Anda di halaman 1dari 8

Kerajinan Tangan dari Resin

KKN TEMATIK POSDAYA


MAHASISWA UNIVERSITAS
JEMBER GEL I T.A. 2014/ 2015
Kelompok 27

Contoh gambar

Alat dan bahan


Alat

Bahan

Cetakan

Resin

Wadah untuk mencampur bahan

Katalis
Alkohol 97% (jika menggunakan

serangga)

Pengaduk

Isian (bunga, manik-manik, mutiara,

stiker, foto, dll)


Bandul (untuk gantungan kunci)

Cara Membuat
1. Membuat campuran untuk lapisan pertama
(resin : katalis = 10 : 1)
2. aduk hingga merata ( ketika diaduk campuran
menjadi keruh , itu normal karena katalis sedang
bekerja)
3. setelah diaduk rata kemudian diamkan sebentar
hingga gelembung-gelembung hilang
setelah gelembung hilang tuangkan dalam cetakan

4. tunggu hingga campuran dalam cetakan


berubah menjadi seperti gel
5. setelah campuran pertama seperti gel ,
segera buat campuran yang kedua dengan
cara yang sama
siapkan pula bahan isian

6. kemudian masukan pada campuran pertama


dilanjutkan dengan campuran ke 2
7. proses selesai tinggal menunggu keras kuran
lebih selama 24 jam
8. Memberi lapisan ketiga untuk menghluskan
permukaan
9. Menunggu kurang lebih 2-3 jam agar resin
benar-benar kering

Hasil

Video
Klik
Lagi

Anda mungkin juga menyukai