Anda di halaman 1dari 14

Pengamatan Aspek Pertumbuhan dan Laju Eksploitasi Ikan Selar

Bentong (Selar crumenophthalmus) di Perairan Rembang

DWITYA RIANTI PUTRI


Sekolah Tinggi Perikanan Jakarta

J u r u s a n Tek n o l o g i P e n g e l o l a a n Pembimbing:
S u m b e r d a ya P e r a i r a n Syarif Samsuddin, Ir, M.Si
P r o d i Tek n o l o g i P e n g e l o l a a n S u m b e r d a ya
Perairan
Abdul Rahman, A.Pi., M.Si
LATAR BELAKANG

Indonesi
a
Menurut Widodo (1998) pemanfaatan beberapa
sumberdaya ikan pelagis kecil di Laut Jawa telah
mengalami lebih tangkap. Data produksi selama 5
tahun terakhir juga menunjukkan penurunan.
TUJUAN

Mengetahui sebaran panjang dan pola


pertumbuhan dari ikan selar bentong
(Selar crumenophthalmus) di perairan
Rembang

Mengetahui beberapa parameter dinamika


populasi ikan selar bentong (Selar
crumenophthalmus) di perairan Rembang

Pertumbuhan

Mortalitas
METODE PRAKTIK

Waktu & Tempat


Pelaksanaan praktik integrasi dimulai pada 1 September 2016 s.d
30 Oktober 2016 di Kabupaten Rembang, Jawa Tengah.

TPI
Pandanga
TPI n TPI
Tasik Karangan
Agung yar
TPI
Saran
g
Data Primer
Data Sekunder
Pengambilan data primer dilakukan Data sekunder yang
dengan metode stratified random dikumpulkan meliputi
sampling. Penentuan strata data produksi ikan
berdasarkan ukuran. selar bentong (5 tahun
terakhir).
HASIL DAN PEMBAHASAN

Identifikasi Ikan Selar Bentong

Menurut Djuhanda
(1981) , di Indonesia
terdapat 6 jenis selar dan
4 diantaranya didaratkan
di TPI yang dijadikan
tempat pengambilan
sampel
. Kondisi Perikanan Selar Bentong
. Sebaran Frekuensi Panjang

250

215

200
175

150
130
111
Frekuensi 100

62
48 53 51
50 36
29
17 21 22
11 15
2 4 1
0

Selang Kelas Panjang (cm)

Jika dibandingkan dengan penelitian yang dilakukan oleh


Syam (2006), panjang ikan selar bentong yang diperoleh di
perairan Maluku berkisar antara 7 cm 28 cm.
4. Hubungan Panjang-Berat

Pola
N a b r W=aLb
Pertumbuhan

1003 0.013 3.1212 0.9533 W=0.0130L3.1212 Alometrik positif

300

W = 0.013 L3.1212
250
r = 0.95

200

Berat (gr) 150

100

50

0
8 10 12 14 16 18 20 22 24 26

Panjang (cm)
Kelompok Umur

Panjang Rata-Rata Indeks Separasi


12.97 -
15.89 2.94668356
20.01 4.27679512
21.91 2.53617052
Parameter Pertumbuhan (L, K, dan t0)

Parameter Nilai
L (cm) 33.763
K (per tahun) 0.187
t0 (tahun) -0.877

L(t) = 33.763 (1 e-
0.187(t+0.877)
)
40
35
30 ()=33.763 (1
^(0.187 (+0.877) ))
25
20 (L(t))
Panjang
L(t)
15
10
5
0
-0.87714000000000003 6 30 60 90

Umur Relatif (t)


. Mortalitas dan Laju Eksploitasi

Para meter Nilai Dugaan (per tahun)

Mortalitas Total (Z) 2.84

Mortalitas Alami (M) 0.47

Mortalitas Penangkapan (F) 2.38

Laju Eksploitasi (E) 0.84

Overfishing
KESIMPULAN

Kesimpulan Saran

1. Panjang ikan selar bentong yang Untuk menjaga kelestarian


didaratkan di TPI Kabupaten populasi ikan selar bentong
Rembang pada bulan September (Selar crumenophthalmus) di
Oktober 2016 berkisar antara 10.5 perairan Rembang maka
cm sampai 24.5 cm. perlu dilakukan upaya untuk
2. Parameter pertumbuhan berupa L, menurunkan laju eksploitasi
K, dan t0 yang diperoleh berturut- ke tingkat optimal dengan
turut yakni 33.763 cm, 0.187 per tetap memperhatikan jumlah
tahun, dan -0.877 tahun sehingga armada mini purse seine,
mendapatkan persamaan Von tidak meningkatkan jumlah
Bertalanffy L(t) = 33.763 (1 e- armada agar tekanan
0.187(t+0.877)
). Nilai dugaan mortalitas penangkapan semakin
total, alami dan penangkapan yang rendah dan semakin
diperoleh berturut-turut yakni 2.84 membaik.
per tahun, 0.47 per tahun, 2,38 per
tahun serta nilai laju eksploitasi
sebesar 0.84.

Anda mungkin juga menyukai