Anda di halaman 1dari 6

Emfisema

Pencegahan-rujukan

Pencegahan Emfisema
Rokok, merokok harus dihentikan meskipun sukar.Penyuluhan dan usaha yang optimal harus dilakukan Menghindari lingkungan polusi, sebaiknya dilakukan penyuluhan secara berkala pada pekerja pabrik, terutama pada pabrik-pabrik yang mengeluarkan zat-zat polutan yang berbahaya terhadap saluran nafas.

Pencegahan Emfisema

Menghindari asap rokok

Berhenti merokok

Istirahat yang cukup

Larangan merokok

Komplikasi Emfisema
1. 2. 3. 4. 5. Hilangya elastis paru Hiperinflasi paru Terbentuknya bullae Kolaps jalan nafas kecil dan air trapping Atelaktasis

Prognosis Emfisema
Prognosis jangka pendek maupun jangka panjang bergantung pada umur dan gejala klinis waktu berobat. Penderita yang berumur kurang dari 50 tahun dengan : - Sesak ringan, 5 tahun kemudian akan terlihat ada perbaikan. - Sesak sedang, 5 tahun kemudian 42 % penderita akan sesak lebih berat dan meninggal.

Rujukan
Rujukan ke spesialis paru : 1. Derajat klasifikasi berat 2. Memerlukan terapi oksigen 3. Memerlukan pembedahan paru

Anda mungkin juga menyukai