Anda di halaman 1dari 14

TUGAS MEKATRONIKA

KELOMPOK 5
“APLIKASI SYSTEM MEKATRONIKA”

ANGGOTA KELOMPOK :

Okim Kornio Prasetio (1710912022)


Muhammad Rafiqul Hady (1710912027)
Jeremy Johan Naiborhu (1710912033)
Muhammad Fauzan Ahdinur (1710912034)
Ikhlasul Amal (1710912038)
APLIKASI SENSOR TEKANAN MPXM2053GS PADA
ALAT UJI TEKANAN SPHYGMOMANOMETER BERBASIS
MIKROKONTROLER ATMEGA328
PENGERTIAN SPHYGMOMANOMETER

■ Sphygmomanometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur tekanan darah


■ Ketidak-akuratan dari suatu alat sphygmomanometer dapat dihindari dengan
melakukan kalibrasi minimal selama 6 bulan sekali, Alat yang dapat digunakan sebagai
referensi pengukuran adalah menggunakan sphygmomanometer dengan merkuri.
■ Sphygmomanometer merkuri merupakan alat ukur yang paling standar yang memiliki
tingkat akurasi yang tinggi
■ akan dirancang suatu alat pressure tester yang nantinya dapat dijadikan sebagai
referensi pembacaan tekanan. Tingkat akurasi dari suatu alat yang digunakan sebagai
pressure tester harus memiliki batas akurasi sebesar 0.8 mmHg. Pressure tester yang
akan dirancang tidak menggunakan merkuri. Pembacaan tekanan akan menggunakan
sensor tekanan MPXM2053GS yang lebih ramah lingkungan karena terbuat dari
substansi silicon.
■ Keluaran dari sensor tersebut akan dilakukan proses pengkondisian sinyal,
sehingga keluaran sensor akan lebih mudah dibaca oleh mikrokontroler.
Mikrokontroler akan melakukan proses akuisisi data, sehingga hasil yang akan ter
tampil nantinya sudah dalam bentuk yang dapat dibaca (dalam skala mmHg).
■ Ada dua jenis sphygmomanometer yang dapat digunakan untuk mengukur
tekanan darah, yaitu: sphygmomanometer manual dan sphygmomanometer digital.
SENSOR TEKANAN MPX2053GS
■ MPX2053GS merupakan suatu sensor tekanan yang terbuat dari bahan silicon yang
ramah lingkungan. Prinsip kerja dari sensor ini adalah dengan prinsip piezo-resistive.
Sensor MPX2053GS memiliki dua keluaran tegangan, yaitu –Vout dan +Vout, yang
ditunjukkan pada Gambar. Kenaikan tegangan keluaran dari sensor berbanding lur us
dengan kenaikan dari tekanan yang diterima oleh sensor. Grafik perbandingan dari
tekanan dan tegangan ditunjukkan pada Gambar 5. Sensor tekanan MPX2053GS
mampu mengukur tekanan dari 0 kPa sampai 50 kPa, dengan keluaran tegangan dari 0
V sampai 40 mV.

■ Gambar di atas adalah skematik Sensor Tekanan MPXM2053GS


PRINSIP KERJA

■ Proses pengukuran dilakukan dengan manset yang dipasang di lengan pasien,


kemudian dipompa sampai pada tekanan tertentu yang selanjutnya baru dilakukan
pengukuran tekanan darah. Prinsip kerja sistem ini hampir sama dengan tensimeter
pada umumnya, hanya saja proses pengoperasiannya dilakukan secara otomatis
dan hasilnya ditampilkan secara digital. Salah satu hal yang membedakan sistem
ini dengan alat yang sudah ada adalah hasil yang ditampilkan.
PENGKONDISI SINYAL
■ Pengkondisian sinyal dapat dilakukan dengan mengolah data
keluaran dari sensor atau tranduser menjadi data yang diinginkan.
Metode yang bisa digunakan untuk melakukan pengkondisian sinyal
dari sensor MPXM2053GS adalah metode penguatan dengan
menggunakan penguat instrumentasi. Penguat instrumentasi dapat
dilakukan pula dengan menggunakan IC INA114
■ proses selanjutnya adalah melakukan proses akuisisi data. Proses
akuisisi data merupakan suatu proses untuk mengolah data menjadi
data yang dapat dibaca secara langsung. Proses akuisisi data pada
penelitian ini dilakukan oleh mikrokontroler, sehingga data yang
berupa tegangan akan dikonversi menjadi data yang dibutuhkan
(berupa data dalam skala mmHg).
■ Pengkondisi sinyal pada sistem ini berfungsi untuk mengolah data dari sensor
MPX2053GP, sehingga data sensor tersebut bisa diolah oleh mikrokontroler. Sistem
minimum mikrokontroler berfungsi untuk melakukan proses akuisisi data dari
pengkondisi sinyal yang masih mer upakan data mentah menjadi data yang
diharapkan. Data yang sudah diolah oleh mikrokontroler tersebut kemudian
ditampilkan pada penampil LCD sehingga dapat kita baca.
KOMPONEN ELEKTRONIKA
■ IC-INA 114 AP Merupakan IC penguat instrumentasi daya rendah yang persisi,
karakteristiknya adalah sebagai berikut :
Tegangan catu daya 2,25 - 18 VOLT
Tegangan offset 25 mikro VOLT
Penguatan 1 - 1.000 kali
IC INA 114 AP biasa di gunakan pada rangkaian penguat transduser, rangkaian
penguat pada bidang medis, rangkaian sensor RTD dan rangkaian akuisisi data.
■ BATERAI merupakan sumber dari arus listrik
■ mikrokontroler ATMega 32 merupakan komponen yang digunakan sebagai
controller untuk tempat mengupload program yang akan diteruskan ke alat

■ LCD merupakan komponen output untuk menampilkan data-data yang berasal dari
sensor tekanan darah
■ Sensor Tekanan
Sensor Tekanan (Pressure Sensor)
merupakan alat yang digunakan untuk
mengukurtekanan suatu zat, yaitu dengan
mengubah tegangan mekanis menjadi sinyal
listrik. Tekanan(P) adalah satuan fisika untuk
menyatakan gaya (F) per satuan luas (A).
Pressure Sensor
biasanya mengukur tekanan pada zat gas dan
cair.
THANK YOU
Ado nan batanyo?
PERTANYAAN
■ Apakah aplikasi mekatronika ada di actuator? ( fikri febriansah, kelompok 6)
■ Dimana letak sensor tekanan?(agus, kelompok 1)
■ Bagaimana system alat bekerja hingga outputnya tampak di lcd ?(haris,kelompok 2)
■ Tambahan dari bapak, buat rincian “piezo resistive”
■ Skematik, mekanisme kerja system kerja
■ Tambahan dari bapak, buat rincian “piezo resistive”

Efek piezoresistif adalah perubahan resistivitas listrik semikonduktor atau logam ketika regangan
mekanis diterapkan. Berbeda dengan efek piezoelektrik, efek piezoresistif menyebabkan
perubahan hanya pada hambatan listrik, bukan pada potensial listrik.
Prinsip kerja pengukur regangan resistan besi teradsorbsi pada tahanan regangan material
matriks dengan deformasi mekanis dan ketahanan untuk mengubah fenomena, yang biasa
dikenal sebagai strain resistensi.
■ Dimana letak sensor tekanan?(agus, kelompok 1)
Sensor mpxm 2053 gs adalah sensor yang berfungsi untuk mendeteksi nilai tekanan yang
berada di dalam manset.
■ Skematik, mekanisme kerja system kerja
Prinsip kerja alat pengukur tekanan darah (tensimeter) sama dengan U-Tube Manometer.
Manometer adalah alat pengukur tekanan yang menggunakan tinggi kolom (tabung) yang berisi
liquid statik untuk menentukan tekanan. Manset dipasang ‘mengikat’ mengelilingi lengan dan
kemudian ditekan dengan tekanan di atas tekanan arteri lengan (brachial) dan kemudian secara
perlahan tekanannya diturunkan. Pembacaan tinggi mercuri dalam kolom (tabung manometer)
menunjukkan peak pressure (systolic) dan lowest pressure (diastolic).

Anda mungkin juga menyukai