Anda di halaman 1dari 26

LAPORAN KEGIATAN OUTDOOR

AND INDOOR

Nama :
 Sudan

NIM :18610136
PENGAMBILAN FORMULIR

Pada saat pengambilan formulir saya datang


langsung ke sekret,di sekret saya bertemu
senior saya bernama Elfina yang mengambilkan
Formulir lalu sedikit menjelaskan ke saya cara
pengisisan formulirnya.
MINGGU PERTAMA

Pengganti minggu lalu tidak hadir karena sakit.pada hari


jumat,kami ada test fisik dari jam 02 sampai jam 05 . Adapun
test latihan fisik seperti:
• Lari
• Push up
• Back up
• DLL
Latihan test fisik ini dilakukan sampai satu bulan setiap
pertemuan.
MINGGU KEDUA

Sebelum test latihan fisik,dikelas ada


penyampaian materi mengenai organisasi
MAPALA INDONESIA dan MAPALA STIEM yang
dibawakan oleh Bang Marmut dan Bang
Kelabang.
MATERI ORGANISASI

Organisai terbagi menjadi dua yaitu: ORGANISASI


FORMAL(terbentuk karena kesadaran) Dan ORGANISASI
INFORMAL (terbentuk karena aktifitas yang tidak disadari)
CIRI-CIRI ORGANISASI

1) Sebagai wadah kerjasama


2) Proses kerja anatara dua orang atau lebih
3) Jelas tugas masing-masing kedudukannya
4) Ada tujuan tertentu
SEJARAH MAPALA INDONESIA

Mapala UI merupakan salah satu unit kegiatan mahasiswa


tingkat universitas yang berdiri sejak 12 desember 1964.
Mapala UI merupakan wadah bagi mahasiswa UNIVERSITAS
INDONESIA untuk kegiatan di alam bebas,berkontribusi bagi
masyarakat,serta peduli terhadap kelestarian lingkungan.
Ide pembentukan organisasi pencinta alam dikampus ini di
cetuskan oleh SOE HOK GIE.
MAPALA STIEM

MAPALA STIEM didirikan oleh Ivan Amin dan MAPALA STIEM


yang pernah fakum dan mulai dirintis lagi oleh Miftakhul
Huda pada awal januari 2015 .
KODE ETIK PECINTA ALAM INDONESIA

Pecinta alam indonesia sadar bahwa alam serta isinya


adalah ciptaan tuhan yang maha esa
Pecinta alam indonesia adalah sebagian dari masyarakat
indonesia sadar akan tanggung jawab terhadap
tuhan,bangsa,dan tanah air
Pecinta alam indonesia adalah sebagian dari mahkluk yang
mencintai alam sebagai anugerah tuhan yang maha ESA
MINGGU KETIGA

MATERI YANG DIBAWAKAN OLEH ABANG BISKUAT


SURVIVAL

 Survival adalah cara bertahan hidup di alam bebas dengan


persediaan yang minim
 Survival versi pecinta alam
S : Sadar dalam keadaan gawat darurat
U : usahakan untuk tetap tenang dan tabah
R : Rasa takut dan putus asa hilangkan
V : Vitalitas tingkatkan
I : Ingin tetap hidup dan selamat tujuannya
V : Variasi alam dimanfaatkan
A : Asal mengerti,berlati,dan tau caranya
L : Lancar,selaman,selumun,slamet
TERSESAT

STOP
S : Stop and seating(berhenti dan duduklah)
T : Thinking ( berfikirlah )
O : Observe ( amatilah keadaan sekitar )
P : Planning ( buat perencanaan mengenai tindakan yang harus
dilakukan )
KEBUTUHAN SURVIVAL

1. Sikap mental
2. Pengetahuan
3. Penglaman dan latihan
4. Peralatan
5. Kemauan belajar
BAHAYA-BAHAYA DALAM SURVIVAL

Ketegangan dan panik


Matahari atau panas
Serangan penyakit
Kemerosotan mental
Bahaya binatang beracun dan berbisa
Keletihan amat sangat
Kelaparan
Lecet
kedinginan
BIVAK(SHELTER)

 Bentuk-bentuk perlindungan yang dapat diusahakan


tujuan pembuatan BIVAK adalah sebagai tempat
perlindungan kita dari faktor alam dan lingkungan yang ekstrem
 Macam-macam BIVAK
BIVAK ALAM,menggunakan sarana alam seperti kayu dan
dedaunan
BIVAK BUATAN,menggunakan peralatan seperti ponco,jas
hujan,Dll
SUMBER-SUMBER ENERGI DALAM
SURVIVAL

Makanan
Air mineral
api
CIRI-CIRI JAMUR BERACUN
aunya tidak sedap
 Warna mencolok
 Mudah hancur bila terkena sesuatu
 Bercawan pada pokok batangnya
 Mengeluarkan gettah putih
 Bila dimasak akan menguningkan bahan makanan lain atau menghitamkan logam
wadahnya

 Cara mendapatkan air


1.embun
2.air hujan
3. tetes air diujung daun
4. perasan lumut
5.akar
MEMBUAT API UNGGUN

Selain untuk memasak,api sangat penting untuk menghangat


kan tubuh dan mengusir binatang buas.hindari pembuatan
api unggun yang besar.
Alat-alat pembuatan api :
1. Kayu atau bambu
2. Batu
GANGGUAN-GANGGUAN YANG DIALAMI
SURVIVAL

1. Binatang buas
2. Sengatan lebah
3. Lintah atau pacat
4. Kalajengking dan lipan

Hewan yang berbisa :


Ular kepala segitiga
Ular warna cerah
Dan sebagian besar berbisa
MINGGU KEEMPAT

Minggu keempat yaitu minggu terakhir test fisik dan materi


yang dibawakan kali ini adalah tentang PPGD(PERTOLONGAN
PERTAMA GAWAT DARURAT )
Materi ini dibawahkan oleh abang Ceking
PPGD (PERTOLONGAN PERTAMA
GAWAT DARURAT)

Yang harus diperhatikan dalam berkegiatan dialam bebas :


1. Materi
2. Fisik
3. Mental
4. Kebutuhan oksigen,air,elektrolit,suhu lingkungan dan
makanan
5. Obat-obatan
PERLENGKAPAN PENANGANAN GAWAT
DARURAT

Buku petunjuk
Metola (kain segi tiga)
Perban elastis
Plester
Lampu senter
Coton batt
Jarum
Kasa steril
PENANGANAN GAWAT DARURAT ADA
TIGA

Keadaan darurat
Keadaan gawat tetapi tidak darurat
Keadaan gawat darurat
JENIS-JENIS LUKA YANG SERING
TERJADI

Luka memar
Luka sayat
Luka tusuk
Luka gigit
Luka lecet
Luka bakar
Setelah selesai pembahasan materi dan test fisik selesai
selama satu bulan,ada pengumuman calon peserta yang lulus
dan tidak lulus dua minggu sebelum acara INDOOR dan
OUTDOOR kami ada joging dengan panitia dan senior yang
lain,hari pertama peserta yang turun hanya 3 orang
yaitu,citra saya dan septian.Dan minggu selanjutnya sudah
acara INDOOR yaitu pembukaan DIKLASAR dan pengulangan
materi lagi.
INDOOR DAN OUTDOOR

Kegiatan INDOOR dan OUTDOOR ini berlangsung dari tanggal


22 sampai 28 november 2018. INDOOR dilaksanakan selama 3
hari yaitu senin selasa rabu,dan OUTDOOR dilaksanakan
selama 4 hari 3 malam malam rabu sampai minggu siang.

Anda mungkin juga menyukai