Anda di halaman 1dari 7

HAMBATAN WIRAUSAHA

INTAN INDAH MAWARNI


1 LE
Langkah Menuju Keberhasilan
Wirausaha
Dun Steinhoff & John F. Burgess (1993) mengemukakan
beberapa karakteristik yang diperlukan untuk mencapai
pengembangan dan kberhasilan berwirausaha sebagai
berikut :
1.Untuk menjadi wirausaha yang sukses, seseorang harus
memiliki ide atau visi bisnis yang jelas serta kemauan dan
keberanian untuk menghadapi risiko, baik berupa waktu
maupun uang apabila ada kesiapan dalam menghadapi
risiko.
2. Bila ingin sukses harus membuat perencanaan usaha,
mengorganisasikan, dan menjalankannya. Agar usaha
tersebut berhasil, selain harus bekerja keras sesuai
dengan urgensinya, wirausahawan harus mampu
mengembangkan hubungan, baik dengan mitra usaha
maupun semua pihak yang terkait dengan kepentingan
perusahaan.
HAMBATAN DARI LINGKUNGAN

HAMBATAN DARI DALAM


DIRI
HAMBATAN DALAM DIRI
1. MENTAL
Malas bangkit dan mencoba kembali

2. KURANG BISA MENGENAL POTENSI DIRI


Seorang wirausaha perlu memiliki pengetahuan dan
keterampilan yang cukup untuk mengarahkan dirinya
dalam mengambil peluang usaha, menyusun konsep
usaha, membuat perencanaan, mengatur strategi
usaha, dan lain-lain

3. KURANG KREATIF
jika kita kurang kreatif dalam mengembangkan usaha/
produk kita, maka produk kita akan tergeser seiring
perkembangan usaha.
3. Tidak mempunyai tujuan yang kuat
Jika kita berbisnis dan sering berpindah-
pindah dari satu usaha ke usaha yang lain
dalam waktu yang singkat dapat dipastikan
usaha kita tidak akan maju karena harapan
yang kita inginkan tidak tercapai karena
kita tidak memiliki tujuan yang kuat dan
terarah.
HAMBATAN DARI LUAR
1. Kurang memahami karakteristik pasar
Seorang wirausaha harus memahami karkteristik pasar yang
fluktuatif agar tidak terjadi kerugian dalam memasarkan
produk

2. Faktor sosial budaya yang tidak bisa menerima suatu produk


atau jasa
Dalam menjual produk atau jasa kita harus mengetahui
tempat sasaran dalam menjual produk agar bia diterima oleh
masyarakat

3. Kurang modal
Agar kita tidak mengalami kekurangan modal,kita harus
merencanakan strategi wirausaha kita dengan baik sehingga
kita bisa mendapatkan keuntungan dari produk/jasa yang
kita jual. Contohnya bisnis online, menjadi reseller
HAMBATAN DARI SISI MAKRO
Hambatan dari sisi makro, berasal dari pembuat
kebijakan/pemerintah
Wakil presiden periode 2000-2014, Boediono,
mengungkap ada 6 faktor penghambat:
1. Ketertiban hukum
2. Kestabilan makro
3. Infrastruktur
4. Regulasi
5. Finansial
6. Minimnya tenaga kerja terlatih
Bagi seorang wirausahawan, mengidentifikasi faktor-
faktor penghambat adalah hal penting agar bisnis
yang kita jalankan terarah.

Anda mungkin juga menyukai