Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL KREATIVITAS DAN

INOVASI DI ERA DIGITAL

NAMA : WAN MUKOHAR


SEMESTER : VI (ENAM)
JURUSAN : MANAJAMEN
MATA KULIAH : KOMUNIKASI BISNIS
DOSEN : Ir. MALA GANATRI, M.M.
PENDAHULUAN

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pengertian wirausaha sama dengan wiraswasta yaitu orang yang pandai atau
berbakat mengenali produk baru, menentukan cara produksi baru, menyusun operasi untuk pengadaan produk baru,
memasarkannya, serta mengatur permodalan operasinya. Dalam kehidupan sehari-hari kita banyak menyaksikan berbagai
aktifitas sebagai berikut. Seorang atau sekelompok orang mengeluarkan sejumlah uang untuk membeli sejumlah barang,
kemudian barang tersebut dipajang di lokasi tertentu untuk dijual kembali kepada konsumennya.
Pengertian Kreatifitas
1.      Menurut   James   J.   Gallagher   dalam   Yeni   Rachmawati  
(2005:15)mengatakan bahwa :
kreativitas  merupakan  suatu  proses  mental  yang dilakukan individu
berupa gagasan ataupun produk baru, atau mengkombinasikan antara
keduanya yang pada akhirnyakan melekat pada dirinya.
2.      Menurut  Supriadi  dalam  Yeni  Rachmawati 
(2005:15)  mengutarakan  bahwa :
kreativitas  adalah  kemampuan  seseorang  untuk 
melahirkan  sesuatu  yang  baru,baik  berupa  gagasan 
maupun  karya  nyata  yang  relatif  berbeda  dengan  apa 
yang tealah   ada.
LANGKAH-LANGKAH

PEMANASAN

MENEMUKAN INSPIRASI

BREAKING TRHOUGH THE


BOX
Pengertian Inovasi

 1.      Everett M. Rogers (1983) bahwa inovasi ialah


suatu ide, gagasan, praktek atau objek/benda yang
didasari dan diterima sebagai suatu hal yang baru oleh
seorang atau sekelompok untuk diadopsi.
 2.      Edquist ( 1999, 2001) bahwa inovasi ialah ciptaan-
ciptaan baru (dalam bentuk materi ataupun intangible)
yang memiliki nilai ekonomi yang berarti (signifikan),
yang umumnya dilakukan oleh perusahaan atau kadang-
kadang oleh para individu.
INOVASI MANAJAMEN

1) PROSES KERJA :
Barang dipilih oleh konsumen
Barang di kemas/packing
Barang di kirim melalui :
2) PPROSES PRODUKSI
Membeli bahan (kain meteran) yang sudah jadi
Di desain dan di olah sesuai ukuran di konveksi
Di pajang/di posting pada social media seperti ;
3) KEUANGAN
Anggaran biaya
Rincian biaya produksi : Rp.18.000.000
a) Membeli kain meteran = Rp.10.000.000
b) Biaya konveksi = Rp.8.000.000
Rincian stok biaya produk yang di jual :
Kemeja Pria Panjang = Rp.300.000
Kemeja Pria Pendek = Rp.250.000
Batik Perempuan Panjang = Rp.300.000
Batik Perempuan Pendek = Rp.250.000
Persediaan per produk 100 = Rp.110.000.000
Biaya Operasional :
Pulsa = Rp.3.000.000
Transportasi = Rp.25.000.000
Total persediaan per produk masing masing berjumlah 100 item :
= Rp.110.000.000
BARANG YANG TERSEDIA
BATIK SAWSA
Karakteristik Inovasi

1.      Keunggulan Relatif (Relative Advantege)


2.      Kompatibilitas (Compatiballity)
3.      Kerumitan (complexity)
4.      Kemampuan untuk diujicobakan (Trialability)
5.      Kemampuan untuk diamati (Observability)
Peluang Inovasi

1.      Penelitian dan Pengembangan


2.      Keberhasilan/kegagalan
3.      Kebutuhan, keinginan, dan dayabeli masyarakat
4.      Persaingan
5.      Demografi
6.      Perubahan Selera
7.      IPTEKS baru

Anda mungkin juga menyukai