Anda di halaman 1dari 13

MODUL

PERMAINAN BOLA VOLI


ASRORI TRY WIDAKDO
1505105044
PERMAINAN BOLA VOLI

SEJARAH DAN
TEKNIK DASAR
PENGERTIAN

VARIASI PERMAINAN PERATURAN

UKURAN LAPANGAN
DAN BOLA SOAL
SEJARAH PERMAINAN BOLA VOLI
NASIONAL (INDONESIA)
Indonesia mengenal permainan bola voli
INTERNASIONAL sejak tahun 1928 pada jaman penjajahan
Permainan Bola voli diciptakan Belanda. Guru-guru pendidikan jasmani
oleh William G. Morgan pada didatangkan dari Belanda untuk
tahun 1895. Dia adalah seorang mengembangkan olahraga pada
umumnya dan bola voli khususnya.
pembina pendidikan jasmani Permainan bola voli di Indonesia
pada Young Men Christian berkembang sangat pesat diseluruh
Assosiation (YMCA) dikota lapisan masyarakat, sehingga
bermunculan klub-klub dikota besar di
Holyoke, Massachusetts, Amerika seluruh Indonesia. Dengan dasar itulah
Serikat. Nama permainan semula maka pada tanggal 22 Januari 1955 PBVSI
”Mintonette”. ( Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia
)didirikan di Jakarta bersamaan dengan
kejuaraan nasional yang pertama.
PENGERTIAN PERMAINAN BOLA VOLI

Pengertian Bola Voli adalah Olahraga tim (Olimpiade) di mana


dua tim terdiri dari 6 pemain aktif, tiap tim yang dipisahkan oleh
net dan setiap tim diharuskan untuk membuat poin dengan cara
menjatuhkan bola ke lapangan lawan yang diselenggarakan di
bawah aturan.
TEKNIK DASAR PERMAINAN BOLA VOLI
SERVIS PASSING

• SERVIS BAWAH
• SERVIS ATAS • PASSING ATAS
• SERVIS SAMPING • PASSING BAWAH
• JUMP SERVIS

SMASH BLOK

• AWALAN
• TOLAKAN
• PUKULAN
• PENDARATAN
VARIASI PERMAINAN

Latihan Kombinasi Passing Bawah, Latihan Kombinasi Servis, Passing


Atas (umpan) dan Smash : Bawah, Atas dan Smash :
• latihan dilakukan oleh 3 orang • Latihan dilakukan 3 orang atau 3
• Pemain A melakukan passing kelompok
bawah kea rah B, Pemain B • Pemain A servis ke pemain B,
melakukan passing ke C berada pemain B passing ke pemain C,
dibelakangnya dan pemain C pemain C mengumpan ke
melakukan smash kearah A, pemain B dan pemain B
begitu Seterusnya melakukan smash.
• Latihan dapat dilakukan dengan • Latihan dilakukan secara
berganti posisi bergantian.
PERATURAN PERMAINAN BOLA VOLI

• standar Internasional dalam satu tim adalah 10 orang, Kemudian yang boleh bermain di
lapangan hanya 6 orang dan 4 orang sebagai pemain cadangan.
• 3 babak (best of three), Ketika pada babak pertama dan kedua telah dimenangkan oleh
salah satu tim maka pertandingan babak ke tiga tidak perlu dilaksanakan.
• perhitungan angka menggunakan rally point maksmal pada 25 point.
POSISI PEMAIN BOLA VOLI

Set-Upper atau Tosser yang bertugas sebagai orang yang mengatur serangan dari tim.
Spiker atau Smasher sebagai blocker atau memblock bola untuk membendung serangan
dari tim lawan.
Libero atau Defender yang bertugas menerima dan menahan berbagai serangan dari
pemain atau ti lawan dengan melakukan passing.
Server yang merupakan posisi di mana pemainnya melakukan servis. Setelah melakukan
servis, pemain di posisi ini juga menjadi defender atau libero.
UKURAN LAPANGAN DAN BOLA

Adapun rincian mengenai ukuran lapangan


bola voli adalah sebagai berikut:
• Panjang lapangan bola voli: 18 meter
• Lebar lapangan bola voli: 9 meter
• Panjang garis serang lapangan bola voli: 3
meter
• Luas lapangan bola voli: 162 meter² (18m x
9m)
• Lebar garis lapangan bola voli: 5
centimeter
• Area servis lapangan bola voli: 3 meter
UKURAN LAPANGAN DAN BOLA

• Ukuran keliling bola voli: 65 – 67 cm


• Berat bola voli: 260 – 280 gram.
• Tekanan bola voli: 0.30 – 0.325 kg/cm2
(4.26-4.61 psi, 294.3-318.82 mbar atau hPa).
• Diameter bola voli sekitar: 18 – 20 cm
SOAL
1. Tuliskan pengertian dari permainan bola voli!
2. Tuliskan langkah-langkah dalam melakukan servis bawah pada permainan
bola voli!
3. Tuliskan Variasi latihan pada permainan bola voli!
4. Sebutkan dan Jelaskan posisi setiap pemain pada permainan bola voli!
SEKIAN
&
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai