Anda di halaman 1dari 21

Perhitungan Debit

Maksimum
Dengan HSS
(Hidrograf Satuan
DOSEN PENGAMPU :
Sintetis)
Ir. Nurhayati Aritonang, M.T.

TS-A 2015
Kelompok 14
Sakti Arri Nugroho 15050724011
Salsabilla Putri Nur Hakiem 15050724064
Diana Putri Aprilia 15050724076
1
PENGERTIA
Hidrograf ? N
Grafik yang menunjukkan keragaman
limpasan (debit) dengan waktu.

Hidrograf Satuan ?
Korelasi hujan efektif yang diakibatkan
limpasan langsung.

Hidrograf Satuan Sintetis ?


Hidrograf satuan yang digunakan ketika data
tidak tersedia untuk menurunkan Hidrograf
satuan berdasar karakteristik dari DAS.
2
METODE
HIDROGRAF SATUAN
SINTESIS
Metode Metode
Nakayasu Snyder

Metode Metode
GAMA 1 SCS

3
METODE GAMA 1
Hidrograf satuan sintetis Gama I dikembangkan oleh Sri Harto
(1993)berdasar perilaku hidrlogis 30 DAS diPulau Jawa.
Meskipun diturunkan dari dataDAS di Pulau Jawa, ternyata
hidrograf satuan sintetis Gama I berfungsi baikuntuk berbagai
daerah lain di Indonesia.

HSS Gama I terdiri dari empat variabel pokok yaitu :


naik (time of rise - TR)
debit puncak (Qp),
waktu dasar (TB),
sisi resesi yang ditentukan oleh nilai koefisien
tampungan (K)

4
METODE GAMA 1
Lanjutan

Grafik HSS Gama


5
PARAMETER METODE GAMA 1
1.Luas DAS (A).
2.Panjang alur sungai utama (L).
3.Jarak antara titik berat DAS dengan outlet
(AU).
4.Kemiringan memanjang dasar sungai (S).
5.Kerapatan jaringan drainase (D).
6.Faktor sumber (SF).
7.Frekuensi sumber (SN).
8.Faktor lebar (WF).
9.RUA (AU/A)
10.Faktor simetri (SIM)
11.Faktor lebar ( WF ),yaitu perbandingan
antara lebar DAS berjarak 0,75 dari outlet 6
(WU) dan lebar titik sungai yang berjarak 0,25
PERHITUNGAN METODE GAMA 1
1.Luas DAS (A).
2.Panjang alur sungai utama (L).
3.Jarak antara titik berat DAS dengan
outlet (AU).
4.Kemiringan memanjang dasar
sungai (S).
5.Kerapatan jaringan drainase (D).
6.Faktor sumber (SF).
7.Frekuensi sumber (SN).
8.Faktor lebar (WF).
9.RUA (AU/A)
10.Faktor simetri (SIM)
11.Faktor lebar ( WF ),yaitu
perbandingan antara lebar DAS
berjarak 0,75 dari outlet (WU) dan7
PERHITUNGAN METODE GAMA 1

Waktu puncak HSS Gama I (TR) Koefisien resesi

Waktu dasar (TB)


Debit turun

Debit puncak banjir


(QP) Aliran dasar

8
CONTOH SOAL
METODE GAMA 1
Perhitungan Unit Hidrograf Metode Gamma 1
Parameter HSS Gamma 1
1 Luas DAS (CA)= 550,00 km2
2 Panjang sungai utama (L)= 50,00 km
3 Slope Sungai (S)= 0,004
4 SF = 0,85
5 SN = 0,75
6 WF = 1
7 RUA = 0,68
8 SIM (WF x RUA) = 0,68
9 D = 0,9
10 JN = 9
CONTOH SOAL
METODE GAMA 1

10
CONTOH SOAL
METODE GAMA 1

11
CONTOH SOAL
METODE GAMA 1

12
CONTOH SOAL
METODE GAMA 1

13
METODE SCS
(Soil Conservation Service)
Hidrograf satuan tak berdimensi yang dikembangkan
oleh Victor Moctus tahun 1950.
SYARAT-SYARAT :
1.Diketahui luas DAS (A) yang akan diteliti.
2.Diketahui durasi hujan (tr).
3.Nilai koefisien pengaliran limpasan (C) = 2,08
4.Mencari nilai :
tp (waktu hubung)
Tp (waktu puncak)
qp (debit puncak)
Tc (waktu konsentrasi)

14
Tabel Nilai t/Tp dan q/qp pada Hidrograf satuan sintetis SCS

0,1 0,000 1,1 0,980 2,8 0,098


0,1 0,015 1,2 0,920 3,0 0,075
0,2 0,075 1,3 0,840 3,5 0,036
0,3 0,160 1,4 0,750 4,0 0,018
0,4 0,280 1,5 0,660 4,5 0,009
0,5 0,430 1,6 0,560 5,0 0,004
0,6 0,600 1,8 0,420 0,000

0,7 0,770 2,0 0,320

0,8 0,890 2,2 0,240

0,9 0,970 2,4 0,180


15
Perhitungan
METODE SCS (Soil Conservation Service)

16
Contoh Soal
METODE SCS (Soil Conservation Service)

A (Luas DAS) = 500 km


L (Panjang Sungai
= 25
Utama) km
S (Kemiringan Sungai) = 0,0756
C (Nilai Koefisien
Pengaliran) = 2,08
Tr (Durasi Hujan Efektif ) = 4 jam

17
Contoh Soal
METODE SCS (Soil Conservation Service)

18
Contoh Soal
METODE SCS (Soil Conservation Service)

90.000
t/Tp t q/qp q 80.000
70.000
0,00 0,000 0,000 0,000
60.000
1,00 12,200 1,000 85,250 50.000
q (m/detik) 40.000
2,00 24,400 0,320 27,280
30.000
3,00 36,600 0,075 6,394 20.000
4,00 48,800 0,018 1,535 10.000
0.000
5,00 61,000 0,004 0,341 0.000 20.000 40.000 60.000 80.000
t (jam)

19
Kesimpulan
Metode Debit Waktu
maksimum
Snyder 9,872 18
Nakayasu 13,304 5
Gama I 14,669 2
SCS 85,25 12,2

Jadi dapat disimpulkan menggunakan metode Gama


1 lah yang memiliki waktu tercepat untuk
mengetahui debit maksimum, dan di urutan ke 2
yaitu metode Nakayasu yang memiliki waktu 5 jam
untuk mendapatkan debit maksimum.

20
Daftar Pustaka

Kamiana, I Made. 2011. Teknik Perhitungan Debit Rencana


Bangunan Air. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Triatmodjo, Bambang. 2009. Hidrologi Terapan. Yogyakarta: Beta
Offset Yogyakarta.
Seyhan, Ersin. 1990. Dasar Dasar Hidrologi. Yogyakarta: Gajah
Mada University Press. 225Soemarto, C.D.. 1995. Hidrologi
Teknik. Usaha Nasional: Surabaya.
journals.itb.ac.id/index.php/jts/article/view/2806
www.academia.edu/4812088/MK_Hidrologi_Lanjut
www.belajarsipil.com/2014/03/16/hidograf-satuan-metode-
nakayasu/

21

Anda mungkin juga menyukai