Anda di halaman 1dari 10

MANAJEMEN PEMASARAN

CRITICAL REVIEW
JURNAL INTERNASIONAL
Oleh
I Gede Putra Adyatmika
1590661042

NIM.

CRITICAL TACTICS FOR


IMPLEMENTING PORTERS GENERIC
STRATEGIES
Obasi Akan, Richard S. Allen, Marilyn M. Helms
and Samuel A. Spralls III

Journal of Business Strategy Vol. 27 No. 1 2006,


hal. 43-53

LATAR BELAKANG
Masih terdapat banyak kesenjangan penting dalam
pemahaman kita tentang tipologi Porter yang
menghambat upaya manajer untuk menerapkan
strategi generik ini.
Salah
satunya
adalah
bahwa
penelitian
sebelumnya belum mengidentifikasi taktik yang
terkait dengan setiap strategi generik.
Penelitian sebelumnya belum menentukan taktik
yang berhubungan dengan tingkat yang lebih
tinggi dari kinerja organisasi

TUJUAN DAN KONTRIBUSI


Tujuan dari jurnal ini adalah untuk berbagi
temuan dengan lebih berorientasi praktisi
masyarakat dan menyajikan implikasi dari temuan
untuk manajer dan pengambil keputusan di
tatanan non teknis.
Kontribusi utama dari jurnal ini adalah bahwa
manajer akan mendapatkan pengetahuan tentang
bagaimana
untuk
lebih
menyesuaikan
pelaksanaan strategi mereka agar lebih efektif dan
menerapkan strategi generik apa yang dicoba
untuk digunakan.

DASAR TEORI
Porters generic strategies
Differentiation strategy
Cost leadership strategy
Focus strategy
Combination

METODE DAN ALAT ANALISIS


Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yang
mengandung 25 taktik umum yang organisasi
gunakan ketika menerapkan strategi yang telah
dikembangkan.
Responden yang berpartisipasi dalam survey ini
sebanyak 226 karyawan dari berbagai organisasi.
Alat analisis yang digunakan adalah analisis
faktor dan analisis regresi.

HASIL
Dari 25 taktik umum yang digunakan perusahaan,
terdapat 10 taktik yang diidentifikasi sebagai
prediktor signifikan kinerja organisasi.
Differentiation

Cost Leadership

Focus/cost

Focus/differentiation

Berinovasi dalam
teknologi dan metode
pemasaran

Meminimalkan biaya
distribusi

Menyediakan
pelayanan luar biasa
kepada pelanggan

Menyediakan produk
dan layanan khusus

Mendorong inovasi
dan kreativitas

Meningkatkan
efisiensi operasional

Menghasilkan produk
atau pelayanan untuk
pasar harga tinggi

Fokus membangun
pangsa pasar yang
tinggi

Mengontrol kualitas
produk dan pelayanan
Menambah pelatihan
personil front-line

REKOMENDASI UNTUK PENELITIAN


SELANJUTNYA

Rekomendasi untuk penelitian selanjutnya


adalah sebaiknya penelitian dibuat berdasarkan
industri. Jadi responden yang berpartisipasi
berasal dari industri yang sama sehingga
didapat kesimpulan penelitian yang spesifik
berdasarkan industri.
Jangka waktu perbandingan yang dipakai
sebagai acuan pengisian survey oleh responden
sebaiknya dibuat selama 5 tahun agar responden
memiliki gambaran yang lebih besar terhadap
pertumbuhan perusahaannya terhadap industri.

REKOMENDASI UNTUK
MANAJEMEN PERUSAHAAN
Terdapat beberapa kelemahan dari setiap strategi dan manajemen harus
bisa mengantisipasi kelemahan-kelemahan tersebut.
Kelemahan

utama strategi diferensiasi terletak pada kecenderungan


perusahaan untuk menurunkan biaya produk atau mengabaikan rencana
pemasaran yang agresif dan kontinyu, kecenderungan tersebut dapat
menurunkan kekuatannya. Jika pelanggan mulai yakin bahwa perbedaan
dengan produk pesaing tidak lagi signifikan, maka biaya produk yang lebih
rendah akan lebih menarik bagi pelanggan.
Beberapa

risiko yang terkait dengan strategi kepemimpinan biaya adalah


bahwa pesaing mungkin saja "mengimitasi" strategi tersebut sehingga
menyebabkan penurunan laba di industri secara keseluruhan, bahwa
berbagai terobosan dalam industri bisa membuat strategi tersebut tidak
efektif, atau bahwa ketertarikan pembeli beralih ke fitur-fitur lain di luar
harga.
Sedangkan

strategi fokus mempunyai risiko untuk ditiru sehingga segmen


sasaran menjadi tidak menarik secara struktur dan permintaan menjadi
hilang. Perusahaan yang baru masuk menggunakan strategi fokus juga akan
memecah industri sehingga pasar yang telah terbentuk menjadi menurun
dan mengecil.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai