Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS SWOT

Alifa Hanif Aulia P100180009


Precious Chikotosa P100180023
KEKUATAN―S KELEMAHAN―W
1. Memiliki pengajar yang kompeten 1. Beberapa pengajar masih bersikap
dibidangnya aktif dibanding mahasiswanya ketika
2. Memiliki fasilitas ruang kuliah yang proses diskusi berjalan
menunjang sistem pembelajaran 2. Beberapa pengajar tidak memiliki
3. Menyediakan kursi bagi mahasiswa kemampuan bahasa inggris yang
luar negeri baik sehingga mahasiswa luar negeri
4. Jadwal kuliah fleksibel sehingga sulit memahami diskusi di kelas
memudahkan mahasiswa yang sudah 3. Dalam setiap pertemuan dikelas,
bekerja tidak ditetapkan learning objection
5. Biaya pendidikan yang masih terjangkau yang jelas
PELUANG―O STRATEGI SO STRATEGI WO
1. Lokasi universitas yang mudah dijangkau 1. Dilakukannya study banding bagi pengajar 1. Dengan adanya kerjasama dengan pihak
dengan trasnportasi yang kompeten sehingga bisa mengupdate luar, bisa dilakukan study banding
2. Terdapat kerjasama antara institusi dengan ilmu- ilmu terbaru dengan universitas diluar negeri
pihak luar sehingga memudahkan mahasiwa 2. Dilalukannya studi ilmiah bagi mahasiswa 2. Dengan terciptanya kerjasama dengan
untuk membuka wawasan melalui sistem sehingga bisa mengupdate ilmu- ilmu lembaga bahasa asing, bisa diadakan
pembelajaran diluar jam kelas terbaru dari sitasi yang terpercaya kelas bahasa bagi pengajar atau
3. Terdapat kerjasama antara 3. Diadakannya beasiswa bagi mahasiswa luar mahasiswa yang mengalami kesulitan
institusi dengan pemerintahan negara tertentu negeri yang ingin meneruskan studi di dalam berbahasa inggris ataupun
yang memfasilitasi warga negaranya untuk bisa magister manajemen UMS sebaliknya namun konteks nya sesuai
meneruskan studi 4. Diikutsertakannya mahasiswa dalam dengan modul manajemen.
4. Banyak perusahaan dan lembaga pemerintah perlombaan ilmiah
yang membutuhkan lulusan MM

ANCAMAN―T STRATEGI ST STRATEGI WT


1. Banyaknya universitas lain dengan 1. Meningkatan standarisasi dan 1. Diadakannya kelas penyesuaian
biaya yang sama namun menawarkan mengadakan evaluasi bagi pengajar dan bagi mahasiswa yang berasal dari
sistem pembelajaran yang lebih baik fasilitas yang tersedia sehingga tercipta luar negeri maupun mahasiswa
2. Adanya stigma masyarakat mengenai sistem pembelajaran yang lebih baik dengan backgroun non manajemen
kualitas lulusan universitas swasta 2. Diadakannya promosi dengan menonjolkan sehingga tercipat sistem
mahasiswa maupun lulusan yang berprestasi pembelajaran yang 2 arah
2. Dibuatnya modul yang disertai
. dengan learning objective dalam
. setiap pertemuan sehingga tercipta
sistem pembelajaran yang lebih baik

Anda mungkin juga menyukai