Anda di halaman 1dari 19

APN (ASUHAN PERSALIANAN NORMAL )

 Refresing APN diadakan untuk meng up date ilmu


terbaru tentang yang berkaitan dengan APN,
karena masih ada kematian IBU dengan penyebab
eklampsia 23%, Perdarahan Pasca Persalinan
22%, Komplikasi pasca keguguran 12%, sepsis
9%.
Pergeseran paradigma:

 Fokus APN bersih dan Aman adalah kualitas pelayanan,


kepuasan pasien,mencegah komplikasi, dan keselamatan
ibu dan bayi.(dari menunggu timbulnya penyulit dan
penanganan komplikasi menjadi pro aktif mempersiapkan
persalinan dan mencegah timbulnya komplikasi ).
TERBUKTI PERSALINAN BERSIH DAN
AMAN SERTA PENCEGAHAN
KOMPLIKASI MAMPU MENGURANGI
KESAKITAN / KEMATIAN IBU DAN BBL.
Langkah APN 2009 60 langkah, 2012 58
langkah, 2017 60 langkah
5 BENANG MERAH APN :

 Membuat Keputusan Klinik


 Asuhan sayang ibu dan bayi
 Pencegahan infeksi
 Pencatatan Asuhan persalinan
 Rujukan
Ad.1.Membuat keputusan kLinik

 Keputusan klinik harus akurat jangan memutuskan


sesuatu tanpa pemeriksaan lebih dulu.Jangan
terlambat membuat keputusan Klinik
Ad.2. Asuhan sayang ibu dan bayi

Asuhan sayang ibu dan bayi adalah


menghargai budaya, kepercayaan, dan
keinginan ibu (membayangkan perlakuan
pada diri kita )
Prinsipnya adalah mengikut sertakan
keluarga selama proses persalinan.
Ad.3. Pencegahan Infeksi

PI diterapkan pada setiap asuhan untuk


melindungi petugas, pasien dan keluarga
untuk mengurangi infeksi dan resiko
penularan penyakit.
Prinsip PI:

 Semua pasien dianggap dapat menularkan


penyakit
 Setiap orang dianggap beresiko terkena infeksi
 Alat yang meragukan kesetirilannya dianggap
tidak steril
 Cucitangan adalah prosedur paling penting dari
pencegahan penyebaran infeksi yang
menyebabkan kesakitan dan kematian ibu dan
bayi
 Sebelum dan sesudah melakukan pekerjaan harus
cuci tangan.
 Perubahan PI cuci tangan 2017 jadi 6 langkah juga
praktiknya harus sesuai standar (th 2012 pakai 7 langkah)
halaman 13
 Jangan melakukan proses ulang lebih dari 3 kali pada sarung
tangan sekali pake. Halaman 15
 Penekanan langkah dekontaminasi dan pemantauan suhu
saat sterielisasi mengikuti standar JNPK-KR. Halaman 24
 Perhatikan cara penggunaan APD
Cuci tangan yand dulunya 7 langkah menjadi
6 langkah dengan sabun :

 Telapak tangan
 Punggung tangan
 Sela sela jari
 Biku - biku
 Ibu jari
 Ujung kuku
Proses pokok proses dan benda – benda lain
dalam upaya PI :

Dekontaminasi
Cucibilas
DTT atau sterilisasi
Pengelolaan sampah :

 Dipisahkan sampah infeksius dan sampah non infeksius


 Sampah benda tajam ( Spuit jangan rekeping ) dan di
buang pada safety box.
 Limbah juga harus dipisahkan dengan limbah rumah
tangga.
Ad.4.Pecatatan Asuhan

Partograf :
 Partograf digunakan untuk persalinan normal maupun patologis, Jangan melebihi garis
waspada
 Masuk partograf mulai pembukaan 4 cm.
 2 indikasi VT : Waktu dan Obstetri
 Pemantauan fase laten menggunakan SOAP (subyektif, Obyektif,
Analisa, Penatalaksanaan).
Di fase Aktif pembukaan 4 cm his harus sudah adekuat yaitu dalam 10 menit 3x
lamanya 40 dtk dan penurunan kepala bertambah.Bila tidak sesuai diatas maka segera
dirujuk
Cara menghitung lama kontraksi uterus untuk menentukan kala I Fase aktif
adalah dengan menghitung 3 kontraksi dalam 10 menit kemudian dijumlah
dan dibagi 3 bila hasil rata-rata 40 menit atau lebih maka sudah masuk dalam
Fase aktif.
Contoh: His dalam 10 menit 3 kali dengan lama 38”, 41”, 37” = 116”:
3 = 39 berarti belum masuk fase aktif tidak dibuat partograf dulu).
Bila pembukaan sudah 4 cm tetapi hasil rata-rata his kurang dari 40 maka 1
jam lagi dilakukan evaluasi dengan periksa dalam dan hitung ulang rata-rata
kontraksi. Bila pemeriksaan ulang hasilnya sama Inersia uteri RUJUK
(Lihat hal 57 panduan peserta)
Ad.5. RUJUKAN

 JANGAN TERLAMBAT MERUJUK

( 90% NORMAL - 10% TIDAK NORMAL )


DENAGN MENGUNAKAN BAKSOKUDA
( BIDAN , ALAT, KELUARGA,
SURAT,OBAT,KENDARAAN,UANG )
REVISI APN

• Langkah 9... cuci tangan


Perbedaa • Langkah 19... telapak tangan
Langkah 26... kecuali kedua tangan
n dari 58

• Langkah 39... cek Laserasi
langkah •

Langkah
Langkah
42...
43...
kateter

ke 60 • Langkah 47
langkah •

Langkah
Langkah
55...
57...
setelah IMD / 1 jam PP
bersihkan celemek.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai