Anda di halaman 1dari 22

IKLAN OBAT

IKLAN

• Definisi:
– Cara yang memungkinkan kita untuk
mengalihkan atau menjual pesan persuasif
tentang suatu kebenaran dengan biaya yang
murah
– Komunikasi non personal untuk mengalihkan
informasi mengenai produk, layanan atau
gagasan secara persuasif melalui berbagai
media

03/16/21 2
IKLAN
• Alat komunikasi
– Mengandung informasi yg persuasif
– Menggunakan media komunikasi massa
– Informasi ditujukan pd pihak lain
– Mempengaruhi perubahan sikap sasaran
• Alat pemasaran
– Memasarkan barang dan jasa
– Media pemasaran non personal
– Perlu biaya untuk penyebarluasan informasi
03/16/21 3
IKLAN

• Unsur:
– To inform
– Non personal
– Mass media
– Persuasive
– Sponsor
– Goals

03/16/21 4
JENIS IKLAN

1. Iklan Umum
a. Iklan tanggung jawab sosial/ iklan layanan
masyarakat
b. Iklan bantahan
c. Iklan pembelaan
d. Iklan perbaikan
e. Iklan keluarga

03/16/21 5
JENIS IKLAN

2. Iklan Khusus
a. Iklan berdasarkan khalayak sasaran
psikografis
 Iklan konsumen
 Iklan perdagangan
 Iklan industri
 Iklan profesional
 Iklan organisasi

03/16/21 6
JENIS IKLAN
b. Iklan berdasarkan khalayak sasaran geografis
 Iklan internasional
 Iklan nasional
 Iklan regional
 Iklan lokal
c. Iklan berdasarkan penggunaan media penyalur pesan
 Iklan media cetak
 Iklan media elektronik
d. Iklan berdasarkan fungsi & tujuan
 Iklan produk – bukan produk
 Iklan komersial – bukan komersial
 Iklan berdampak langsung – tidak langsung

03/16/21 7
FUNGSI IKLAN
• Fungsi pemasaran
– Salah satu strategi pemasaran
• Fungsi komunikasi
– Memberikan informasi ttg produk
– Memberikan pesan edukasi
– Memberikan pesan yg menghibur
– Mempengaruhi khalayak
• Fungsi ekonomi
– Meningkatkan penjualan
• Fungsi sosial
– Mengajak masyarakat melakukan aktivitas pro sosial

03/16/21 8
MERENCANAKAN IKLAN
• Meneliti karakteristik publik atau
konsumen (riset pasar)
• Meneliti pesan iklan yg dibutuhkan
konsumen:
– Struktur pesan: urutan argumentasi
– Gaya pesan : variasi linguistik
– Appeals message : rasional, emosional, fear
appeals, reward appeals
• Meneliti pilihan media
03/16/21 9
Iklan obat
Iklan obat

•Obat bebas
•Obat bebas terbatas
•Kosmetik
•Obat tradisional
 SYARAT: produk telah terdaftar di
DEPKES RI

03/16/21 11
• Informasi kesehatan komersial yg
salah/tidak tepat akan berakibat:
– Konsumen terlambat mendpt pelayanan
kesehatan yg benar
– Kemubaziran
– Dapat mengancam jiwa

03/16/21 12
IKLAN OBAT

• Keputusan Menteri Kesehatan RI


No:386/Men.Kes/SK/IV/1994 tentang
Pedoman periklanan: obat bebas, obat
tradisional, alat kesehatan, kosmetika,
perbekalan kesehatan rumah tangga dan
makanan-minuman

03/16/21 13
INFORMASI IKLAN OBAT
• Obyektif
– Memberikan informasi sesuai dg kenyataan yg ada
– Tidak boleh menyimpang dari sifat keamanan & kemanfaatan
yg sudah disetujui (approved scientific product information)
• Lengkap
– Mencantumkan informasi ttg khasiat obat dan hal yg harus
diperhatikan (efek samping, kontraindikasi)
• Tidak menyesatkan
– Jujur, akurat, bertanggung jawab
– Tidak boleh memanfaatkan kekuatiran masyarakat thdp suatu
masalah kesehatan
– Cara penyajian harus berselera baik & pantas

03/16/21 14
• Informasi harus lengkap (hal positif dan
negatif)
• Contoh kasus:
awal 19960-an di seluruh dunia terjadi
kelahiran anak cacat phocomelia dari ibu
yang sewaktu hamil muda mengonsumsi
obat muntah thalidomide. Obat tersebut
tidak mencantumkan kontraindikasi pada
ibu hamil.

03/16/21 15
Tidak boleh memanfaatkan kekuatiran
masyarakat thdp suatu masalah kesehatan
– Contoh:
• Kuatir kurang vitamin pd anak tak mau makan
• Kuatir anak kurang cerdas kalau tdk diberi
suplemen
• Kuatir terjadi kanker krn polusi

03/16/21 16
INFORMASI
1. Komposisi zat aktif obat dengan nama INN
(khusus media cetak); untuk               media lain,
apabila ingin menyebutkan komposisi zat aktif,
harus               dengan nama INN.
2. Indikasi utama obat dan informasi mengenai
keamanan obat.
3. Nama dagang obat.
4. Nama industri farmasi.
5. Nomor pendaftaran (khusus untuk media cetak)

03/16/21 17
• Informasi cara penggunaan terdpt dlm
package insert
• Jadi iklan semata belumlah cukup sebagai
sumber informasi
• Perlu penelusuran lebih lanjut ke kemasan
obat/package insert

03/16/21 18
Iklan Obat bebas

• Tdk boleh
– ditujukan utk anak2, dg model anak, narasi
anak yg menganjurkan penggunaan obat
– Profesi kesehatan, aktor dg pakaian tenaga
kesehatan
– Setting profesi kesehatan atau laboratorium
– Pernyataan superlatif

03/16/21 19
Iklan Obat bebas

• Harus mencantumkan peringatan


Baca aturan pakai
 - jika sakit berlanjut, hubungi dokter

• Kecuali untuk iklan vitamin spot


peringatan perhatian sebagai berikut:
- Baca aturan pakai

03/16/21 20
Tugas
• Ambil minimal 3 contoh iklan obat/
kosmetik/ obat tradisional dari media
cetak, kemudian lakukan analisis dengan
berpedoman pada Keputusan Menteri
Kesehatan RI
No:386/Men.Kes/SK/IV/1994
• Kumpulkan pada saat kuliah Senin, 14
April 2008 (Copy iklan dilampirkan & ditulis
sumbernya)

03/16/21 21
Terima kasih

03/16/21 22

Anda mungkin juga menyukai