Anda di halaman 1dari 10

Anastasya Putri

Herman Lux (03)

Putu Ayu
Yeni Cendana (34) Arditayani (09)

XI.2

Ni Made Sintia Ema Dinda Damara


Dewi (31) Sari (15)

Ida Ayu Kade


Mellayagana D.P
(17)
Untuk menolah suatu makanan, diperlukan
teknik-teknik tertentu agar dihasilkan suatu
produk makanan separti yang diharpkan dan
becitrarasa baik. Adapun teknik-teknik proses
pengolahan untuk membuat makanan khas
daerah, diantaranya adalah sebagai berikut :
1. Memanggang (baking
dan Roasting)
memanaskan dengan
udara panas dan
kering
disekelilingnya,
biasanya didalam
oven
2. Goreng (deep frying)
Teknik memasak dengan menggunakan
bantuan lemak cair untuk proses
pematangannya. Lemak cair yang dimaksud
adalah minyak goreng yang dipanaskan hingga
mencapai suhu 160o– 180o celcius. Tujuannya
adalah untuk menjadikan makanan renyah
dan gurih serta berwarna keemasan.

3. Tumis (sautel frying)


Teknik memasak yang satu ini
sering digunakan untuk
mengolah sayuran dan protein
baik hewani maupun
nabati. Teknik ini menggunakan
bantuan sedikit minyak untuk
mematangkannya sehingga
masakan yang dihasilkan renyah.
4. Menggoreng dengan wajan
dangkal (shallow frying/pan
frying)

5. Pengasapan.
Teknik memasak ini biasanya
digunakan untuk mengolah ikan,
daging maupun membuat sale
pisang. Teknik memasak ini
menggunakan asap dan uap panas
yang dihasilkan dari proses
pembakaran di bawahnya. Hasil
olahan yang menggunakan teknik
ini adalah bandeng asap, sosis, sale
pisang, maupun daging asap.
1. Perebusan (Bolling)
Memasak dengan cara
mencelupkan semua
bahan dalam air/kaldu
mendidih, yaitu pada
suhu 100 °C sampai
matang.
2. Blanching
meamasak dengan
mencelupkan makanan
dengan air mendidih
dalam waktu pendek
(sebentar)

3. Simmering
memasak dengan cara
mendidihkan perlahan-
lahan.
4. Braising
memasak dengan
sedikit air dan tertutup
rapat.

5. Setup (stewing)
memasak makanan
secara perlahan (95-99
°C) dengan sedikit air
dan dihidangkan
dengan air rebusannya.
6. Merebus (poaching)
Memasak dalam cairan
dengan suhu antara 71-
82 °C.

7. Mengkukus (steaming)
Memasak bahan
makanan dengan uap
air panas/mendidih.

Anda mungkin juga menyukai