Anda di halaman 1dari 12

KOLASE, MOZAIK DAN

MONTASE
KELOMPO FUNGSI
DAN MOZAIK
K
MANFAAT
PROLOG KOLASE MONTASE
KESIMPULA
N
KELOMPOK 2
 Geby Nur Inda Dewi
 Indah Lestari
 Lutfhia Amanatul Firdausyi
 Siti Nurun Nikmah
 Syifa Nur Khoiriyah
Dalam pembelajaran ilmu seni rupa pada
jenjang sekolah dasar dan menengah
terdapat materi tentang perbedaan kolase,
montase dan mozaik.
Materi tersebut di sajikan dengan
mempraktikan seni rupa dengan teknik
yang sama, yaitu teknik menggunting dan
menempelkan bagian-bagian potongan
benda secara acak hingga membentuk
suatu gambar atau bentuk yang indah.
Fungsi dan Manfaat Seni Kolase, Mozaik,
dan Montase
Fungsi Manfaat
 Fungsi Praktis  Melatih anak untuk tekun
 Meningkatkan konsentrasi anak
 Fungsi Edukatif  Mempelajari warna
 Anak berlatih untuk memecahkan
 Fungsi Ekspresi masalah
 Kecerdasan spasial anak meningkat
 Fungsi Psikologis  Kreativitas anak meningkat
 Motorik halus anak meningkat
 Fungsi Sosial  Meningkatkan kepercayaan diri anak
Perbedaan Kolase, Mozaik, dan Montase

Perbedaannya terletak pada material atau


bahan yang digunakan:
Kolase adalah karya seni yang menggunakan
material atau bahan yang berbeda jenis.
Mozaik merupakan karya seni dari susunan
kepingan dengan jenis atau bahan yang sama.
Montase merupakan karya seni dari bahan
gambar yang sudah jadi.
Kolase
 Dalam Kamus besar Bahasa Indonesia,
kolase adalah komposisi artistik yang
dibuat dari berbagai bahan (kain,
kertas, kayu) yang ditempelkan pada
permukaan gambar (Depdiknas 2001).
 Unsur-unsur kolase: titik dan bintik,
garis, bidang , dan warna.
 Bahan-bahan yang digunakan antara
lain: serutan kayu, kaca, logam, kermik,
biji-bijian, daun, kertas bekas dan kulit.
Cara membuat Kolase
 Tentukan tema.
 Siapkan bahan dan alat:
 kertas/karton untuk bidang alas
 bahan latar kolase( kertas, biji-bijian, serbuk
kayu, daun, dan sebagainya)
 Lem
 Gunting
 Buatlah pola atau sketsa pada kertas/bidang alas
sesuai dengan tema yang diinginkan.
 Kemudian mulai menempelkan bahan ke
pola/sketsa dengan menggunakan lem.
 Rekatkan dengan rapi dan taraaa…. Kolase pun jadi
mozaik
 Menurut kamus besar Bahasa Indonesia, mozaik adalah
seni dekorasi bidang dengan kepingan bahan keras
berwarna yang disusun dan ditempelkan dengan perekat
(Depdiknas 2001).
 Mozaik yaitu pembuatan karya seni rupa dua atau tiga
dimensi yang menggunakan material atau bahan dari
kepingan – kepingan sejenis yang sengaja dibuat dengan
cara dipotong- potong atau sudah dibentuk potongan
kemudian disusun dengan , ditempelkan pada bidang datar
dengan cara dilem.
 Bahan yang dapat dibuat untuk membuat mozaik, antara
lain : kepingan pecahan keramik, potongan kaca, potongan
kertas , potongan daun, potongan kayu.
Cara membuat
Mozaik
 Tentukan tema.
 Alat dan bahan yang diperlukan, antara lain :
 Bidang/alas
 Lem
 Pensil
 Alat pemotong (cutter atau gunting)
 Penghapus
 Kepingan bahan (seperti kapas, cangkang telur, daun, dan
sebagainya)
 Buatlah pola pada kertas atau bidang alas sesuai dengan tema yang
diinginkan
 Kemudian mulai menempelkan bahan ke sketsa dengan hati-hati
menggunakan lem.
 Rekatkan dengan rapi , tunggu hingga kering dan mozaik mu sudah
siap…
montase

 Menurut kamus besar Bahasa Indonesia,


montase adalah komposisi gambar gambar yang
dihasilkan dari percampuran unsur beberapa
sumber (Depdiknas 2001)
 Teknik montase atau dalam istilah Bahasa
inggris di kenal dengan sebutan Photo
Montage. Adalah teknik menempelkan
(potongan) gambar-gambar yang sudah jadi
menjadi sebuah karya baru.
Cara membuat Montase
 Tentukan tema.
 Siapkan alat dan bahan yang diperlukan, antara lain :
 Gambar atau foto (dari majalah, koran bekas, kalender dan
lain sebagainya)
 Gunting
 Lem perekat
 Buku gambar
 Crayon / pensil warna
 Cat air
 Gunting kumpulan bahan gambar mengikuti pola dengan rapi.
 Tempel pada bidang gambar sesuai dengan tema.
 Rekatkan dengan rapi , tunggu hingga kering dan montase mu
sudah jadi…
Kesimpulan
 Kolase merupakan karya seni rupa dua dimensi,
menggunakan bahan yang bermacam- macam
selama bahan dasar tersebut dapat dipadukan
dengan bahan dasar lain yang akhirnya dapat
menyatu menjadi karya yang utuh.
 Mozaik yaitu pembuatan karya seni rupa dua atau
tiga dimensi yang menggunakan material atau
bahan dari kepingan – kepingan yang sengaja
dibuat dengan cara dipotong- potong atau sudah
dibentuk potongan kemudian disusun dengan ,
ditempelkan pada bidang datar dengan cara dilem
 Montase adalah teknik menempelkan (potongan)
gambar-gambar yang sudah jadi menjadi sebuah
karya baru.

Anda mungkin juga menyukai