Anda di halaman 1dari 20

MAKRORADIOGRAFI

Yunita Isnaini F (151141046)


Atok Sujarwo (151141031)
Makroradiografi
Adalah teknik radiograf
untuk mendapatkan gambaran
radiograf yang lebih besar dari
obyek aslinya, dengan cara
mengubah jarak yaitu FOD
(Fokus Obyek Distance), OFD
(Obyek Fokus Distance), dan
FFD (Fokus Film Distance).
Tujuan
 untuk memperjelas obyek yang
ukuran kecil, yang dapat
menghasilkan gambaran radiograf
yang optimal, sehingga mampu
menegakkan diagnosa.
 Untuk memperoleh informasi yang
jelas, yang tidak diperoleh dari hasil
radiograf biasa diakibatkan oleh
ukuran dari bagian-bagian tersebut
yang teramat kecil misalnya tulang
yang berukuran kecil, saluran-
saluran, dan sebagainya.
Prinsip Pemeriksaan
Teknik macroradiografi
menggunakan prinsip
magnifikasi atau
pembesaran ukuran objek
dari ukuran sebenarnya
dengan cara meletakkan
objek pada jarak tertentu
dari film.
Teknik macroradiografi dapat
dilakukan dengan dua cara:

1. Mengubah FFD tanpa


mengubah OFD
2. Mengubah FOD tanpa
mengubah FFD
• Pembesaran objek yang
dilakukan dapat diukur dengan
menggunakan rumus

𝐹𝐹𝐷
MF =
𝐹𝑂𝐷
Keterangan :
MF = Faktor
magnifikasi
FFD =Jarak dari
sumber ke film
FOD = Jarak anatar
fokus ke objek
Factor –faktor yang mempengaruhi
makroradiografi:

1. Factor pembesaran
2. Factor ketidaktajaman
3. Factor exposi dan posisi.
Factor pembesaran
1. Jarak
Pembesaran akan bertambah, bila jarak
antara obyek dan film bertambah besar (OFD besar),
dan bila jarak antara focus film berkurang (FFD kecil).
Hal tersebut dapat di rumuskan sebagai berikut;

𝐹𝐹𝐷
MF =
𝐹𝑂𝐷
Keterangan;
M : Pembesaran
FFD : Jarak sumber sinar ke film
FOD : Jarak sumber sinat ke obyek
2. Fokus
Ketidaktajaman radiograf akan
semakin besar, jika menggunakan ukuran
focus yang semakin besar
Factor ketidaktajaman

faktor ketidaktajaman
radiograf dipengaruhi oleh
pergerakan, ketidaktajaman
geometri, screen-grid,
processing.
Faktor eksposi dan posisi.

1. Factor exposi pada makroradiografi


di tambah.
2. Factor posisi meliputi tabung sisnar x,
bidang obyek dan film harus sejajar,
untuk mengurangi ketidaktajaman
radiograf.
3. Posisi pasien dibuat senyaman
mungkin untuk mengurangi
ketidaktajaman karena gerakan.
TEKNIK MAKRORADIOGRAFI
pada sela tursica

Teknik menjauhkan jarak


objek – film (OFD)
dilakukan untuk
pembesaran 2 kali
1. Anatomi sela tursica
2. Teknik radiografi

Persiapan alat :
 Pesawat x-ray
 Kaset
 Marker
 Alat pengukur jarak
Persiapan pasien :
Tidak memerlukan
persiapan khusus,
hanya melepas benda
yang dapat menggnggu
gambaran radiograf.
• Posisi pasien :
» prone di atas meja pemeriksaan
» MSP tubuh sejajar dengan
bidang film
• Posisi objek :
» Kepala diposisikan lateral,
dengan menempatkan MSP
kepala sejajar bidang film dan
garis interpupilary tegak lurus
bidang film
» Atur kedua bahu agar berada
pada bidang transversal yang
sama
» Atur kepala sehingga garis IOML
sejajar dengan garis khayal
horizontal film
• CR : Tegak lurus bidang
film
• CP : 2,5 cm anterior dan
2,5 cm superior dari
MAE.
3. Teknik pembesaran

• Atur jarak focus ke objek


(FOD) : 80 cm
• Letakkan kaset diatas lantai
sehingga jarak antara film
dan objek pada meja
pemeriksaan (OFD) 80 cm
dan jarak antara fokus film
(FFD) menjadi 160 cm.
• Atur supaya sentrasi sinar
tepat berada tengah kaset.
• M = FFD = 160 = 2 , Jadi, M =
2 ( 2x Pembesaran ), OFD
80
4. Faktor Eksposi
Pada pemeriksaan Sella Tursica dengan Faktor
Eksposi normal adalah 60 kV dan 20 mAs, maka pada
pembesaran 2x , faktor eksposinya menjadi :
FF𝐷12 = mA𝑠12
FF𝐷22 = mA𝑠22
802 = 202
1602 = mA𝑠22
25600 𝑥 400
mA𝑠22 =
6400
mA𝑠22 = √1600
mA𝑠22 = 40

Jadi, Untuk pemebesaran 2x pemakaian faktor


eksposinya adalah 60 kV dan 40 mAs
Hasil Gambaran
• Tampak Sella Tursica proyeksi
lateral dengan pembesaran 1.5
x pada film
• Dorsum sellae dan clivus
blumenbachi
• Processus clinoideus anterior
kiri dan kanan superposisi
• Processus clinoideus posterior
kiri dan kanan superposisi
• Detail gambaran baik
• Densitas dan kontras gambaran
radiografi yang dihasilkan baik
• Tampak marker R atau L
sebagai penanda objek kanan
dan kiri.
Referensi
https://www.scribd.com/document/363740868
/MAKRORADIOGRAFI-docx
https://firzandinata.wordpress.com/2011/05/21
/trl-3-makroradiografi/

Anda mungkin juga menyukai