Anda di halaman 1dari 22

Otitis eksterna

Departemen / SMF Ilmu Kesehatan Telinga Hidung Tenggorok


Bedah Kepala dan Leher
Fakultas Kedokteran UNAIR RSUD Dr. Soetomo
Surabaya
1
Otitis
eksterna....
Definisi
Infeksi pada kulit meatus akustikus eksterna

Kuman
Pseudomonas aeruginosa, Proteus mirabilis, Staphylococcus aureus

Faktor predisposisi :
1. sering dibersihkan dengan kapas
2. sering berenang
3. diabetes melitus
4. meatus sempit
Otitis
Pembagian eksterna....

Klinis :
Stadium : a. Pre inflamasi

b. Inflamasi akut : ringan


sedang
berat

c. Inflamasi kronik
Otitis
Subyektif eksterna....

Gatal
Nyeri
Telinga berair
Pendengaran normal atau sedikit berkurang

Obyektif
Meatus eksternus hiperemis
Edema MAE sempit
Sekret serous (alergi)
purulen (kuman)
Otitis
Stadium pre inflamasi eksterna....

Klinis
Subyektif : 1. gatal
2. bengkak
3. telinga terasa penuh
Obyektif : edema stratum korneum

Terapi
Tampon burowi dibasahi tiap 4-6 jam selama 2 hari
Otitis
Stadium inflamasi akut ringan eksterna....

Klinis
Subyektif : 1. gatal bertambah
2. edema bertambah
3. mulai timbul nyeri

Obyektif : 1. edema
2. sekret purulen
3. debris
Otitis
eksterna....

Terapi
1. Oor toilet dengan larutan burowi
2. Antihistamin (untuk alergi)
3. Tetes telinga mengandung Neomisin 0,5 %, Polimiksin
B sulfat dan steroid
4. Analgesik (>)
Otitis
Stadium inflamasi akut sedang eksterna....

Klinis
Subyektif : 1. gatal
2. nyeri bertambah
Obyektif : 1. meatus menyempit (edema)
2. sekret purulen

Terapi
1. Oor toilet dengan larutan burowi
2. Tampon telinga mengandung Neomisin 0,5 %, Polimiksin B sulfat dan
steroid, tampon diganti tiap 1-2 hari
3. Antihistamin (untuk alergi)
4. Analgesik (>>)
Otitis
Stadium inflamasi akut berat eksterna....

Klinis
Subyektif : nyeri bertambah berat bila telinga
digerakkan

Obyektif : 1. meatus obstruksi(edema)


2. sekret purulen
3. metus hiperemi
Otitis
eksterna....

Terapi
1. Oor toilet dengan larutan burowi
2. Oral antibiotik anti stafilokokus atau anti
pseudomonas
3. Tampon telinga mengandung Neomisin 0,5 %,
Polimiksin B sulfat dan steroid, tampon diganti tiap
hari
3. Antihistamin (untuk alergi)
4. Analgesik (>>>)
Otitis
Stadium inflamasi kronik eksterna....

Klinis
Infeksi ringan > 2 bulan

Gejala khas : 1. gatal


2. sekret kering
3. meatus yang menyempit
4. biasanya disertai psoriasis atau dermatitis seboroik

Terapi
Medis & operatif
Otitis
eksterna....

Otitis eksterna maligna


Pertama kali dilaporkan 1838 oleh Toulmouche
Meltzer melaporkan kasus osteomielitis os temporalis akibat
infeksi Pseudomonas
Chandler mengemukakan karakteristik penyakit otitis eksterna
maligna :
1.Infeksi kulit meatus eksternus pada penderita DM
2.Biasanya usia lanjut
3.Pseudomonas / proteus (bakteri gram negatif)
4.Infeksi mulai meatus eksternus yang meluas ke tulang temporal
melalui fissura Santorini
Otitis
Manifestasi eksterna....

Subyektif
1. Penderita DM
2. Nyeri telinga hebat terutama malam hari
3. Nyeri kepala temporal
4. Pendengaran menurun
5. Sekret banyak purulen
6. Kadang muka mencong
Otitis
eksterna....

Obyektif
1. Subfebril
2. Meatus eksternus edema & hiperemi
3. Sekret purulen
4. Granulasi pada dasar meatus (pertemuan pars
kartilagenous dan pars osseus)
Otitis
eksterna....

Laboratorium
1. Lekosit umumnya normal
2. Laju endap darah meningkat
3. Glukosa darah
4. Kultur dan tes sensitivitas kuman meatus
eksternus
5. Biopsi bila ada dugaan keganasan
Otitis
eksterna....

Laboratorium
1. Lekosit umumnya normal
2. Laju endap darah meningkat
3. Glukosa darah
4. Kultur dan tes sensitivitas kuman meatus
eksternus
5. Biopsi bila ada dugaan keganasan
Otitis
eksterna....

Radiologi
Penting untuk mengetahui adanya osteomielitis,
perluasan penyakit dan respon terhadap terapi
CT scan dan MRI untuk melengkapi data klinis
Galium citrat Ga 67 untuk menilai kemajuan terapi

Diagnosa banding
Keganasan meatus eksternus
Otitis
Komplikasi eksterna....

Intrakranial
Jarang terjadi bila tidak ada neuropati N kranialis
Neuropati N IX, X, XI dapat menimbulkan trombosis
sinus sigmoid
Neuropati N V, VI dapat menimbulkan trombosis sinus
kavernosus
Komplikasi intrakranial menunjukkan kondisi berat
dapat berakhir fatal
Otitis
Terapi eksterna....

1. MRS
2. Anti pseudomonas intravena
. ciprofloksasin 400mg 2x/hr
. Gentamisin 1-1,66mg/kgBB/iv 2x/hr
. Ceptazidin 2gr 2x/hr
3. Setelah klinis membaik dilanjutkan ciprofloksasin oral 2x750mg
4. Analgetik kuat
5. Lokal granulasi dibersihkan, diberikan tetes telinga anti pseudomonas
6. Perawatan DM, konsul penyakit dalam

Operatif : dilakukan bila terapi medikal tidak ada kemajuan, dengan cara
reseksi tulang temporal

Anda mungkin juga menyukai