Anda di halaman 1dari 8

KESEHATAN GIGI DAN MULUT

PELATIHAN DOKTER KECIL


PUSKESMAS SEKEJATI
SENIN, 13 AGUSTUS 2018

1
KESEHATAN GIGI DAN MULUT

MATERI

PENYAKIT GIGI MULUT


DAN KELAINAN YANG PENCEGAHAN PENYAKIT
SERING TERJADI PADA GIGI DAN MULUT
SISWA SD / MI

2
BAGIAN TERPENTING DARI MULUT

 Terdiri dari bibir atas dan bawah


 Fungsi :
1. Menjaga makanan dan minuman tidak
keluar dari mulut
2. Merasakan panas dinginya makan dan
minun
3. Berbicara dengan jelas
GAMBAR. BIBIR

 Terdiri dari otat-otot dan


dapat digerakan.
 Fungsi :
1. Mengecap mamin
2. Menelan
3. Menjilat
4. berbicara 3
GAMBAR. LIDAH
Lanjutan……

GIGI GUSI

 Terdiri dari mahkota gigi (yang  Terdiri dari :


keliatan) dan akar gigi ( tdk 1. Daging sekitar mahkota
terlihat) gigiGusi sehat melekat erat
 Fungsi : sekitar mahkota
1. Memotong, mencabik, gigi,keliatan tipis ( tdk
menghaluskan makanan menggelembung, dan
2. Mengucapkan kata2 dengan mengkilap.)
jelas. 2. Gusi tidak sehat pinggiranya
3. Mendorong pertumbuhan menggelembung dan
rahang sehingga bentuk kemerahan
wajah jadi harmonis  Fungsinya untuk melindungi
benang2 halus yang mengikat 4
akar gigi.
PENYAKIT GIGI DAN MULUT

GIGI BERLUBANG ( KEROPOS) DAN GUSI


BERDARAH ( RADANG )

Asam ini yang


Rongga mulut Bakteri tsb
menyebabkan gusi
penuh bakteri sisa mengubah sisa KARANG GIGI
bengkak dan
makanan makanan jadi asam
mudah berdarah

GIGI
BERJEJAL
SARIAWAN

GIGI KARIES

BAU MULUT
5
PENCEGAHAN PENYAKIT GIGI DAN MULUT

SIKAT GIGI MIN PASTA GIGI


SIKAT GIGI MENGANDUNG
2 X SEHARI, PAGI
TERATUR FLOUR
DAN MALAM

PAKAI SIKAT YANG HINDARI MAKANAN


BULUNYA HALUS YANG MERUSAK GIGI

BILA ADA NGILU / GUSI


PERIKSA GIGI RUTIN 6
BERDARAH SEGERA KE
BULAN SEKALI
DOKTER

HINDARI KEBIASAAN MENGGIGIT


JARI, PENSIL, BENANG, BUKA
TUTUP BOTOL DENGAN GIGI

6
CARA MENYIKAT GIGI YANG BENAR

7
8

Anda mungkin juga menyukai