Anda di halaman 1dari 8

INOVASI MEMBANTU

ANGGOTA KELUARGA
DALAM PENTINGNYA PHBS

KELOMPOK 6
1. HADIJAH
2. NURJANAH
3. OTIEK DAMAYANTI
4. PRAPTI WIBAWAHYUNI
5. RATNA TRI WINDARI
6. WIWIN SUSANTO
7. SUGIRI
8. RONALDO
9. NURMALA
PENGERTIAN PHBS

PHBS adalah sekumpulan perilaku yang dipraktikkan


atas dasar kasadaran sebagai hasil pembelajaran yang
menjadikan seseorang atau keluarga dapat menolong
diri sendiri da bidang kesehatan dan berperan aktif
dalam mewujudkan kesehatan masyarakat
Rumah Tangga Ber-PHBS berarti mampu menjaga,
meningkatkan dan melindungi kesehatan setiap
anggota rumah tangga dari gangguan ancaman
penyakit dan lingkungan yang kurang konduktif untuk
hidup sehat
Pentingnya Inovasi PHBS di Rumah
Tangga

 Rumah tangga sehat merupakan aset atau modal

utama pembangunan di masa depan yang perlu


dijaga, ditingkakan dan dilindungi kesehatannya.

 Berapa anggota rumah tangga mempunyai masa

rawan terkena gangguan berbagai penyakit.

 Angka kesakitan dan kematian penyakit infeksi dan

non infeksi dapat dicegah dengan PHBS.


Inovasi PHBS di Rumah Tangga

Mencuci tangan dengan air dan sabun


 Manfaat mencuci tangan :
 Membunuh kuman penyakit yang ada di tangan.
 Mencegah penularan penyakit seperti Diare, Kolera
Disentri, Typhus, kecacingan, penyakit kulit, Infeksi
Saluran Pemapasan Akut (ISPA), flu burung atau
Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS)
 Tangan menjadi bersih dan bebas dari kuman.
Menggunakan air bersih

 Air yang kita pergunakan sehari-hari untuk minum,

memasak, mandi, berkumur, membersihkan lantai,


mencuci alat-alat dapur, mencuci pakaian, dan
sebagainya haruslah bersih, agar kita tidak terkena
penyakit atau terhindar dari penyakit
Menggunakan jamban sehat

 Jamban adalah suatu ruangan yang mempunyai

fasilitas pembuangan kotoran manusia yang terdiri


atas tempat jongkok atau tempat duduk dengan
leher angsa atau tanpa leher angsa (cemplung) yang
dilengkapi dengan unit penampungan kotoran dan
air untuk membersihkannya
Rumah bebas jentik

 Rumah bebas Jentik adalah rumah tangga yang

setelah dilakukan pemeriksaan Jentik secara berkala

tidak terdapat Jentik nyamuk


Tiga Indikator Gaya Hidup Sehat

 Makan buah dan sayur setiap hari


 Melakukan aktivitas fisik setiap hari
Aktivitas fisik dilakukan secara teratur paling sedikit 30 menit
dalam sehari, sehingga, dapat menyehatkan jantung, paru-paru
serta alat tubuh lainnya
 Tidak merokok dalam rumah
Setiap anggota keluarga tidak boleh merokok di dalam rumah.
Rokok ibarat pabrik bahan kimia. Dalam satu batang rokok yang
diisap akan dikeluarkan sekitar 4.000 bahan kimia berbahaya, di
antaranya yang paling berbahaya adalah Nikotin, Tar, dan
Carbon Monoksida (CO).

Anda mungkin juga menyukai