Anda di halaman 1dari 5

OM SWASTIASTU

K A D E K D I VA W I D Y A T A M A
1 9 / 114 06
XI AP A
LAUNDRY SECTION
Laundry adalah bagian dari housekeeping yang bertanggung
jawab atas pencucian semua linen, baik itu house laundry maupun
guest laundry. Sekarang ini dalam menjalankan operasionalnya,
laundry juga melayani pencucian dari luar hotel yang bertujuan
untuk meningkatkan pendapatannya.

Tugas utama laundry adalah membantu operasioanal hotel yang


berhubungan dengan proses pencucian linen untuk guest room,
restaurant dan meeting room serta uniform bagi karyawan.
Sekarang ini, penyediaan fasilitas laundry sangat wajib, selain
fasilitas bagi tamu juga untuk memenuhi keperluan linen-linen
bersih yang dibutuhkan bagi operasional hotel. Operasional
laundry di suatu hotel sangat bervariasi, secara umum hingga
pukul 21:00 malam bahkan lebih awal, sebagai usaha untuk
menekaan biaya operasionalnya. Ada beberapa hal yang
menjadi pertimbangan untuk menentukan jam operasional
laundry di suatu hotel, antara lain:

1. Tingkat occupancy, makin tinggi occupancy maka linen dan guest laundry semakin
banyak sehingga memprosesnya semakin lama.
2. Total output kilogram mesin washing, semakin besar jumlah outputnya, semakin banyak
linen yang diproses.
3. Parstock linen suatu hotel, parstock yang kurang menyebabkan laundry harus
memprosesnya hingga selasai untuk keperluan besok hari
JENIS2 PERALATAN & PERLENGKAPAN MANUAL LAUNDRY
DAN FUNGSINYA

TROLLEY
-Digunakan untuk membawa cucian yang
kotor dan bersih

LINEN HAMPER MEJA


-Digunakan untuk meletakkan lena2 -Digunakan untuk
yang kotor meletakan lena2
yang bersih

TIMBANGAN ALAS SETRIKA


SETRIKA
-Digunakan untuk -Digunakan untuk
mengukur bahan -Digunakan untuk
mengalaskan yang
cucian melicinkan cucian
disetrika
JENIS2 PERALATAN & PERLENGKAPAN MAKINAL LAUNDRY
DAN FUNGSINYA

WASHING
MACHINE
-Digunakan untuk
MESIN
mencuci pakain PEMERAS
MARKING
MACHINE -Digunakan untuk
menghisap dan
-Digunakan mencetak mengeluarkan
no kamar dan kotoran pada
menempelkan pada FLAT ROLL cucian
cucian INORER
SPOT
DRYING -Digunakan
REMOVING
TUMBLE untuk
MACHINE
menyetrika
R cucian -Digunakan untuk
menghilangkan
-Digunakan noda pada cucian
untuk
mengeringk
an cucian
LANGKAH2 MENGGUNAKAN ALAT DAN PERLENGKAPAN MANUAL LAUNDRY

1. Trolley ditempatkan dekat dinding dan tidak menghalangi


jalan tamu, koridor, atau pun fire exit
2. Trolley didorong, bukan ditarik
3. Trolley harus selalu dalam keadaan bersih dan rapi sehingga
enak dipandang mata
4. Usahakan untuk tetap menempatkan trolley dekat dengan
area kerja (kamar)
5. Jagalah agar barang-barang pada trolley tetap tertata rapi dan
pada tempatnya
6. Gunakan lift khusus untuk karyawan dalam membawa trolley
dari lantai satu kelantai yang lain
7. Jangan pernah mengisi trolley melebihi kapasitas. Room
attendant harus tetap dapat melihat kearah depan
8. Lengkapi trolley dengan persediaan yang cukup agar
pekerjaan menjadi efisien
9. Untuk mengurangi kerugian karena kehilangan amenities,
selalu waspada dengan keadaan sekitar trolley ketika
membersihkan kamar

Anda mungkin juga menyukai