Anda di halaman 1dari 7

MENERAPKAN

PELAPORAN AKTIVITAS
KAS KECIL
NAMA KELOMPOK :
1. FIO BAGUS WINARTO
2. LUSIANA YULVANI
3. MUHADZIB SHABIR
4. M. FAHNIZAR AL-WALLY
5. NADIYA
6. YOGA ADHI NUGRAHA
A. Pengertian Laporan Keuangan

Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari suatu proses


pencatatan, yang merupakan suatu ringkasan dari transaksi-
transaksi keuangan yang terjadi selama tahun buku yang
bersangkutan.

Laporan keuangan yang lengkap biasanya meliputi neraca laporan


perubahan posisi keuangan
B. TUJUAN KAS KECIL

1. Dapat memberikan informasi keuangan yang dapat dipercaya mengenai


aktiva dan kewajiban serta modal suatu perusahaan.

2. Untuk memberikan informasi keuangan mengenai perubahan dalam


aktiva netto (aktiba yang dikurangi kewajiban) suatu perusahaan yang
timbul dari kegiatan usaha dalam rangka memperoleh laba.

3. Memberikan informasi keuangan yang membantu para pemakai laporan


keuangan dalam menaksir potensi perusahaan dalam menghasilkan laba.
C. Macam-Macam Laporan Keuangan

1. Laporan Laba Rugi


Dalam menyusun laporan laba rugi, terdaoat tiga akun yang perlu diperhatikan dengan
jelas, yaitu sebagai berikut.
a. Pendapatan
b. Beban
c. Laba atau Rugi
2. Laporan Perubahan Modal
3. Neraca
4. Laporan Arus Kas
D. Pelaporan Keuangan Kas Kecil

1. Pelaporan kas kecil


Langkah penyusunan laporan kas kecil. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan
dalam pelaporan aktivitas kas kecil yaitu sebagai berikut.
a) Melakukan pencatatan semua penerimaan dan pengeluaran kas kecil secara
rinci dan jangan sampai ada yang terlewatkan.
b) Memvalidasi bukti transaksi dengan cara melakukan pengecekan apakah sudah
terdapat tanda tangan, stempel, dan tanggal terjadinya transaksi. Jika sudah
ada berarti keabsahan bukti transaksi tersebut valis dan dapat dilanjutkan ke
proses pencatatan.
c) Melakukan pengklasifikasian mana yang termasuk penerimaan dan mana yang
termasuk pengeluaran.
E. Metode Laporan Kas Kecil

1.Metode Imprest
Jumlah dana kas kecil selalu konstan dan tidak berubah-ubah. Biasanya kas
kecil ini diisi dengan sejumlash uang yang telah ditetapkan untuk keperluan
pembayaran-pembayaran selama jangka waktu tertentu, misalnya satu
minggu, dua minggu, ataupun sebulan.

2. Metode Fluktuasi
Dana kas kecil yang saldo rekeningnya tidak tetap dan tergantung pada
besar kecilnya pengeluaran yang terjadi untuk periode tertentu, misalnya
dalam waktu dua minggu, sebulan dan sebagainya.

Anda mungkin juga menyukai