Anda di halaman 1dari 9

Bentuk dan Prinsip

Kedaulatan Negara
Republik Indonesia
1. Muhammad Ario
Syahputra
2. Muhammad Raga
Alghifari
3. Moulidwita Mayfada
Lesmana
4. Yohana Tri Octaviani
Teori Kedaulatan Rakyat

JJ. Rousseau

Johannes Althusius

John Locke

A. pactum unionis

B. pactum subjectionis

4. Mostesquieu
Negara Indonesia berdasarkan atas Kedaulatan
Rakyat

Pembukaan Pasal 1 ayat


UUD NRI (2) UUD NRI
1945 1945
Negara Indonesia berdasarkan atas Kedaulatan
Hukum

Pasal 1 ayat Pasal 27 ayat


(3) UUD NRI (1) UUD NRI
1945 1945
Negara Indonesia adalah negara kesatuan yang
berbentuk republic

Kedaulatan berada di tangan rakyat dan dilaksanakn


menurut UUD

Prinsip-prinsip
Negara Indonesia adalah negara hukum
kedaulatan
Negara Presiden tidak dapat membekukan dan/atau
membubarkan DPR
Indonesia
Menteri-menteri diangkat dan diberhentikan oleh
presiden

MPR hanya dapat memberhentikan presiden dan/atau


wakil presiden dalam masa jabatannya menurut UUD
Arti kata “Demokrasi”

Kata ini berasal Pengertian


Yang terbentuk dari
dari bahasa Demokrasi
kata demos dan
Yunani yaitu menurut Abraham
kratos
demokratia Lincoln
Budiarjo mengemukakan syarat dasar
untuk terselenggaranya pemerintah
yang demokratis di bawah Rule of Law
:
1. Perlindungan konstitusional
2. Badan kehakiman yang bebas dan
tidak memihak
3. Pemiliha umum yang bebas
4. Kebebasan untuk menyatakan
pendapat
5. Kebebasan untuk
berserikat/berorganisasi dan
beroperasi
6. Pendidikan kewarganegaraan
• Musyawarah mufakat harus berpangkal tolak
pada hal-hal berikut ini:
1. Musyawarah mufakat bersumberkan inti
kerkyatan yang dipimpin oleh hikmat
kebijaksanaan dalam permusyawaratan/keadilan.
2. Pengambilan keputusan harus berdasarkan
kehendak rakyat melalui hikmat kebijaksanaan.
3. Cara mengemukakan hikmat kebijaksanaan
harus berdasarkan akal sehat dan hati nurani
luhur serta mempertimbangkan persatuan dan
kesatuan bangsa serta kepentingan rakyat.
4. Keputusan yang diambil, harus dapat
dipertanggungjawabkan secara moral kepada
Tuhan serta menjunjung tinggi nilai kemanusiaan
dan keadilan.
5. Keputusan harus dilaksanakan secara jujur dan
bertanggungjawab.
Perbandingan Demokrasi Pancasila dengan
Demokrasi Liberal dan Demokrasi Sosialis

Anda mungkin juga menyukai