Anda di halaman 1dari 25

LAPORAN KASUS

Riwayat Penyakit Keluarga:


• Tidak ada keluarga yang memiliki keluhan yang
sama dengan pasien
Downe score
• RR 62x/menit = 1
• Retraksi (+) =1
• Sianosi (+) =1
• Air entry ki=ka = 0
• Merintih =2
• Total =5
• Riwayat Imunisasi:
– BCG :-
– DPT :-
– Polio :-
– HiB :-
– Hepatitis B : -
– Campak : -
• Kesan : tidak ada imunisasi
Nama Dedi Iskandar Detri Komala

Umur 36 tahun 36 tahun

Pendidikan SMA SMA

Pekerjaan Wiraswasta IRT

Perkawinan I I

Penyakit yang Tidak ada Tidak ada


pernah diderita
• Riwayat Perumahan dan Lingkungan
• Rumah tempat tinggal: Semipermanen
• Sumber air minum : air sumur
• Buang air besar : di dalam rumah
• Pekarangan : cukup luas
• Sampah : Dibuang di penampungan sampah
• Kesan : Sanitasi dan hygiene cukup baik
• Pemeriksaan Fisik
• Keadaan Umum : tampak sakit sedang
• Kesadaran : sadar
• Tekanan Darah : -
• Nadi : 140 x/ menit
• Nafas : 65 x/ menit
• Suhu : 36,70C
• Tinggi Badan : 42 cm
• Berat Badan : 1800 kg
• BB/U : 90 %
• TB/U : 96 %
• BB/TB : 100 %
• Gizi : baik
• Kulit : Teraba hangat, turgor kembali cepat
• KGB : Tidak terdapat pembesaran KGB
• Kepala : Bentuk simetris, normocephal,
perabaan ubun-ubun datar
• Rambut : Hitam, tidak mudah dicabut
• Mata : Konjungtiva tidak anemis, sklera tidak
ikterik.
• Telinga : Tidak ditemukan kelainan
• Hidung : Nafas cuping hidung ada, tidak
ada kelainan deformitas
• Tenggorokan : Tonsil T1-T1
• Mulut : Mukosa bibir dan mulut
basah, sianosis.
• Leher : Kaku Kuduk tidak ada, Deviasi
trakea tidak ada
• Paru
• Inspeksi : Normochest, retraksi minimal.
• Palpasi : Tidak dilakukan
• Perkusi : Tidak dilakukan
• Auskultasi : Suara Nafas Bronkovesikuler,
rhonki -/-, wheezing -/-
• Jantung
• Inspeksi : ictus cordis tidak terlihat
• Palpasi : teraba iktus cordis linea mid clavicula
sinistra RIC V
• Perkusi : Tidak dilakukan
• Auskultasi : Irama teratur, S1 S2 regular, bising
tidak ada
• Abdomen
• Inspeksi : Distensi tidak ada
• Palpasi : Nyeri tekan tidak ada, hepar teraba
1/3-1/3
• Perkusi : Timpani
• Auskultasi : Bising usus positif normal
• Punggung : Tidak ditemukan kelainan
• Alat kelamin : tidak ada kelainan, status
pubertas A1P1G1
• Ekstremitas : Akral hangat, CRT ˂ 2 detik
Diagnosis Kerja
• NBBLR 1800 gr, PB 42 cm
• Respiratory distress syndrome
• Tatalaksana
• (Saat di IGD)
• CPAP FiO2 30% PEEP 6
• IVFD D10% + Ca Glukonas 10cc 6tpm
• Aminofusin infantile 8cc/24jam
• Inj. Ampisilin 2x90mg IV
• Inj. Gantamisin 1x9mg IV

Anda mungkin juga menyukai