Anda di halaman 1dari 8

Unsur, senyawa dan

campuran
KOMPETENSI
Standar Kompetensi
2. Memahami klasifikasi zat

Kompetensi Dasar
2.3 Menjelaskan nama unsur dan rumus kimia sederhana
2.4 Membandingkan sifat unsur, senyawa, dan campuran

Indikator
• Menjelaskan aturan penulisan lambang unsur
• Menuliskan nama dan lambang unsur
• Menuliskan nama dan rumus kimia sederhana
• Membandingkan sifat unsur, senyawa dan campuran
• Mengelompokkan zat-zat kedalam campuran homogen dan heterogen dalam kehidupan sehari-hari
Materi/zat
Perhatikan disekitaramu!

Materi/
zat
Zat/ materi
Adalah segala sesuatu yang dapat diukur dan menempati ruang

Berdasarkan wujudnya zat/materi dibagi menjadi 3 jenis yaitu:


a. Padat
b. Cair
c. Gas
Campuran
Adalah campuran dua zat atau lebih yang masih memiliki sifat-sifat aslinya
Contoh : udara yang kita hirup, air laut
Perbedaan Campuran dan senyawa

Campuran Senyawa
1. Terdiri atas dua atau lebih 1. Terdiri atas satu zat
zat
2. Komposisi penyusunnya selalu
2. Komposisi penyusunnya tetap
bervariasi
3. Dibuat tanpa reaksi kimia 3. Dibuat melalui reaksi kimia
4. Sifat unsur pengusunnya 4. Sifatnya sangat berbeda
masih tampak dengan unsur penyusunnya
5. Dipisahkan dengan cara 5. Dipisahkan dengan reaksi
fisika kimia
Ada 2 Jenis Campuran, yaitu:
1. Campuran Homogen adalah campuran yang komposisi campuran pada tiap
bagiannya sama ( campuran serba sama)
Contohnya:
- Sirup (campuran homogen berwujud cair)
- Ceret Stainless steel (campuran homogen berwujud padat)
2. Campuran Heterogen (suspensi) adalah campuran yang komposisi
campuran pada tiap bagiannya tidak sama
Contohnya:
- Minyak dan air
- Kopi
- Batu dan pasir
Soal
1. Jelaskanlah perbedaan antara senyawa dan campuran.
2. Jelaskanlah 2 jenis campuran dan berikan masing-masing
contohnya (2).
3. Bagaimana cara membedakan campuran homogen dan
campuran heterogen ? Jelaskan.
4. Kelompokkanlah zat-zat berikut ini ke dalam senyawa atau
campuran dan sebutkan zat-zat penyusunnya.
a.Udara
b.Garam dapur
c.Gula pasir
d.Air laut
e.Sayur asem

Anda mungkin juga menyukai