Anda di halaman 1dari 8

PENGOBATAN HERBAL VERTIGO

DISUSUN OLEH :
SAYUTI
TIU(tujuan intruksional umum)

Setelah Mengikuti penyuluhan, klien dan masyarakat diharapkan dapat


mendemonstrasi tentang pengobatan herbal vertigo
TIK (tujuan instruksi khusus)
Setelah diberikan penyuluhan selama 1x20 menit, klien dan masyarakat
dapat :
• Menjelaskan pengertian vertigo
• Menjelaskan tujuan dan manfaat pengobatan herbal
• Menyebutkan alat-alat untuk demonstrasi pengobatan herbal
• Mendemonstrasikan cara pembuatan obat herbal vertigo
Pengertian

Perkataan vertigo berasal dari bahasa Latin vertere yang artinya


memutar.
Pengertian vertigo adalah sensasi gerakan atau rasa gerak dari tubuh
atau lingkungan sekitarnya, dapat disertai gejala lain, terutama dari
jaringan otonomik akibat gangguan alat keseimbangan tubuh.
Vertigo (sering juga disebut pusing berputar, atau pusing tujuh keliling)
adalah kondisi di mana seseorang merasa pusing disertai berputar atau
lingkungan terasa berputar walaupun badan orang tersebut sedang tidak
bergerak.
Tujuan pengobatan herbal vertigo

Untuk meringankan sakit dikepala


Manfaat pengobatan herbal vertigo

Untuk mencegah dan meringankan gejala


Untuk mencegah dan mengobati mual, muntah, dan pusing yang
disebabkan oleh mabuk perjalanan
Demonstrasi
Tank you 

Anda mungkin juga menyukai