Anda di halaman 1dari 10

PENDIDIKAN INKLUSI

Rekrutmen Peserta Didik Berkebutuhan


Khusus
 Frans Ario Adinata (A1B215010)
 Hafiz Madani (A1B21540)
 Muhammad Alif Rahmatullah (A1B215044)
 Muhammad Hais Syaufi (A1B215045)
 Muhammad Raihan (A1B215047)
 Muhammad Rendra Aditya (A1B215049)
 Nusha Hasby Elmilady (A1B215057)
 Pendahuluan
 Pembahasan
 Rekrutmen Peserta Didik Berkebutuhan Khusus
 Tujuan Rekrutmen Peserta Didik Berkebutuhan
Khusus
 Tahapan Rekrutmen Peserta Didik
Berkebutuhan Khusus
 Prinsip-Prinsip Rekrutmen Peserta Didik
Berkebutuhan Khusus
 Jalur Perekrutan Peserta Didik Berkebutuhan
Khusus
Pendidikan merupakan hak untuk semua manusia tanpa
membeda-bedakan status maupun kondisi apapun.
Sebagian besar hanya diperuntukan untuk anak-anak
dengan keadaan normal. Hal ini menimbulkan suatu
ketimpangan sosial.
Banyak dari peserta didik yang tidak bisa berinteraksi
secara baik dengan anak yang memiliki kebutuhan
khusus. Sehingga diperlukan suatu upaya untuk
menanganinya
Salah satu upaya untuk menangani hal itu adalah
dengan adanya program pendidikan inklusif di sekolah
 Rekruitmen peserta didik adalah proses
pencarian, menentukan dan menarik pelamar
yang mampu untuk menjadi peserta didik di
sekolah
 Untuk rekruitmen peserta didik
berkebutuhan khusus, sekolah harus
mengikuti prosedur .
 Mendapatkan siswa yang memiliki
karakteristik sebagaimana ditetapkan dalam
syarat-syarat penerimaan siswa baru.
 Memberikan keadilan kepada masyarakat
dan calon peserta didik untuk mendapatkan
pendidikan yang tepat.
 Meningkatkan mutu layanan pendidikan bagi
anak dan orang tua siswa.
 Pembentukan tim Penerimaan siswa baru
 Penyusunan prosedur dan persyaratan-persyaratan bagi
calon peserta didik.
 Pengumuman/sosialiasi sejumlah pesyaratan dan
mekanisme yang harus ditempuh oleh anak calon peserta
didik dan orang tua dalam proses seleksi/rekrutmen.
 Selanjutnya adalah proses penerimaan berkas dari
anak/orang tua/yang mewakili kepada tim PSB.
 Verifikasi berkas oleh tim PSB
 Rapat tim PSB untuk penentuan siapa-siapa saja yang
dapat diterima atau tidak dapat diterima.
 Pengumuman hasil penerimaan siswa baru
 Penempatan peserta didik pada kelas-kelas
 Orientasi peserta didik baru.
 prinsip dalam rekrutmen peserta didik adalah
obyektif, transparansi, akuntabilitas dan
tidak diskriminatif.
 Sosialisasi dan Koordinasi
 Penerimaan Peserta Didik Berkebutuhan
Khusus
Any Questions ?

Anda mungkin juga menyukai