Anda di halaman 1dari 18

Sel dan Molekuler

Drs. Djeffry Amalo, MPd


DR. Ir. Alfred O.M. Dima, MSi
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

Drs. Djeffry Amalo, MPd


DR. Ir. Alfred O.M. Dima, MSi
BAB 1. Sejarah Sel

SASARAN BELAJAR
Mampu mengenali para ahli biologi yang menciptakan
teori-teori yang mendasari adanya sel dalam
kehidupan
Mampu mengenali asal usul kehidupan
Mampu mengenali asal usul pengetahuan yang
mendasari adanya kehidupan
Mampu mengenali sel dari sejarah penemuannya

Page 3
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

Biologi sel = Sitologi


Dikenal mulai akhir abad 19
Aristoteles : hewan dan tumbuhan walaupun
nampaknya sangat rumit terdiri atas beberapa unsur
yang selalu terulang dalam tiap tubuh makhluk hidup
1665 : Robert Hooke
Menggunakan lensa pembesar pada sepotong gabus
Ruangan/rongga kosong = cella = sel

Page 4
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

Grew dan Malphigi


Penelitian pada tanaman yang berbeda
Ditemukan ruang-ruang yang dibatasi oleh dinding
selulose = vesikula/utrikula
1674 : Anthony van Leeuweenhoek
Menggunakan mikroskop sederhana
Penelitian pada air hujan
Ada sel-sel yang bebas dengan bangunan di tengah
sel = inti sel

Page 5
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1829 : Hertwig
Mengajukan Teori Protoplasma
Sel merupakan kumpulan substansi hidup yang
disebut protoplasma yang didalamnya mengandung
inti dan bagian luarnya dibatasi oleh dinding sel
1831 : Robert Brown
Inti sel merupakan komponen dasar dan tetap dari
sel
Sitoplasma untuk protoplasma dalam sel
Karioplasma untuk protoplasma dalam inti sel

Page 6
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1939 : Schleiden (ahli Botani) dan Schwann (ahli Zoologi)


Teori Sel
Semua makhluk hidup tersusun atau terdiri atas sel-sel
Bapak Sitologi Modern
Haeckel
Berdasarkan jumlah sel yang menyusun tubuh makhluk
hidup membagi dunia hewan menjadi 2 kelompok
besar : Protozoa (mempunyai sel tunggal) dan Metazoa
(mempunyai sel banyak)

Page 7
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1858 : Albert Kolliker


Teori di bidang Embriologi
Spermatozoa dan ovum merupakan unsur histologis
yang merupakan asal dari makhluk hidup

1858 : Virchow
Sel selalu berasal dari sel lain (Omnnis cellula e
cellula)
Sel mempunyai kemampuan untuk berkembang
biak/membelah
Proses patologis yang terjadi pada makhluk hidup
sebenarnya terjadi dalam sel-sel atau jaringan
Page 8
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1875 : Hertwig
Hakekat dari konsepsi
Waktu konsepsi/pembuahan terjadi peleburan antara
inti sel telur dan spermatozoa

Flemming : Pembelahan sel pada hewan


Strassburger : pembelahan sel pada tumbuhan
1878 : Schleiden : proses kariokinesis
1890 : Waldeyer
Penemuan kromosom di dalam inti sel
Page 9
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

TEORI SEL :

Setiap sel terbentuk/berasal dari pembelahan sel yang


sudah ada
Terdapat kesamaan yang mendasar dalam hal
komposisi kimia dan aktivitas metabolisme
Fungsi makhluk hidup secara keseluruhan ditentukan
oleh aktivitas dan interaksi dari unit-unit sel yang ada

Page 10
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

Wilson
Sifat menurun akan muncul sebagai konsekuensi
adanya kontinuitas genetik dari sel melalui pembelahan

1883 : Weissman
Pemindahan faktor menurun dari satu generasi ke
generasi berikutnya, karena adanya germplasma yang
terdapat dalam sel kelamin

Page 11
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1879 : H. Fol dan Strassburger


Inti sel memegang peran penting dalam proses
pengalihan faktor-faktor yang diturunkan

Roux
Menemukan adanya benang-benang dalam inti sel
uang disebut benang-benang kromatin yang
mengandung faktor-faktor menurun

1865 : Gregor Mendel


Hukum dasar tentang genetika

Page 12
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1901 : Correns, Tschermack dan De Vries


Terjadinya proses pembelahan meiosis dimana dalam
sel kelamin hanya terdapat kromosom yang bersifat
haploid

Akhir abad 19 : Overton


Teori tentang membran sel
Membran sel merupakan selaput tipis yang terdiri dari
bahan lipid

Page 13
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

Michaelis
Membuat model membran sel
Membran sel : selaput tipis yang terdiri dari bahan lipid

1909 : Harrison
sel-sel saraf pada embrio dapat bertumbuh dan
berkembang secara in vitro
Berkembangnya kultur sel atau kultur jaringan

Page 14
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1902 : Fisher dan Hafmeister


Molekul protein mengandung asam amino yang terikat
dalam ikatan peptida

1869 : Miescher dan 1891 : Kossel


Mengisolasi asam nukleat yang diduga memegang
peran penting pada sintesis protein dan dalam proses
pembelahan sel

Page 15
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

Ostwald
Konsep tentang aktivitas enzim
Enzim : suatu kesatuan molekul yang digunakan oleh
sel untuk berbagai macam transformasi energi yang
diperlukan dalam memelihara aktivitas kehidupan suatu
sel

1903 : Wieland dan 1908 : Wargburg


Proses terjadinya oksidasi dalam sel

Page 16
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

Altmann
Hubungan antara mitokondria dan proses oksidasi
dalam sel

1912 : Batelli dan Stern


1913 : Wargburg
Enzim pernafasan terdapat dalam beberapa partikel
dalam sitoplasma

Page 17
SEJARAH PERKEMBANGAN SEL

1934 : Kellin
Mekanisme tentang oksidasi dalam sel

1934 : Bensley dan Hoerr


Isolasi mitokondria dari dalam sel

Claude dan Hegeboom


Mitokondria merupakan pusat terjadinya oksidasi
dalam sel

Page 18

Anda mungkin juga menyukai