Anda di halaman 1dari 15

TERAPI MODALITAS

Disusun Oleh : dr. Siswarni,SpRM

TERAPI PANAS
TERAPI PANAS SUPERFISIAL TERAPI PANAS DALAM ( DEEP HEATING )

TERAPI PANAS SUPERFISIAL


INFRA RED RADIATION KOMPRES PANAS UAP PANAS PARAFIN MANDI AIR PANAS ( KOMBINASI DNG HIDROTERAPI )

TERAPI PANAS DALAM


SHORT WAVE DIATHERMY ( SWD ) MICROWAVE DIATHERMY ( MWD ) ULTRASOUND DIATHERMY ( US )

INDIKASI TERAPI PANAS


EFEK ANALGESIK EFEK ANTI INFLAMASI EFEK RELAKSASI EFEK SEDATIF MENINGKATKAN SUHU JARINGAN VASODILATASI

LAMPU INFRA RED


MEMAKAI TUTUP MATA CONTAC LENS DILEPAS LUKA BARU DILINDUNGI KASA STERIL BEBAS DARI BRNG METAL

PRAFIN CAIR
TEMPERATUR 55 DERAJAT C DICELUP KEMUDIAN ANGKAT SAMPAI BEKU, DICELUP LAGI dst SAMPAI 8 10 X CELUP TUJUAN : MENGURANGI NYERI, FLEXIBILITAS JARINGAN IKAT, MENGURANGI SPASME

TERAPI ULTRASOUND
KONVERSI ENERGI FREK TINGGI PENETRASI PANAS 3 5 MNT KEUNTUNGAN : - EFEK MASSAGE - PHONOPHORESIS - DOSIS DPT DITETAPKAN - TIDAK KONTRA INDIKASI DG METAL

SWD
GELOMBANG PENDEK DOSIS TERGANTUNG PENERIMAAN PASIEN KONTRA INDIKASI KEHAMILAN, METALIK IMPLANT

MWD
KONVERSI ENERGI PANAS ELEKTRO MAGNETIK PENETRASI BERBEDA DNG SWD KONTRA INDIKASI PD MATA, KANTONG CAIRAN DAN METALIK IMPLANT DOSIS SEPERTI SWD

KOMPLIKASI TERAPI PANAS

LUKA BAKAR KATARAK MATA ( MWD ) NEKROSIS JARINGAN ( US ) KERUSAKAN JARINGAN SEKITAR METAL ( SWD DAN MWD ) ISKEMIA KORDIS DEHIDRASI PD PENDERITA DM HATI2

KONTRA INDIKASI TERAPI PANAS

RADANG AKUT TRAUMA AKUT GANGGUAN VASC GANGGUAN KOAGULASI MALIGNANCY PENY JANTUNG KORONER GANGGUAN SENSASI BAYI DAN USIA LANJUT (TDK ABSOLUT)

TERAPI DINGIN
TRAUMA AKUT : MENYETOP PERDARAHAN RA DAN ARTRITIS AKUT SPASME OTOT DAN SPASTISITAS MYOFACIAL PAIN SYNDROM (MTPS) LUKA BAKAR DERAJAT 2

TEKNIK PEMBERIAN
MASSAGE ES KOMPRES ES IMERSI ES PADA TRAUMA AKUT, DIKOMBINASI (RICE)

KONTRA INDIKASI
GANGGUAN VASKULER ALERGI TERDINGIN

Anda mungkin juga menyukai