Anda di halaman 1dari 7

Gizi pada Ibu Menyusui 

Nama Kelompok 5:
– Yunda Irmawat (1601300005)
– Batrisyia Ayu Azizah (1601300010)
– Amalia Nur Sholihah (1601300015)
– Nila Ristfauji (1601300020)
– Desi Ratna Nadiasari (1601300025)
– Bella Indah Sari (1601300030)
– Sant Tria Noviana (1601300035)
– Anjas Rahasta Khirana(1601300040)
– Lilis Andikasari (1601300045)
Pokok Bahasan

Perubahan anatomi fisiologi


wanita menyusui
Kebutuhan gizi masa
menyusui
Pedoman gizi seimbang bagi
ibu menyusui
Perubahan anatomi fisiologi
wanita menyusui
Perubahan yang paling terlihat pada ibu menyusui adalah pada bagian payudara.
Antara lain:
• Payudara membesar 2-3 kali ukuran normal, beratnya bisa mencapai 600-800 gram.
• Bentuk Putting/ areola pada saat menyusui dapat berubah menyerupai dot.
• Kadar esterogen dan progestron menurun drastc sehingga prolactn lebih dominan yang
menyebabakan pengeluaran ASI.
Kebutuhan gizi masa
menyusui
– Makanan vegetarian
Vitamin B12 dibutuhkan untuk perkembangan sel-sel sehingga bayi yang sedang berkembang banyak
membutuhkannya.
– Vitamin A dan C serta kelompok B
Lima porsi sayuran dan buah akan memberikan cukup vitamin C untuk ibu menyusui. Hanya satu
sajian lagi akan membantu menyediakan tambahan vitamin A, dan vitamin kelompok B yang juga dibutuhkan
untuk menyusui.
- Makanan mengandung kalsium
Ketka menyusui, anda membutuhkan kalsium dan seng hampir dua kali lipat dari yang biasa
dikonsumsi saat hamil. Ini disebabkan bayi tumbuh pada saat yang sama, tulangnya akan mengeras.
– Vitamin D
ibu menyusui membutuhkan persediaan vitamin D yang baik untuk menyerap kalsium dari makanan.
Pedoman gizi seimbang bagi ibu menyusui

Ibu menyusui harus makan makanan yang cukup bagi bayinya, ibu menyusui harus :
• Mengkonsumsi tambahan 500 kalori tap hari.
• Makan dengan diet berimbang untuk mendapatkan protein, mineral, dan vitamin yang cukup.
• Minum sedikitnya 3 liter air setap hari (anjurkan ibu untuk minum setap kali menyusui).
• Pil zat besi harus diminum untuk menambah zat gizi setdaknya selama 40 hari pasca persalinan.
• Minum kapsul vitamin A (200.000 unit) agar bisa memberikan vitamin A kepada bayinya melalui ASI.
Masalah gizi pada ibu
menyusui
 Kebutuhan kalori dan masalah berat badan
 Intoleransi laktosa atau asupan produk susu yang rendah
 Pembengkakan payudara/ jumlah susu yang berlebihan
 Nyeri putng/putng pecah
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai