Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PROJECT UTS

Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Kewirausahaan

Dosen Pengampuh :

Juwita Crestiani M., S.Pd., M.Pd.

Disusun Oleh Kelompok 4 :

Siskia Attas_2001414094

Hamida Rante Padang_2001414105

Nur Fitri_2001414218

Titin pasoloran_2001414217

Mirsan Wuhi_2001414315

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS COKROAMINOTO PALOPO
2022/2023
LAPORAN HASIL PROJECT UTS

Nama produk kami yaitu salad buah,asal ide produk kami yaitu dari kelompok kami
sendiri,nominal modalnya yaitu 150 ribu sumber modalnya dari uang kumpulan masing
masing anggota kelompok,bahannya yaitu buah
apel,anggur,semangka,melon,yogurt,keju,mayones,susu kental putih,alatnya terdiri dari
wadah,mangkok,sendok,mika-mika,parut keju,cara membuatnnya yaitu cuci buah terlebih
dahulu lalu potong kecil-kecil,campurkan buah di dalam satu wadah, tuangkan yogurt dan
mayones secukupya aduk sampai mera dan tambahkan susu, lalu masukkan kedalam
mika-mika parutkan keju diatasnya dan tambahkan potongan buah anggur sebgai hiasan
agar terlihat lebih menarik,nominal keuntungan yaitu 120 bersih dari modal,kendaa kami
saat membuat produk ini yaitu buahnya cepat berair,dan hikmah yang bisa di petik dari
project UTS ini yaitu dapat mengembangkan keterampilan dan sikap kewirausahaan dari
setiap anggota kelompok.
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai