Anda di halaman 1dari 10

Bab 10

biaya tenaga kerja


Kelompok III
Asnita minta ito bca 118 034
Netie bca 118 007
Minati feratika bca 118 009
Shinta sabrina bca 118 005
Sulistiya bca 118 006
Yuliana bca 118 008
Definisi biaya Tenaga Kerja
• Tenaga Kerja adalah usaha fisik
atau mental yang dikeluarkan
karyawan untuk mengolah produk.
• Biaya tenaga kerja adalah harga
yang diberikan untuk penggunaan
tenaga kerja manusia tersebut.
Penggolongan Biaya Tenaga Kerja
 Penggologan menurut Fungsi Pokok
dalam organisasi perusahaan
 Penggologan menurut Kegiatan
departemen-departemen dalam
perusahaan
 Penggologan menurut Jenis
Pekerjaannya
 Penggologan menurut Hubungannya
dengan produk
Akuntansi Biaya Tenaga Kerja
• Gaji dan Upah
Ada berbagai macam cara perhitungan
upah karyawan dalam perusahaan.
Salah satu cara adalah dengan
mengalikan tarif upah dengan jam
kerja karyawan. Dengan demikian
untuk menentukan upah seorang
karyawan perlu dikumpulkan data
jumlah jam kerjanya selama periode
waktu tertentu.
Dalam perusahaan yang menggunakan metode harga
pokok pesanan, dokumen pokok untuk mengumpulkan
waktu kerja karyawan adalah sebagai berikut:

KARTU HADIR
• Kartu hadir = suatu catatan jam
kehadiran karyawan jangka waktu
jam hadir & jam meninggalkan
perusahaan.
• Jika seorang karyawan hadir dari jam
07.00 – 14.00 maka ia hadir si
perusahaan selama 7 jam, yang
merupakan jam kerja regular. Jika
karyawan tsb bekerja lebih dari 7 jam
sehari, kelebihan tersebut dinamakan
lembur.
Kartu jam kerja untuk mencatat waktu hadir
karyawan pabrik, biasanya untuk hadir tenaga
kerja langsung di pabrik. Kartu jam kerja kemudian
disesuaikan dalam kartu hadir kemudian dikirim ke
bagian labor cost distribution (Akuntasi biaya untuk
keperluan distribusi gaji & upah tenaga kerja
langsung).
Kartu jam kerja sangat penting dalam perusahaan
yang menggunakan metode harga pokok pesanan
dlm perhitungan harga pokok produknya.Dalam
perusahaan yang menggunakan metode harga
pokok proses, kartu jam kerja tidak diperlukan
karena, karyawan melakukan pekerjaan/ membuat
produk yg sama dalam departemen tertentu dari
hari ke hari, sehingga distribusi biaya tenaga kerja
tidak diperlukan.
Akuntansi Biaya Tenaga Kerja
• Insentif
Dalam hubungannya dengan
gaji dan upah, perusahaan
memberikan insensif kepada
karyawan agar dapat bekerja
lebih baik. Insensif dapat
didasarkan atas waktu kerja,
hasil yang diproduksi atau
kombinasi diantara keduanya.
Akuntansi Biaya Tenaga Kerja
• Premi Lembur
Dalam perusahan, jika
karyawan bekerja dari 40
jam satu minggu, maka
mereka berhak menerima
uang lembur dan premi
lembur
Biaya – biaya yang berhubungan
dengan biaya tenaga kerja
a. Setup time adalah biaya biaya yang
dikeluarkan untuk memulai produksi disebut
biaya formula produksi (set up cost ).
b. Waktu Menganggur ( Idle Time) adalah
Dalam mengolah produk, sering kali terjadi
hambatan, kerusakan mesin atau
kekurangan bahan sehingga menimbulkan
waktu yang menganggur bagi karyawan.
Dan biaya yang dikeluarkan selama waktu
menganggur ini diperlakukan sebagai unsur
biaya overhead pabrik.

Anda mungkin juga menyukai