Anda di halaman 1dari 52

MENGELOLA ADMINISTRASI DAN KEUANGAN

PEKERJAAN JALAN/JEMBATAN

I MADE SUKARTHA
CURRICULUM VITAE
imadesukartha_2301@yahoo.com
DATA PRIBADI :
 NAMA : I MADE SUKARTHA
 TEMPAT/TGL LHR : DENPASAR, 23-01-1959
 STATUS : MENIKAH (4 ANAK)
 AGAMA : HINDU
 ALAMAT/TLP : JL. SIDOSERMO PDK VA/KAV.51 SBY – 031 8497902 / 081 2321 3134

PENDIDIKAN :
 SARJANA TEKNIK SIPIL TRANSPORTASI – ITS TH.1983
 BRIDGE DESIGN COURSE (NON DEGREE) – UNSW SYDNEY AUSTRALIA TH 1989
 PASCA SARJANA TEKNIK PEMELIHARAAN JALAN – L’ENTPE LYON PRANCIS 1993
 KANDIDAT DOKTOR PROGRAM PASCA SARJANA S3 - ITS

PEKERJAAN :
 PT. PROMIX PRIMA KARYA TH.1984 - 1985
 PT. PEMBANGUNAN PERUMAHAN TH. 1985 -1988
 DPU BINA MARGA PROV. JATIM TH. 1989 – SEKARANG

KEGIATAN :
 DOSEN LUAR BIASA : PASCA SARJANA ITS
 INSTRUKTUR : DIKLAT GAPEKNAS; ASPEKINDO; GAPENSI; HPJI; DPU.
 STAKEHOLDER DPP ASPEKINDO PROV. JATIM
 KETUA II DPD HPJI PROV.JATIM
 KETUA UMUM SHINKYOKUSHINKAI KARATE INDONESIA PENGDA JATIM
 SEKRETARIS DEWAN PENGARAH USBU – LPJK PROV. JATIM
MATERI
 UMUM
 RENCANA BIAYA PELAKSANAAN
PEKERJAAN
 PENGENDALIAN BIAYA PELAKSANAAN
 PENGENDALIAN ADMINISTRASI
PELAKSANAAN
 PENYELESAIAN PERMASALAHAN
PELAKSANAAN
 PENYUSUNAN LAPORAN
UMUM
Tujuan Pengendalian
Kegiatan adalah
Pencapaian :

• Spesifikasi (Kuantitas
& Kualitas)
• Biaya
• waktu
Latar Belakang :
1. Goal Proyek : Pencapaian Spesifikasi
(Kuantitas, Kualitas), Biaya, dan Waktu
Pengelolaan Sumber Daya (5M)
2. Tenaga Ahli (Construction/Supervision
Engineer) harus memahami prinsip-prinsip
Manajemen Proyek (Administrasi, Teknik, dan
Biaya)
3. Memahami OE/HPS, EE, dan Penawaran
HARGA (mengandung Komponen Biaya)
Tujuan :
 Memahami proses pencapaian Goal proyek
 Peningkatan Kompetensi (pengetahuan,
ketrampilan, dan sikap kerja)
Tujuan Instruksional Khusus:
Memahami, dan mampu Menyiapkan, Melakukan :
 Prosedur Pengusulan Rencana Biaya
Pelaksanaan Pekerjaan
 Mekanisme Pengendalian Biaya
 Prosedur Administrasi Pelaksanaan
 Mekanisme Pengendalian Administrasi
 Problem Solving Administrasi dan Keuangan
 Pengelolaan Administrasi dan Keuangan
KEGAGALAN BANGUNAN
LONGSORAN BADAN JALAN
Prinsip-prinsip Manajemen
1. Penyelenggaraan Proyek sangat tergantung pada dua
faktor utama : Sumber Daya dan Fungsi-fungsi
Manajemen.
2. Sumber Daya: manusia, uang, material, peralatan,
metoda (man, money, material, machine, methode)
3. Fungsi-fungsi manajemen dimaksudkan sebagai
kegiatan-kegiatan yang dapat mengarahkan atau
mengendalikan sekelompok orang yang tergabung
dalam suatu kerja sama untuk mencapai tujuan dan
sasaran yang telah ditetapkan.
George R. Terry telah merumuskan fungsi-fungsi
tersebut sebagai POAC : planning, organizing,
actuating, controlling
Tugas dan Kedudukan Penyelenggara Proyek
A. UNSUR PENYELENGGARA PROYEK :
1. Owner
2. Consultan
3. Contractor

B. WAKTU PENYELENGGARAAN PROYEK :


1. Pra Contract
2. Contract Period
• Construction PERIOD
• Warranty PERIOD
BAGAN WAKTU KONTRAK

PRA CONTRACT CONTRACT PERIOD

CONSTRUCTION PERIOD WARRANTY PERIOD


CONTRACT SIGN

PENGUMUMAN SPMK & PENYERAHAN PHO FHO


LELANG LAPANGAN

PROSES PENGADAAN PELAKSANAAN FISIK PEMELIHARAAN


PEKERJAAN

1. PENYIAPAN OE/ 1. MONITORING 1. MONITORING


HPS, PENAWARAN
2. EVALUATING 2. EVALUATING
2. EVALUASI
3. APPROVAL 3. APPROVAL
ADMINISTRASI,
TEKNIS, DAN
BIAYA
KONDISI IDEAL
SALURAN SAMPING
DRAINASE JALAN RAYA
JALAN AKSES
LANSEKAP
JEMBATAN PENYEBERANGAN
OUTLET
RENCANA BIAYA
PELAKSANAAN PEKERJAAN
PROSES PENYUSUNAN ESTIMASI BIAYA

KOEFISIEN
KUANTITAS
ANALISA EE/OE/
X
HSP HARGA
HARGA
PENAWARAN
SATUAN
DASAR
KOMPONEN HSP PPN 10%
BIAYA
HARGA
X
PEKERJAAN
+
BIAYA
KUANTITAS + PEKERJAAN
HARGA
PEKERJAAN
HARGA SATUAN DASAR (HSD)
HARGA UPAH/TENAGA, BAHAN, ALAT PER SATUAN TERTENTU

 UPAH :
PEKERJA/TUKANG/MANDOR PER SATUAN
JAM/HR/MG/BL
 BAHAN :
BATU KALI/PASIR/AGREGAT PER SATUAN M3
SEMEN PER SATUAN KG/ZAK
KERAMIK PER SATUAN M2
 ALAT :
PERALATAN TERTENTU PER SATUAN
JAM/HARI/MINGGU/BLN
HARGA SATUAN BAHAN
HARGA BAHAN PER SATUAN TERTENTU

 BAHAN DASAR
BATU KALI/PASIR

 BAHAN OLAHAN
AGREGAT
HARGA SATUAN DASAR
KEGIATAN ANALISA

INPUT PROCESS OUTPUT

FEED
BACK
HARGA SATUAN DASAR
BAHAN DASAR
 INPUT
JARAK QUARRY, HSD (TENAGA, BAHAN
DASAR, ALAT), KAPASITAS ALAT, FAKTOR
EFFISIENSI PROD.ALAT, FAKTOR
KEHILANGAN MATERIAL

 PROSES
BIAYA TENAGA, BAHAN, ALAT

 OUTPUT
HARGA SATUAN DASAR BAHAN OLAHAN
HARGA SATUAN BAHAN OLAHAN

 INPUT
JARAK QUARRY, HSD (TENAGA, BAHAN
DASAR, ALAT), KAPASITAS ALAT, FAKTOR
EFFISIENSI PROD.ALAT, FAKTOR
KEHILANGAN MATERIAL

 PROSES
BIAYA TENAGA, BAHAN, ALAT

 OUTPUT
HARGA SATUAN DASAR BAHAN OLAHAN
HARGA SATUAN ALAT
 INPUT
ASUMSI, JENIS ALAT, KAPASITAS ALAT,
UMUR EKONOMIS ALAT, JAM KERJA ALAT
PER TAHUN, HARGA POKOK ALAT, NILAI
SISA, TINGKAT SUKU BUNGA, TENAGA
MESIN, HSD (TENAGA, BAHAN),

 PROSES
BIAYA PASTI (DEPRESIASI), BIAYA
OPERASIONAL

 OUTPUT
HARGA SATUAN DASAR ALAT
PRINSIP PENYUSUNAN BIAYA
1. MENJAMIN PELAKSANAAN PEKERJAAN AKAN
MEMENUHI PERSYARATAN DAN SECARA TEKNIS
DAPAT DIPERTANGGUNGJAWABKAN
2. PERHITUNGAN HARGA YANG RASIONAL,
BERDASAR KEAHLIAN, DAN DAPAT
DIPERTANGGUNGJAWABKAN
3. MERUPAKAN ALTERNATIF TERENDAH YANG
MEMENUHI SYARAT
4. ACUAN DALAM EVALUASI LELANG DAN
PENENTUAN HARGA PEMILIHAN / PENUNJUKAN
LANGSUNG PENGADAAN JASA PEMBORONGAN
BAGI PENGGUNA JASA
5. SEBAGAI HARGA PENAWARAN DAN ACUAN BIAYA
PELAKSANAAN OLEH PENYEDIA JASA
USULAN RENCANA BIAYA
PELAKSANAAN
1) PEMERIKSAAN USULAN
RENCANA BIAYA

• WBS (Struktur Rincian Kerja)


• Sumber Informasi Harga Satuan
Bahan, Alat, Dan Upah
• Analisa Harga Satuan Pekerjaan
• Pemeriksaan Usulan Rencana
Biaya
2) VERIFIKASI USULAN RENCANA
BIAYA

• Penyusunan Usulan Rencana


Biaya
• Ceklist Untuk Verifikasi Usulan
Rencana Biaya
• Kesimpulan Hasil Verifikasi
Usulan Rencana Biaya
3) PROSES PERSETUJUAN USULAN
RENCANA BIAYA

• Proses Persetujuan Rencana


Biaya
• Tahapan Penyusunan Usulan
Rencana Biaya
PENGENDALIAN BIAYA
PELAKSANAAN
INDIKATOR
PENGENDALIAN BIAYA
• Budget Cost of Work Schedule (BCWS) :
Plan Value (PV)
• Budget Cost of Work Performed BCWP) :
Earn Value (EV)
• Actual Cost of Work Performed (ACWP) :
Actual Cost (AC)
Schedule Variant (SV), penyimpangan
terhadap jadwal :

• SV = BCWP - BCWS

Cost Variant (CV), penyimpangan


terhadap biaya :

• CV = BCWP - ACWP
INDEKS KINERJA WAKTU/BIAYA

Schedule Performance index (SPI), kinerja


terhadap jadwal :
• SPI = BCWP / BCWS

Cost Performance Index (CPl), kinerja terhadap


biaya :
• CPI = BCWP / ACWP
1) PERSETUJUAN BIAYA

• Dokumen Usulan Persetujuan


Biaya
• Perbaikan Dokumen Persetujuan
Biaya
• Identifikasi Pihak Yang Akan
Memberikan Persetujuan Biaya
2) REALISASI PELAKSANAAN
PERSETUJUAN BIAYA

• Proses Persetujuan Pembiayaan


• Pihak Yang Memberi Persetujuan
• Dokumen Hasil Persetujuan
Pelaksanaan Pembiayaan
3) PENETAPAN STATUS
PENGENDALIAN BIAYA

• Dokumen Standar Pelaksanaan


Pembiayaan
• Laporan Pelaksanaan Pembiayaan
• Tindakan Perbaikan Terhadap Status
Pelaksanaan Pembiayaan
PENGENDALIAN ADMINISTRASI
PELAKSANAAN
1) PROSEDUR ADMINISTRASI
PELAKSANAAN

• Dokumen Standar
• Tahapan Pelaksanakan
• Laporan Penerapan
2) REALISASI ADMINISTRASI
PELAKSANAAN

• Evaluasi Laporan
• Alternative Tindakan Pcrbaikan
Hasil Evaluasi
• Tindakan Perbaikan Yang Dipilih
2) REALISASI ADMINISTRASI
PELAKSANAAN

• Evaluasi Laporan
• Alternative Tindakan Pcrbaikan
Hasil Evaluasi
• Tindakan Perbaikan Yang Dipilih
PENYELESAIAN PERMASALAHAN
PELAKSANAAN ADMINISTRASI
DAN KEUANGAN
1) PEMERIKSAAN PERMASALAHAN

• Permasalahan Pelaksanaan
Administrasi dan Keuangan
• Dokumen Pendukung
• Hasil Pemeriksaan Permasa!ahan
2) RUMUSAN PENYELESAIAN
PERMASALAHAN

• Perumusan Alternative
Penyelesaian Permasalahan
• Evaluasi Terhadap Alternative
• Rumusan Keputusan Penyelesaian
Permasalahan
3) KEPUTUSAN STATUS
PENYELESAIAN PERMASALAHAN

• Pemilihan Status Penyelesaian


Permasalahan
• Dokumen Keputusan Status
Penyelesaian Permasalahan
• Keputusan Status Penyelesaian
Permasalahan
LAPORAN AKHIR
PELAKSANAAN
1) RANGKUMAN DATA REALISASI
PELAKSANAAN PEKERJAAN

• Cakupan Rangkuman Data


• Data Realisasi Pelaksanaan
• Hasil Pemeriksaan Pennasa!ahan
2) PENYUSUNAN LAPORAN AKHIR
PELAKSANAAN PEKERJAAN

• Cakupan Laporan Akhir


• Laporan Akhir Pelaksanaan
3) PENDISTRIBUSIAN LAPORAN AKHIR
PELAKSANAAN PEKERJAAN

• Nama-Nama Instansi yang akan


menerima Pendistribusian Laporan
Akhir
• Pendistribusian Laporan Akhir
Pelaksanaan

Anda mungkin juga menyukai