Anda di halaman 1dari 9

Inovasi

Terbuk
a
KELOMPOK 4

ALVIRA NASUTION 7173210002


DEBORA YOSEPIN PARDEDE 7173510018
FADILLA HUSNA LUBIS 7173510023
FADILLAH ASWARI LUBIS 7173210008
Pengertian
Inovasi Terbuka
Open Innovation ini adalah dimana
suatu perusahaan dapat
Inovasi mengkomersilkan ide yang
Terbuka dikembangkan sendiri maupun ide
yang dikembangkan oleh
perusahaan orang lain ataupun
sebuah inovasi yang dikembangkan
secara kolaborasi.
Model-model Inovasi
Terbuka
Funding Innovation
Fokus pada memberikan bantuan (fuel)
01 untuk Semangat Inovasi

Generating Innovation
Strategi ini memiliki 4 tipe organisasi
02 yang biasanya menggunakan ini

Commercializing Innovation
Inovasi ini terbagi menjadi
03 Innovation one-stop center dan
Innovation marketers
Perbedaan Inovasi Terbuka dan Inovasi
Tertutup
Closed Innovation Principles Open Innovation Principles
smart people bekerja untuk perusahaan Tidak semua yang bekerja untuk perusahaan
adalah smart people
Untuk mendapatkan labadari R&D, perusahaan harus mengembangkan sendiri Eksternal R&D dapat membuat nilai yang signifikan dan
internal R&D dibutuhkan untuk mengklaim beberapa
bagian dari nilai tersebut
Jika menemukan produk tersebut, maka menguasai pasar Tidak bisa mendapatkan laba hanya dengan riset
Jika menjadi pertama kali yang mengkomersialkan suatu produk, maka akan Membuat bisnis model yang lebih baik merupakan lebih
menang baik daripada menjadi yang pertama kali memasui pasar
Jika membuat produk terbaik di industri maka akan menang Jika mampu menjadi yang terbaik dalam membuat
penggunaan internal dan eksternal ide, maka akan menang
Perusahaan harus bisa mengontrol IP sehingga kompetitor tidak mengambil Perusahaan harus mendapatkan laba dari
keuntungan dari situ penggunaan IP oleh perusahaan lain dan perusahaan
seharusnya membeli IP perusahaan lain untuk keuntungan
bisnis
Kelebihan Inovasi
Terbuka
Meningkatkan akurasi
Potensi untuk
01 pemasaran untuk riset pasar dan
viral 04
penargetan
pelanggan
Terdapat potensi Potensi sinergisme
02 peningkatan produktivitas antara inovasi 05
pembangunan internal
dan
eksternal
Penggabungan
03 pelanggan di Mengurangi
melakukan biaya
penelitian 06
awal
proses dan
pembangunan pengembangan
Kekurangan Inovasi
Terbuka
Potensi organisasi
penyelenggara kehilangan Mengembangkan cara
keunggulan kompetitif mereka untuk benar
sebagai konsekuensi dari mengidentifikasi dan
mengungkapkan kekayaan menggabungkan inovasi
intelektual eksternal

Menyelaraskan Meningkatnya Kemungkinan


strategi inovasi untuk kompleksitas mengungkapkan
melampaui mengendalikan inovasi informasi tidak
perusahaan untuk dan mengatur dimaksudkan untuk
memaksimalkan laba bagaimana kontributor berbagi
dari inovasi mempengaruhi proyek
eksternal
Studi Kasus Inovasi
Terbuka
Lego berasal dari Denmark, sebuah perusahaan keluarga yang sangat sukses.
Dengan CEO Kjeld Kirk Kristiansen, pada tahun 1990 an berkembang luar biasa,
merambah kesemua lini bisnis, dan menjadi sangat terkenal diseluruh dunia. Yang
tidak diketahui orang adalah pada 1998 sampai 2004 perusahaan ini sedang
dalam krisis finansial yang hebat. Satu hari bisa terjadi kerugian 250.000
Euro. Supply chain yang buruk tertinggal 10 tahun, layanan pelanggan yang
tidak prima, expansi yang tidak jelas ke video game, dan tidak adanya inovasi
yang tepat, membuat Lego hampir celaka. Pada 2004, perpindahan tangan
jabatan CEO dari Kjeld Kirk Kristiansen, cucu pendiri Lego ke seorang bekas
konsultan Mckensey, Jørgen Vig Knudstorp, memberikan angin segar yang
akhirnya mampu membuat Lego menjadi perusahaan hebat kembali.

Lego kini hanya fokus pada satu produk saja, dan mengembangkannya dengan
cermat dan tepat. Produk lainnya telah di “outsource” kan kepada pihak yang lebih
mampu. Dari Legoland, Lego Hotel, Lego komik, sampai Lego Movie, semua
adalah kerjasama Lego dengan pihak luar. Lego Serious Play, LSP, adalah sebuah
metode pelatihan yang menggunakan Lego Bricks sebagai alat bantu untuk lebih
membangun gairah peserta, untuk lebih membuat peserta mampu mengeluarkan
idea, identitas diri, dan pemikirannya, dan untuk lebih membuat peserta bisa
berkolaborasi dalam membuat strategi kerja yang terbaik.
Kesimpula
Open
n
Innovation ini adalah dimana suat
perusahaan dapat mengkomersilkan ide u
dikembangkan sendiri maupun yang
dikembangkan oleh perusahaan
ide orang lain ataupun
sebuah inovasi yang dikembangkan secara yang
kolaborasi.

Open Innovation menawarkan beberapa manfaat


bagi perusahaan, antara lain Terdapat potensi
peningkatan produktivitas pembangunan, sedangkan
menerapkan model inovasi terbuka terkait dengan
sejumlah risiko dan tantangan, seperti potensi
organisas penyelenggara kehilangan
i keunggulan
mereka sebagai konsekuensi dari
kompetitif
mengungkapkan kekayaan intelektual.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai