Anda di halaman 1dari 17

PRESENTASI

WAWANCARA
BISNIS ( Chapter 13 )
PT. LOYAL EMPATI

Claudia | Stephanie | Ryan


MARKETING MIX
• WHAT MARKETING PEOPLE DO CALLED FOUR Ps

 Product

Mendesain produk yang diinginkan dan dapat memuaskan pelanggan

 Price

Menentukan harga untuk produk-produk

 Place

Menentukan lokasi penjualan yang strategis

 Promotion

Mempromosikan produk kepada konsumen


PRODUK
1. BATU GERINDA ( alat pemotong besi )
2 fungsi Batu Gerinda :
-Menghaluskan besi
-Memotong besi
Ukuran Batu Gerinda :
-4 inch – 32 inch
2. Gimik ( Souvenirs )
PT Loyal Empati menerima pemesanan berbagai souvenirs mulai dari topi , baju ,
payug , bolpoin , tempat pensil , tas selempang , dll
CONTOH PRODUK
HARGA
• BATU GERINDA
4 inch ( paling kecil ) = 4.000
32 inch ( paling besar ) = 400.000
• GIMIK
Harga dari souvenir nya beragam tergantung dari orderan konsumen karena
tiap barang memiliki bahan , tingkat kesulitan , spesifikasi masing-masing.
Semakin banyak jumlah yang dibeli harga semakin murah.
PLACE
• Lokasi Kantor : Jl. Percetakan Negara
• Tidak memiliki toko untuk menjual produknya
• PT. Loyal Empati sebagai distributor
Promotion
• Sponsor
• Memasang tender ke perusahaan-perusahaan
• Menghasilkan produk yang berkualitas juga menjadi sarana promosi karena
akan terjadi promosi secara alamiah yaitu dari mulut ke mulut
• Sudah mencoba marketing via media sosial tetapi tidak berhasil
MARKETING CONCEPT
• CUSTOMER ORIENTATION
Perusahaan mengutamakan kepuasan konsumen
• SERVICE ORIENTATION
Membuat karyawan senyaman mungkin sehingga memiliki tujuan yang sama
yaitu untuk memuaskan pelanggan. ( mengutamakan karyawan )
• PROFIT ORIENTATION
Perusahaan yang memfokuskan pada barang dan jasa yang dapat memberikan
keuntungan yang maksimal
MARKETING CONCEPT
• PT. Loyal Empati = Customer Orientation
• Dengan kepuasan pelanggan , usaha akan lebih laris karena terjadi promosi
alami yaitu dari mulut ke mulut
Customer Relationship Management ( CRM )

Adalah proses mempelajari keinginan


konsumen dan memberikan pelayanan yang
semaksimal mungkin sehingga dapat
memuaskan konsumen.
Customer Relationship Management ( CRM )
• PT. Loyal Empati selalu menjaga hubungan baik dengan konsumen ,
melakukan komunikasi yang baik sehingga dapat mengerti kemauan –
kemauan konsumen
• Contoh : Dalam penjualan Gimik , PT. Loyal Empati selalu menanyakan
secara detail tentang barang yang ingin diproduksi
• Contoh : Sponsorship , dengan sponsor tidak hanya menjadi saran promosi ,
tetapi bisa menjadi sarana untuk menjaga hubungan baik dengan konsumen
sehingga konsumen dapat kembali untuk membeli produk di PT. Loyal
Empati
Marketing Research Process
• Analisis untuk menentukan kesempatan dan tantangan perusahaan , kemudian
mengumpulkan data untuk mengambil keputusan yang tepat
• 4 Steps :
- Mendefinisikan situasi sekarang dan masalah-masalah yang ada
- Mengumpulkan data-data yang dibutuhkan
- Menganalisis data-data yang telah dikumpulkan
- Menentukan solusi dan kebijakan yang tepat
Marketing Research Process
• PT. Loyal Empati selalu menyelesaikan masalah-masalah dalam pelayanannya kepada
konsumen dengan kebijakan dan solusi yang tepat sesuai dengan kondisi masing-masing.
• Contoh :
- Masalah : Kesalahan warna pada produk baju yang dipesan

- Menentukan data :

Mencari penyebab nya , apakah berasal dari konsumen atau dari PT. Loyal Empati

Mengkomunikasikan lagi kepada konsumen tentang kesalahan produk tersebut sehingga dapat mengetahui kesalahan yang
sebenarnya

- Berdasarkan hasil dari pencarian data baik dari konsumen maupun dari produsen , PT. Loyal Empati melakukan analisis untuk mencari
solusi yang tepat

- Jika kesalahan berasal dari konsumen , barang tidak diganti , jika kesalahan berasal dari produsen maka akan dilakukan penggantian
barang secara total
B2B / B2C
• B2C
Perusahaan bisnis yang menjual produk nya kepada konsumen yang
menggunakan barangnya secara pribadi.
• B2B
Perusahaan bisnis yang menjual produknya kepada perusahaan lain untuk
disewakan / diperjual belikan kembali.
B2B / B2C
• B2B
- Bekerja sama dengan produsen souvenirs untuk membuat produk orderan dari
konsumen ( PT. Loyal Empati berlaku sebagai distributor ) membeli produk dari
produsen untuk dijual lagi kepada konsumen
- Sebagai distributor Batu Gerinda yang berasal dari Korea untuk di distribusikan
kepada toko – toko bangunan
• B2C
-PT. Loyal Empati menjual produk Batu Gerinda langsung kepada pabrik atau
konsumen yang ingin langsung menggunakannya
Marketing Environment
• Lingkungan Marketing yang dapat mempengaruhi jalannya suatu bisnis /
perusahaan
• 5 faktor eksternal :
-Sociocultural ( Tren , Sikap , Nilai dari produk )
-Technological ( Komputer , Perubahan internet , Barcodes )
-Global ( Kompetisi , Ancaman , Intetnet , Trends , Perjanjian )
- Economic ( GDP , Tingkat pengangguran )
- Competitive ( harga , pelayanan )
Marketing Environement
• PT. Loyal Empati memiliki faktor eksternal yang dapat mempengaruhi
jalannya bisnis yaitu Batu Gerinda produk dari China .
• Harga Batu Gerinda berasal dari China memiliki harga yang relatif lebih
murah daripada yang berasal dari Korea. Namun kualitas lebih baik yang
berasal dari Korea
• Untuk mengatasi hal tersebut , dengan cara memberikan kualitas yang sebaik-
baiknya kepada konsumen dengan cara menjalin hubungan dengan baik
dengan konsumen dan meyakinkan konsumen bahwa produknya lebih baik
daripada produk lain.

Anda mungkin juga menyukai