Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

Bantuan Pengembangan Produk Kreatif dan


Kewirausahaan

SMK THERESIANA SEMARANG


Jl. Gajah mada no.91
Telp.024 355 2635
theresiana_smk@yahoo.co.id
Identitas Sekolah & Guru Pembimbing
Identitas Sekolah Identitas guru pembimbing
1. Nama institusi : SMK Theresiana 1. Nama : Florentina Marzuni, S.Pd.T
2. Alamat : Jl. Gajah Mada No.91 2. Alamat : Perum. Klipang Pesona Asri
Semarang Blok E No. 61 Semarang
3. Kelurahan : Miroto 3. Nomor HP : 085 640 356 122
4. Kecamatan : Semarang Tengah 4. Tempat tanggal lahir : Bantul, 24 Juli 1985
5. Kabupaten / kota : Semarang 5. Masa kerja : 7 tahun
6. Provinsi : Jawa Tengah 6. Status kepegawaian : Guru Tetap Yayasan
7. Telepon : 024 355 2635 7. Mapel yang diampu : Mapel C2 & C3 ( Ilmu Gizi,
8. Jenjang : SMK Pastry Bakery, Pengolahan dan Penyajian Makanan)
DESKRIPSI USAHA
PRODUK
Produk yang dihasilkan oleh peserta didik diberi nama “Cheese Magic Dessert Box”.
Dessert Box adalah sejenis produk patiseri yang termasuk dalam klasifikasi
hidangan penutup, disajikan dalam kemasan menarik disajikan dalam kondisi
dingin, dengan rasa manis dan menyegarkan.

KEUNGGULAN PRODUK
Produk menggunakan bahan dengan kualitas premium, untuk menjangkau pasar
menengah ke atas. Apabila biasanya dessert identik dengan coklat kali ini akan
dibuat dengan memadukan antara cream cheese dan fresh fruit compote

SISTEM PENJUALAN
Penjualan langsung kepada konsumen dengan menggunakan sarana Unit Produksi
sekolah “Granari Sweet Corner” dipasarkan juga melalui media sosial Instagram
dan akan direncanakan akan menjangkau online shop
RENCANA PENGEMBANGAN
KEWIRAUSAHAAN
Perkenalan bisnis
Produk yang kami tawarkan adalah dessert box yang merupakan makanan yang lezat dan menimbulkan
sensasi menyegarkan serta banyak digemari oleh masyarakat terutama di kalangan anak muda. Produk
kami bernama “Cheese Magic Dessert Box”
Membangun jaringan dengan usaha lain yang dapat mendukung bisnis
Magic Dessert Box ini berbahan baku cream cheese, icing sugar, strawberry, chcolate, whipped cream,
oleh karena itu kami berencana untuk membangun kerjasama dengan pihak supplier yang sudah pasti
terjamin kualitasnya
Meningkatkan kualitas pelayanan
Setelah melakukan penjualan kami meminta kepada konsumen untuk mengkritik dan memberikan saran
pada produk kami. Maka kami akan meningkatkan kualitas dan tingkat rasa untuk memuaskan konsumen
Strategi pemasaran
Melakukan promosi secara online maupun offline untuk memperkenalkan produk kepada konsumen.
Promosi via online dilakukan dengan memanfaatkan jejaring sosial media yang ada. Sementara itu,
promosi secara offline dilakukan dengan pemasangan spanduk dengan gambar yang menarik dan brosur
TAMPILAN PRODUK “CHEESE MAGIC DESSERT BOX”
PROSES PEMBUATAN PRODUK (part 1)
PROSES PEMBUATAN PRODUK (part 2)
“CHEESE MAGIC DESSERT BOX”
LINK :
NAMA SISWA WIRAUSAHA
Nama Siswa NISN Kompetensi Arus KAS
Keahlian
1 Nerissa Hariyanto 0032098025 Tata Boga
2 Ron Clarissa Harnindita 0034451029 Tata Boga

Anda mungkin juga menyukai