Anda di halaman 1dari 10

KRIPTOGRAFI

ALGORITMA A5
KELOMPOK 10
Nana Supriana 1611600469
Santosa Wijayanto 1611600576
Yahya 1611600451

Teknik Komputasi
Dr., Ir. Nazori Az, M.T
Section 01
Algortima A5
PENDAHULUAN SLIDE 3
Abstrak
Global System for Mobile Communication atau biasa disingkat
dengan GSM merupakan standar global komunikasi bergerak
digital yang dispesifikasikan oleh Groupe Speciale Mobile di
Eropa. Sekarang ini, jaringan berbasis GSM digunakan oleh
lebih dari 130 negara di dunia.
GSM mendukung layanan komunikasi suara dan data yang
beroperasi pada frekuensi 900 MHz, 1800 MHz, dan 1900 MHz.
Masalah keamanan komunikasi menjadi satu faktor penting
yang harus diperhatikan pada jaringan GSM karena medium
komunikasi berbasis wireless cenderung lebih rentan terhadap
berbagai serangan. Salah satu cara untuk menjaga keamanan
tersebut adalah dengan menerapkan proses kriptograf .

Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10


Algoritma A5 SLIDE 4
Add Graph

Algoritma yang digunakan untuk


mengenkripsi trafik suara dan data user
antara mobile station dan base station
adalah algoritma A5.
Algoritma ini diimplementasikan pada mobile
station dan Base Station Subsystem (BSS)
Algoritma A5 merupakan algoritma simetris
dan merupakan stream chiper dan
diimplementasikan pada telepon seluler yang
berbasis GSM

Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10


Macam Algortima A5 SLIDE 5

A5/1 A5/2 A5/3 F8 F9

Algoritma ini tidak bertahan lama karena algoritma yang dirahasiakan dan
Algoritma F8 dan F9 merupakan algoritma
ternyata memiliki banyak kelemahan yang membuatnya rentan terhadap
yang
beberapa jenis serangan. Selanjutnya, saat kedua algoritma tersebut
dibuat berdasarkan algoritma A5/3
dipecahkan melalui proses reversed- engineering, barulah diketahui
(Kasumi). Algoritma ini diimplementasikan
banyaknya kelemahan yang dimiliki oleh kedua algoritma tersebut, sehingga
untuk jaringan 3G
keduanya dinilai tidak cocok lagi untuk digunakan dan harus segera dicari
penggantinya
Pada tahun 2002, sebuah algoritma keamanan baru, yang dikenal sebagai
A5/3, telah memberikan tingkat keamanan yang lebih tinggi terhadap
eavesdropping. Bahkan algoritma ini juga memasikan bahwa walaupun
seseorang dapat mengambil sinyal percakapan GSM, namun tidak dapat
memahami hasil yang ia curi tersebut, walaupun melalui proses komputasi
yang tinggi
Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10
A5/1 SLIDE 6
A5 / 1 adalah yang didasarkan pada kombinasi dari tiga register geser umpan balik linear
(LFSRs) dengan tidak teratur clocking.Ketiga register geser ditetapkan sebagai berikut:

Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10


Komponen A5/1 SLIDE 7

Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10


Langkah-langkah A5/1 SLIDE 8
Langkah langkah inisialisasi algoritma A5/1 menjadi 228 BITS keystream
STEP 1
semua register di set menjadi 0 (R1 = R2 = R3)

STEP 2
kunci dengan ukuran 64 bits dimasukkan semuanya ke dalam register secara berurutan.
lalu untuk 64 kali siklus, kuncinya di campur ke dalam register sec ara parallel dengan menggunakan
algoritma sbb:
For i = 0 to 63 do
R1[0]=R1[0] O Ke[i]
R2[0]=R2[0] O Ke[i]
R3[0]=R3[0] O Ke[i]
clock ketiga register dengan mengabaikan clocking unit stop/go
end for

Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10


Langkah-langkah A5/1 SLIDE 9
STEP 3
register di clock seperti biasa lalu frame nomor 23 bit dari frame GSM dimasukkan ke dalam register
dengan cara yang sama, 22 siklus tambahan diclock, tetap memerhatikan fungsi majority. pada
periode ini frame number di XOR kan ke dalam satu bit terpilih dari register dengan cara yang sama
dengan cara kunci, ialah
For i=0 to 21 do

R1[0] = R1[0] O COUNT[i]


R2[0] = R2[0] O COUNT[i]
R3[0] = R3[0] O COUNT[i]

clock ketiga register abaikan stop/go unit clocking


end for

Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10


Aplikasi untuk Algoritma
A5/1 SLIDE 10

VB.NET

Tehnik Komputasi - Algoritma A5 - Kelompok 10

Anda mungkin juga menyukai