Anda di halaman 1dari 8

LIKUIFIKASI

1. ANDREAN ILHAM
2. ANJELITA ALIFIA
3. D. BESTIAN P
4. IFWAN IRHAM ADAMI
5. REYHAN F
6. SONI NURSANDI
PENGERTIAN LIKUIFIKASI
Pencairan tanah atau
likuefaksi tanah adalah
fenomena yang terjadi ketika
tanah yang jenuh atau agak
jenuh kehilangan kekuatan
dan kekakuan akibat adanya
tegangan, misalnya getaran
gempa bumi atau perubahan
ketegangan lain secara
mendadak, sehingga tanah
yang padat berubah wujud
menjadi cairan atau air berat.
PENYEBAB LIKUIFIKASI
 Tanah pasir dengan
kepadatan rendah (tanah
pasir lepas)
pasir yang longgar memiliki
kecenderungan untuk memampat
ketika diberikan beban sebaliknya
pasir padat cenderung meluas
dalam volume atau melebar.
Hilangnya struktur tanah
menyebabkan tanah kehilangan
semua kekuatannya (kemampuan
untuk memindahkan tegangan
geser) dan fenomena ini terlihat
seperti mengalir menyerupai
cairan (maka disebut 'pencairan').
EFEK YANG DITIMBULKAN DARI LIKUIFIKASI
1. Tanah kehilangan kekuatan penopang
Tanah dapat menjadi cair lalu bergerak sehingga kehilangan
kemampuannya menopang bangunan.
2. Penyebaran lateral
Tanah dapat amblas meluncur ke lereng yang sangat landai atau ke arah
aliran sungai yang terkubur.
3. Letusan pasir
Air yang mengandung pasir bisa keluar dari lapisan tanah dan meletus di
permukaan untuk membentuk gunung berapi pasir. Tanah sekitarnya
menjadi retak dan mengendap.
4. Tanah gagal mengalir
Tanah bergerak menuruni lereng curam tapi terhambat material-material
lain.
5. Flotasi
Struktur ringan yang terkubur di dalam tanah, seperti saluran pipa, selokan,
dan tangki bahan bakar, yang hampir kosong dapat mengambang ke
Faktor yang Mempengaruhi Terjadinya
Likuifaksi
1. Karakteristik Getaran
2. Jenis Tanah
3. Muka air tanah
4. Distribusi diameter butir
5. Kepadatan awal (Initial Relative Density)
6. Drainase dan Dimensi Deposit
7. Kemampuan Drainase
PROSES TERJADINYA LIKUIFIKASI
Jika mengamati proses
terjadinya Likuifaksi
sebenarnya mudah, namun
permasalahan utamanya adalah
likuifaksi ini tidak dapat
dideteksi dulu berbeda dengan
tsunami yang bisa dideteksi
menggunakan alat. Likuifaksi
sangat bergantung pada getaran
dan juga gempa, sehingga anda
tidak bisa menilai bahwa gempa
tersebut bisa menyebabkan
pencairan tanah atau tidak.
LANGKAH MENIMALISIR LIKUIFIKASI
Langkah-langkah identifikasi awal tersebut meliputi:
Pertama, evaluasi kondisi geologi. Evaluasi ini berguna
untuk mengenali sifat fisik dari material pembentuk lapisan
tanah dan juga umurnya.Kedua, evaluasi kondisi kegempaan.
Liquifaksi hanya terjadi ketika energi dan durasi gempa yang
muncul cukup untuk memicunya Dan, ketiga, evaluasi
kondisi muka air tanah. Kondisi lapisan tanah yang jenuh air
atau akan jenuh air ketika terinduksi gelompang gempa
menunjukkan kerentanan yang sangat tinggi untuk
terliquifaksi. Catatan sejarah menunjukkan bahwa 90%
liquifaksi terjadi pada kawasan dengan muka air tanah
kurang dari 10 meter.
~TERIMA KASIH~

Anda mungkin juga menyukai