Anda di halaman 1dari 7

CRITICAL APPRAISAL RCT

VITRIA KOMALA SARI


KAJIAN KRITIS

Pertanyaan (PICO)

Penelitian

Apa makna hasil


penelitian?

Sebaik apakah
penelitian dilakukan?
• Ada 3 hal pokok yang harus diketahui sebelum memilih terapi yang
terbaik yaitu
▫ 1. Menentukan tujuan terapi
▫ 2. Memilih terapi yang spesifik.
▫ 3. Menentukan target terapi.
• Di Amerika serikat semua obat sebelum digunakan oleh seorang klinisi
harus dilakukan uji klinik tentang efeketifitas obat tersebut.
• Contoh pemberian terapi captoril pada penderita hipertensi.
▫ Tujuan terapi : mencegah kerusakan target organ seperti otak,
jantung, mata, ginjal ayng dapat menyebabkan kematian atau
kerusakan permanen.
▫ Pilihan terapi spesifik: berdasarkan uji klinik tersamar ganda.
▫ Target terapi : tekanan sistolik 130 mmHg dan diastolik 80 mmHg.
• Ada 3 kemungkinan setelah memlilih terapi:
1. Berdasarkan pengalaman tanpa kontrol dari dokter
yang bersangkutan.
2. Berdasarkan rekomendasi dari guru /
senior/konsultan/ kolega dokter.
3. Berdasarkan berdasarkan suatu uji klinik tersamar
ganda yang formal.

• Mana yang terbaik dalam menentukan terapi ?


• Jawab : dalam memilih obat adalah berdasarkan uji
klinik tersamar ganda ( Randomized controlled
clinical trial/ RCT).
• Makna “ controlled” mempunyai arti bahwa pasien
(subyek penelitian) menerima obat baru
dibandingkan dengan pasien kontrol (placebo) yang
tidak menerima obat baru atau tetap menerima obat
sebelumnya.
• Makna “ randomized” subyek dibagi menjadi 2
kelompok yaitu kelompok subyek penelitian dan
placebo dengan dilakukan random alokasi.
• Sebuah intervensi dianggap bermanfaat jika CI
95% yaitu efek perlakuan secara klinis
• Membedakan makna signifikan secara statistik
dan klinis :
- statistik ; besar efek dan CI 95%
- klinis ; efek minimal
Cara memilih terapi yang baik
• Klinisi harus membaca jurnal / artikel kedokteran
tentang terapi.
• Klinisi harus memilih jurnal yang baik dengan cepat.
• Klinisi harus mengetahui pedoman telaah kritis
tentang terapi.

Anda mungkin juga menyukai