Anda di halaman 1dari 7

Konsep obstetrik dan

ginekologi
KELOMPOK 2

Anatomi reproduksi laki laki

Fisiologi reproduksi laki laki


a.Testis
Fungsitestis:Membentukgamet-gametbaruyaituspermatozoa,dilakukanditubulusseminifeus

Menghasilkanhormonetestosterone,dilakukanolehselinterstial
b.VesikaSeminalis
Kelenjaryangpanjangnya5-10cm,berupakantongsepertihurufSberbelok-belok,sekretnyayangalkalis
bersamadengancairanprostatmerupakanbagianterbesarsemenyangmengandungfruktosayangmerupakan
sumberenergyuntukspermatozoa
c.Kelenjarprostat
terletakdibawahkandungkemihdidalampingguldanmengelilingibagiantengahdariuretra.Prostatdan
vesikulaseminalismenghasilkancairanyangmerupakansumbermakananbagispermaataumenghasilkan
cairanalkalispadacairabseminalisbergunauntukmelindungispermatozoaterhadaptekananyangterdapat
padauretradanvagma.
d.Kelenjarduktuli
e.Scrotum
kantungberkulittipisyangmengelilingidanmelindungitestis.Skrotumjugabertindaksebagaisistem
pengontrolsuhuuntuktestis
f.Penis
salurantempatkeluarnyasemendanairkemih

ANATOMI FISIOLOGI WANITA

DALAM
Organkelamindalammembentuksebuahjalur(salurankelamin),Ovarium
(indungtelur),menghasilkanseltelur.Tubafalopii(ovidak),tempatberlangsungnya
pembuahan.Rahim(uterus),tempatberkembangnyaembriomenjadijanin
LUAR
1.Vagina,merupakanjalanlahir
2.Vulva
3.Monspubis/monsveneris(Tundun)
4.Labiamayora(BibirBesar)
5.Labiaminora(BibirKecil)
6.Clitoris
7.Vestibulum
8.Introitus/orificiumvagina
9.Perineum

* sperma bertemu sel telur matang dan melakukan

penetrasi pasca ovulasi, ia akan membuahi sel telur


tersebut. Perubahan pun terjadi pada lapisan protein sel
telur. Tujuannya agar sperma lain tidak masuk dan turut
melakukan penetrasi. Pada saat pembuahan, pembentukan
genetik bayi selesai (termasuk dengan pembentukan jenis
kelaminnya).Karena ibu hanya memiliki kromosom X (pada
dasarnya, wanita berkromosom XX), jika ada sperma
berkromosom Y yang membuahi, maka bayi Anda akan
menjadi bayi laki-laki. Ini karena bayi berkromosom XY.
Namun jika sperma X yang membuahi, bayi Anda adalah
perempuan karena kromosomnya XX.

PROSES KONSEPSI

Anda mungkin juga menyukai