karyanya. Disajikan pernyataan, peserta didik mampu Pilihan 5
menentukan tekstur pada berbagai benda
MATER CAPAIAN TUJUAN BENTUK NO
INDIKATOR SOAL
I PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN SOAL SOAL
menggunakan unsur garis, sehari-hari dengan tepat. Ganda
bentuk, dan/atau warna. Disajikan pernyataan, peserta didik mampu Pilihan 6
 Merefleksikan menentukan contoh benda yang memiliki Ganda
Peserta didik mampu tekstur kasar dengan tepat.
menilai karya dan Disajikan gambar, peserta didik mampu Pilihan 7, 8
penciptaan karya seni rupa menentukan tekstur sesuai gambar dengan Ganda
dengan menggunakan kosa tepat.
kata sehari-hari. Disajikan pernyataan, peserta didik mampu Pilihan 9, 10
 Berpikir dan Bekerja menentukan berbagai macam tekstur di Ganda
Artistik lingkungan sekitar dengan tepat.
Peserta didik mampu
menggunakan pengalaman
visualnya sebagai sumber
gagasan dalam berkarya.
Peserta didik
mengeksplorasi alat dan
bahan dasar yang tersedia
di lingkungan sekitar
 Berdampak
MATER CAPAIAN TUJUAN BENTUK NO
INDIKATOR SOAL
I PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN SOAL SOAL
Peserta didik dapat
memberikan respon
terhadap kejadian sehari-
hari dan keadaan
lingkungan sekitar melalui
karya seni rupa yang
memberi dampak positif
bagi dirinya

Anda mungkin juga menyukai